{"title":"Pewarnaan Lokal Wilayah Super Antimagic Total Pada Graf Tangga dan Graf Tiga Tangga Melingkar","authors":"Yogie Pratama Kaindi, Desi Febriani Putri, Wasono Wasono","doi":"10.32665/james.v6i2.1929","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Misalkan G merupakan sebuah graf yang terdiri dari himpunan titik V(G), himpunan sisi E(G), dan himpunan wilayah F(G) dengan |V(G)|=n, |E(G)|=m, dan |F(G)|=k. Fungsi bijektif f∶V(G)∪E(G)∪F(G)→{1,2,3,...,n+m+k} disebut pewarnaan lokal wilayah super antimagic total jika terdapat dua wilayah bertetangga f_i dan f_j, maka w(f_i) ≠w(f_j) dengan w(f)=∑g(v)+∑g(e)+ ∑g(f). Pewarnaan lokal wilayah super antimagic total menginduksi warna wilayah dari graf G dengan setiap wilayah f diberi warna w(f). Bilangan kromatik pewarnaan lokal wilayah super antimagic total dinotasikan χ_lsatf (G) adalah jumlah warna minimum pada wilayah graf yang didapatkan dari proses pelabelan titik, sisi, da n wilayah pada Graf G. Penelitian ini membahas pewarnaan lokal wilayah super antimagic total pada graf tangga (L_n) dan tiga tangga melingkar (TCL_n). Graf yang diteliti pada pewarnaan lokal wilayah super antimagic total adalah graf tangga dan graf tiga tangga melingkar TCL_n. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan bilangan kromatik pewarnaan lokal wilayah super antimagic total χ_lsatf (G) pada graf yang diteliti. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bilangan kromatik pada graf tangga L_n dan tiga tangga melingkar TCL_n adalah adalah χ_lsatf (L_n)=2, χ_lsatf (TCL_n)=3.","PeriodicalId":33708,"journal":{"name":"MUST Journal of Mathematics Education Science and Technology","volume":"62 2","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MUST Journal of Mathematics Education Science and Technology","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32665/james.v6i2.1929","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Misalkan G merupakan sebuah graf yang terdiri dari himpunan titik V(G), himpunan sisi E(G), dan himpunan wilayah F(G) dengan |V(G)|=n, |E(G)|=m, dan |F(G)|=k. Fungsi bijektif f∶V(G)∪E(G)∪F(G)→{1,2,3,...,n+m+k} disebut pewarnaan lokal wilayah super antimagic total jika terdapat dua wilayah bertetangga f_i dan f_j, maka w(f_i) ≠w(f_j) dengan w(f)=∑g(v)+∑g(e)+ ∑g(f). Pewarnaan lokal wilayah super antimagic total menginduksi warna wilayah dari graf G dengan setiap wilayah f diberi warna w(f). Bilangan kromatik pewarnaan lokal wilayah super antimagic total dinotasikan χ_lsatf (G) adalah jumlah warna minimum pada wilayah graf yang didapatkan dari proses pelabelan titik, sisi, da n wilayah pada Graf G. Penelitian ini membahas pewarnaan lokal wilayah super antimagic total pada graf tangga (L_n) dan tiga tangga melingkar (TCL_n). Graf yang diteliti pada pewarnaan lokal wilayah super antimagic total adalah graf tangga dan graf tiga tangga melingkar TCL_n. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan bilangan kromatik pewarnaan lokal wilayah super antimagic total χ_lsatf (G) pada graf yang diteliti. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bilangan kromatik pada graf tangga L_n dan tiga tangga melingkar TCL_n adalah adalah χ_lsatf (L_n)=2, χ_lsatf (TCL_n)=3.
假设G是一个集合点组成的格拉芙V (G), E (G)一边,会众和F地区(G)会众| V (G) | = n, | E (G) | = m, | F (G) | = k。bijektif f∶函数V (G) E (G)∪∪f (G)→{1,2,3,..., n + m + k的当地被称为染色超级antimagic地区总共有两个相邻地区f_i f_j, w (f_i)≠w (f_j)和w (f) =∑g (v) +∑g (e) +∑g (f)条。局部超级反魔法区域的着色从格拉夫G和f区的每一个f区得到w(f)颜色。民数记kromatik染色当地超级antimagic地区总共dinotasikanχ_lsatf (G)是该地区最低的颜色数量的格拉芙的标签,一边点过程,达n在格拉芙G区。这项研究讨论染色当地超级antimagic地区总共在格拉芙(L_n)和三螺旋楼梯楼梯(TCL_n)。研究局部超级反魔法区域的读数为梯级和三圈TCL_n的梯级。这项研究的目的是确定当地民数记kromatik染色超级antimagic地区总计χ_lsatf格拉芙(G)的研究。研究结果表明,民数记kromatik格拉芙L_n和三螺旋楼梯楼梯时TCL_n是χ_lsatf (L_n) = 2,χ_lsatf (TCL_n) = 3。