{"title":"PERILAKU PERSONAL HYGIENE REMAJA PUTRI SAAT MENSTRUASI DI SMKN 1 BULANGO SELATAN KABUPATEN BONE BOLANGO TAHUN 2022","authors":"Supantri Hako, Laksmyn Kadir, Z. Ahmad","doi":"10.31314/mjk.11.1.34-45.2022","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Personal hygiene adalah suatu upaya dalam pemeliharaan dan perawatan kebersihan seluruh anggota tubuh termasuk organ reproduksi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran perilaku personal hygiene kesehatan reproduksi remaja putri padaa saat menstruasi di SMKN 1 Bulango Selatan Kabupaten Bone Bolango Kabupaten Bone Bolango Tahun 2022. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah jumlah siswi SMKN 1 Bulango Selatan Kabupaten Bone Bolango yang berjumlah 244 siswi dengan teknik pengambilan sampel Simple Random Sampling. Besar sampel dalam penelitian adalah 152 siswi. Metode pengukuran data dengan menggunakan kuisioner. Metode analisi data menggunakan bantuan aplikasi statistik. Hasil penelitian didapatkan bahwa perilaku remaja puttri tentang personal hygiene saat menstruasi yaitu kurangnya megganti pakaian dalam saat menstruasi sebesar 58.6%, Kurangnya menjaga kebersihan pakaian dalam sebesar 100% dan perilaku penggunaan pembalut saat menstruasi sudah cukup baik dengan jumlah sebesar 87.5%. Perilaku personal hygiene remaja putri dalam mengganti pakaian dalam saat menstruasi masih kurang, perilaku menjaga kebersihan pakaian dalam saat menstruasi masih kurang dan perilaku penggunaan pemabalut pada remaja putri dikategorikan cukup baik.","PeriodicalId":318874,"journal":{"name":"Madu : Jurnal Kesehatan","volume":"87 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Madu : Jurnal Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31314/mjk.11.1.34-45.2022","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Personal hygiene adalah suatu upaya dalam pemeliharaan dan perawatan kebersihan seluruh anggota tubuh termasuk organ reproduksi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran perilaku personal hygiene kesehatan reproduksi remaja putri padaa saat menstruasi di SMKN 1 Bulango Selatan Kabupaten Bone Bolango Kabupaten Bone Bolango Tahun 2022. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah jumlah siswi SMKN 1 Bulango Selatan Kabupaten Bone Bolango yang berjumlah 244 siswi dengan teknik pengambilan sampel Simple Random Sampling. Besar sampel dalam penelitian adalah 152 siswi. Metode pengukuran data dengan menggunakan kuisioner. Metode analisi data menggunakan bantuan aplikasi statistik. Hasil penelitian didapatkan bahwa perilaku remaja puttri tentang personal hygiene saat menstruasi yaitu kurangnya megganti pakaian dalam saat menstruasi sebesar 58.6%, Kurangnya menjaga kebersihan pakaian dalam sebesar 100% dan perilaku penggunaan pembalut saat menstruasi sudah cukup baik dengan jumlah sebesar 87.5%. Perilaku personal hygiene remaja putri dalam mengganti pakaian dalam saat menstruasi masih kurang, perilaku menjaga kebersihan pakaian dalam saat menstruasi masih kurang dan perilaku penggunaan pemabalut pada remaja putri dikategorikan cukup baik.
2022 年 BONE BOLANGO 区 SMKN 1 BULANGO SELATAN 少女月经期间的个人卫生行为
个人卫生是一项努力,维护和维护包括生殖器官在内的所有肢体。本研究的目的是了解月经期间在SMKN 1 Bulango south Bone Bolango区痛经中的年轻女性的个人卫生保健状况,时间为2022年。本研究采用定量研究的描述性方法。本研究的人口是smkn1布兰戈地区南部的Bolango,共有244名学生采用了简单的随机抽样技术。研究中的大样本是152名学生。问卷调查数据的方法。数据分析方法使用辅助统计应用程序。研究发现,青春期的女儿在月经期间的个人卫生行为是月经期间缺乏深度换,月经期间缺乏100%的内部卫生,月经卫生状况良好,总人数为87.5%。年轻女性在月经期间更换内衣的个人保湿行为;月经期间保持内衣清洁的行为;年轻女性使用脏衣服的行为非常好。