ANALISIS MOTIVASI BELAJAR BAHASA INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD YPPK SANTA THERESIA WERIAGAR KABUPATE TELUK BINTUNI

Ariyani Paskalina Alua, Kartika Y Mandowen
{"title":"ANALISIS MOTIVASI BELAJAR BAHASA INDONESIA PADA SISWA KELAS V SD YPPK SANTA THERESIA WERIAGAR KABUPATE TELUK BINTUNI","authors":"Ariyani Paskalina Alua, Kartika Y Mandowen","doi":"10.30862/bisai.v2i1.192","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Analisis motivasi belajar bahasa Indonesia pada siswa kelas V SD YPPK Santa Theresia Weriagar Kabupaten Teluk Bintuni. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat motivasi belajar Bahasa Indonesia pada siswa kelas V SD YPPK St. Theresia Weriagar. Metode dalam penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SD YPPK St. Theresia Weriagar. Berjumlah 40 siswa, sampel dalam penelitian ini adalah 36 siswa dari jumlah keseluruhan populasi. Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Hasil penelitian ini menunjukan Tingkat motivasi belajar Bahasa Indonesia yang diperoleh dari siswa yang menjawab selalu (36%), yang menjawab sering (20%), yang menjawab kadangkadang (19%) dan yang menjawab tidak pernah sebanyak (24%) demikian dapat dilihat bahwa jawaban rata-rata responden berkaitan dengan tingkat motivasi belajar berada di daerah selalu. Berdasarkan uraian diatas maka sesuai dengan presentase hasil keseluruhan penjumlahan nilai angket yang diperoleh dari siswa dengan skor jawaban dan skor ideal yang memiliki tingkat motivasi belajar Bahasa Indonesia adalah (67%) termasuk dalam kategori sudah cukup Baik.","PeriodicalId":486945,"journal":{"name":"BISAI Jurnal Bahasa Sastra dan Pengajaran","volume":"50 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-02-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"BISAI Jurnal Bahasa Sastra dan Pengajaran","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30862/bisai.v2i1.192","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Analisis motivasi belajar bahasa Indonesia pada siswa kelas V SD YPPK Santa Theresia Weriagar Kabupaten Teluk Bintuni. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat motivasi belajar Bahasa Indonesia pada siswa kelas V SD YPPK St. Theresia Weriagar. Metode dalam penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SD YPPK St. Theresia Weriagar. Berjumlah 40 siswa, sampel dalam penelitian ini adalah 36 siswa dari jumlah keseluruhan populasi. Teknik pengumpulan data menggunakan angket. Hasil penelitian ini menunjukan Tingkat motivasi belajar Bahasa Indonesia yang diperoleh dari siswa yang menjawab selalu (36%), yang menjawab sering (20%), yang menjawab kadangkadang (19%) dan yang menjawab tidak pernah sebanyak (24%) demikian dapat dilihat bahwa jawaban rata-rata responden berkaitan dengan tingkat motivasi belajar berada di daerah selalu. Berdasarkan uraian diatas maka sesuai dengan presentase hasil keseluruhan penjumlahan nilai angket yang diperoleh dari siswa dengan skor jawaban dan skor ideal yang memiliki tingkat motivasi belajar Bahasa Indonesia adalah (67%) termasuk dalam kategori sudah cukup Baik.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
分析宾图尼湾区 Yppk Santa theresia Weriagar 学校五年级学生学习印尼语的动机
印尼V - SD学生YPPK Santa Theresia Weriagar区Bintuni。本研究旨在了解V - SD YPPK St. Theresia Weriagar学生的印尼语学习动机水平。本研究的方法是定量描述性的。本研究的学生是五年级的YPPK St. Theresia Weriagar学生。本研究的样本有40名学生,其中36名是总人数。数据收集技术使用升降机。这项研究表明,从经常回答(36%)、经常回答(20%)、不断回答(19%)、不断回答(24%)的学生那里获得的学习动机水平,可以看出,平均回答率与学习动机水平有关。根据以上的描述,这符合从学生那里得到的分数和理想分数的比例的比例,即(67%)属于一个相当好的类别。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
ANALISIS KARAKTER TOKOH DALAM NOVEL AIR MATA SURGA KARYA E.ROKAJAT ASURA (PENDEKATAN KARAKTERISASI) ANALISIS GAYA BAHASA DALAM KUMPULAN PUISI ANTOLOGI ASMAT “MIMPI YANG TERSITA” KARYA KOMUNITAS RIMBA INTERFERENSI FONOLOGIS PADA KOSAKATA BAHASA INDONESIA YANG BERASAL DARI KOSAKATA BAHASA BELANDA INSTRUMEN ASESMEN AUTENTIK PEMBELAJARAN MENULIS TEKS PROSEDUR DENGAN TEKNIK PENUGASAN UNTUK SISWA SMA STRATEGI PEMERTAHANAN BAHASA SUNDA DI KAWASAN TRANSMIGRASI KAMPUNG AIMASI DISTRIK PRAFI KABUPATEN MONOKWARI PAPUA BARAT: KAJIAN SOSIOLINGUISTIK
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1