IMPLEMENTASI PROGRAM FAMILY CURRICULUM DALAM MEMBENTUK KARAKTER TANGGUNG JAWAB PADA PESERTA DIDIK DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA ISLAM TERPADU AT TAQWA SURABAYA
{"title":"IMPLEMENTASI PROGRAM FAMILY CURRICULUM DALAM MEMBENTUK KARAKTER TANGGUNG JAWAB PADA PESERTA DIDIK DI SEKOLAH MENENGAH PERTAMA ISLAM TERPADU AT TAQWA SURABAYA","authors":"Isti Nur Azizah, L. Listyaningsih","doi":"10.26740/kmkn.v10n3.p650-667","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi program Family Curriculum dalam membentuk karakter tanggung jawab pada peserta didik di Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu At Taqwa Surabaya. Fokus dalam penelitian ini adalah pelaksanaan pada kebiasaan yang diajarkan di sekolah apakah juga diterapkan di rumah atau belum hingga membentuk karakter tanggung jawab. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah model kesesuaian implementasi program dari David C. Korten. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis pendekatan deskriptif. Informan penelitian ini adalah Kepala Sekolah, Wakil Kabid Kurikulum dan Sapras, Wakil Kabid Kesiswaan dan Humas, perwakilan wali kelas 7, 8, dan 9, serta perwakilan wali murid dari kelas 8 dan 9. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara semi terstruktur, observasi partisipan, dan dokumentasi. Data wawancara dianalisis menggunakan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi program Family Curriculum dalam membentuk karakter tanggung jawab pada peserta didik di Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu At Taqwa Surabaya telah berhasil membentuk karakter tanggung jawab pada peserta didik terbukti dari kebiasaan yang diajarkan di sekolah sudah diterapkan di rumah dengan baik yaitu sholat wajib 5 waktu dan ibadah sunnah lainnya melalui alarm sholat, pencapaian target kegiatan melalui buku penghubung (sebelum pandemi), pengkondisian belajar melalui home visit, dan memiliki kepercayaan diri dalam berkomunikasi saat mempresentasikan proposal hidup melalui student show. \nKata Kunci: implementasi, program Family Curriculum, karakter, tanggung jawab.","PeriodicalId":176922,"journal":{"name":"Kajian Moral dan Kewarganegaraan","volume":"62 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Kajian Moral dan Kewarganegaraan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/kmkn.v10n3.p650-667","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi program Family Curriculum dalam membentuk karakter tanggung jawab pada peserta didik di Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu At Taqwa Surabaya. Fokus dalam penelitian ini adalah pelaksanaan pada kebiasaan yang diajarkan di sekolah apakah juga diterapkan di rumah atau belum hingga membentuk karakter tanggung jawab. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah model kesesuaian implementasi program dari David C. Korten. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis pendekatan deskriptif. Informan penelitian ini adalah Kepala Sekolah, Wakil Kabid Kurikulum dan Sapras, Wakil Kabid Kesiswaan dan Humas, perwakilan wali kelas 7, 8, dan 9, serta perwakilan wali murid dari kelas 8 dan 9. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara semi terstruktur, observasi partisipan, dan dokumentasi. Data wawancara dianalisis menggunakan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi program Family Curriculum dalam membentuk karakter tanggung jawab pada peserta didik di Sekolah Menengah Pertama Islam Terpadu At Taqwa Surabaya telah berhasil membentuk karakter tanggung jawab pada peserta didik terbukti dari kebiasaan yang diajarkan di sekolah sudah diterapkan di rumah dengan baik yaitu sholat wajib 5 waktu dan ibadah sunnah lainnya melalui alarm sholat, pencapaian target kegiatan melalui buku penghubung (sebelum pandemi), pengkondisian belajar melalui home visit, dan memiliki kepercayaan diri dalam berkomunikasi saat mempresentasikan proposal hidup melalui student show.
Kata Kunci: implementasi, program Family Curriculum, karakter, tanggung jawab.
本研究的目的是确定在Taqwa泗水综合伊斯兰中学生中,建立家庭课程课程的实施。本研究的重点是,无论是否在家庭中应用,都要应用于学校教授的习惯。本研究使用的理论是David C. Korten程序实现的一致性模型。本研究采用定性方法与描述性方法的类型。本研究的资料包括校长、课程代表和Sapras、学生代表和公共关系代表、七年级、八年级和九年级的班主任和学生代表。本研究的数据收集技术包括半结构性访谈、参与者观察和文件。访谈数据是通过数据还原、数据展示和提取结论来分析的。这项研究结果表明,项目实施家庭简历学习者性格中形成这样的责任在伊斯兰学校初中统一At瓦的泗水已经成功塑造角色的学习者证明责任在学校实施了家里的卫生习惯教的好就是强制性的其他5个礼拜的时间和逊尼派祈祷书通过警报祈祷活动,成就目标(流行病)之前,联络通过home visit学习的条件反射,并有信心通过学生会的节目来展示生活建议。关键词:实现、家庭项目、角色、责任。