HUBUNGAN POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN KEMAMPUAN MENGUNGKAPKAN BAHASA ESKPRESIF ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK NEGERI PEMBINA JEKAN RAYA

Rusmaladewi Rusmaladewi, Kartika Ananda
{"title":"HUBUNGAN POLA ASUH DEMOKRATIS ORANG TUA DENGAN KEMAMPUAN MENGUNGKAPKAN BAHASA ESKPRESIF ANAK USIA 5-6 TAHUN DI TK NEGERI PEMBINA JEKAN RAYA","authors":"Rusmaladewi Rusmaladewi, Kartika Ananda","doi":"10.36873/jph.v19i1.9955","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola asuh demokratis orang tua dengan kemampuan mengungkapkan bahasa ekspresif anak usia 5-6 tahun di TK Negeri Pembina Jekan Raya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan melibatkan 50 orang tua sebagai responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan pola asuh demokratis dengan kemampuan mengungkapkan bahasa ekspresif anak usia 5-6 tahun di TK Negeri Pembina Jekan Raya. Berdasarkan nilai korelasi 0,803>0,284 yaitu nilai r hitung lebih besar dari nilai r tabel dannilai signfikasi 0,000 lebih kecil dari 0,05. Hasil penelitian juga menunjukkan mengajarkan kata-kata halus dan sopan, memberikan pengarahan terhadap hal yang boleh dilakukan dan hal yang tidak boleh dilakukan, dan selalu bertanya bagaimana anak di sekolah membuat kemampuan mengungkapkan bahasa ekpresif anak di TK Negeri Pembina Jekan Raya ini signifikan karena adanya hubungan positif dari pola asuh demokratis yang diterapkan oleh orang tua kepada anak.
 Kata Kunci: pola asuh demokratis, kemampuan bahasa ekspresif, anak usia dini","PeriodicalId":500672,"journal":{"name":"Pintar Harati: Jurnal Pendidikan dan Psikologi","volume":"52 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Pintar Harati: Jurnal Pendidikan dan Psikologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36873/jph.v19i1.9955","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pola asuh demokratis orang tua dengan kemampuan mengungkapkan bahasa ekspresif anak usia 5-6 tahun di TK Negeri Pembina Jekan Raya. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif.Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif dengan melibatkan 50 orang tua sebagai responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan pola asuh demokratis dengan kemampuan mengungkapkan bahasa ekspresif anak usia 5-6 tahun di TK Negeri Pembina Jekan Raya. Berdasarkan nilai korelasi 0,803>0,284 yaitu nilai r hitung lebih besar dari nilai r tabel dannilai signfikasi 0,000 lebih kecil dari 0,05. Hasil penelitian juga menunjukkan mengajarkan kata-kata halus dan sopan, memberikan pengarahan terhadap hal yang boleh dilakukan dan hal yang tidak boleh dilakukan, dan selalu bertanya bagaimana anak di sekolah membuat kemampuan mengungkapkan bahasa ekpresif anak di TK Negeri Pembina Jekan Raya ini signifikan karena adanya hubungan positif dari pola asuh demokratis yang diterapkan oleh orang tua kepada anak. Kata Kunci: pola asuh demokratis, kemampuan bahasa ekspresif, anak usia dini
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
家长的民主教养关系,有能力在州幼儿园培养5-6岁儿童的儿童表达语言
这项研究的目的是确定民主教养与5-6岁儿童在国家幼儿园培养机构培养中心的表达语言能力的关系。这是定量研究。该研究采用一种定量描述性的方法,涉及50名家长作为受访者。研究表明,民主教养与国家幼儿园培养培养机构中5至6岁儿童的表达语言能力之间存在联系。基于0.803 > 0.284的相关性值,r值比r表值大,signfication值比0.05小。研究结果还表明,教导微妙和礼貌的话,做简报的事情应该做和不应该做的事情,总是问我孩子在学校过得怎么样让教官ekpresif孩子语言表达能力在全国幼儿园这Jekan公路由于重大的积极关系民主所应用的父母对孩子教养。& # x0D;关键词:民主教养、语言表达能力、幼儿
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PEMANFAATAN TEHNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (TIK) SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN DI LEMBAGA PAUD PEMBELAJARAN SAINTIFIK TERHADAP KETERAMPILAN BERKOMUNIKASI ANAK USIA DINI PENGARUH MENGGAMBAR BEBAS TERHADAP KREATIVITAS ANAK KELOMPOK B DI TK GARING TARANTANG DESA TUMBANG MANGGU KABUPATEN KATINGAN PENGETAHUAN IBU DI DESA TAMBABA KECAMATAN GUNUNG PUREI KABUPATEN BARITO UTARA TENTANG STUNTING DALAM PROSES PENGASUHAN PADA ANAK USIA DINI PERAN PENGASUHAN AYAH TERHADAP KEMANDIRIAN ANAK USIA DINI DI KELURAHAN MENTENG
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1