PENGARUH METODE PROYEK TERHADAP PERILAKU KERJASAMA ANAK DI TAMAN KANAK-KANAK

Amelia Afrisna
{"title":"PENGARUH METODE PROYEK TERHADAP PERILAKU KERJASAMA ANAK DI TAMAN KANAK-KANAK","authors":"Amelia Afrisna","doi":"10.31326/jcpaud.v6i2.1761","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perilaku kerjasama anak belum berkembang secara optimal karena kurang menariknya pemilihan metode yang digunakan guru. Sebagian besar guru kurang memperhatikan pentinya pemilihan meotde yang menarik dan menyenangkan sehingga terciptanya perilaku kerja sama anak. Maka demikian penelitian ini guna menjawab permasalahan yang ada berdasarkan identifikasi masalah yaitu seberapa besar pengaruh metode proyek terhadap perilaku kerja sama anak di Taman Kanak-kanak. Penggunaan metode Quasi Eksperimen pretest-postest sebagai metode penelitian ini berdasarkan populasi penelitian mencakup seluruh peserta didik TK Aisyiyah 11 dengan jumlah sampel sebanyak 17 anak yang meliputi atas dua kelompok (eksperimen dan kontrol). Analisis data penelitian mengacu pada uji prasyarat normalitas, homogenitas dan uji hipotesis. Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa perolehan signifikansi (2-tailed) sebesar 0,001<0,05. Dengan rata-rata N-gain metode proyek membuat taman mini sebesar 19,88 dan penggunaan media balok sebesar 18,29, perilaku kerjasama anak perlakuan dengan metode proyek lebih tinggi dibandingkan dengan kerjasama perilaku anak yang menggunakan media balok. Sehingga dapat disimpulkan bahwa metode proyek berpengaruh sangat besar terhadap perilaku kerja sama anak di Taman Kanak-kanak Aisyiyah 11 Kalumbuk Kota Padang.","PeriodicalId":509809,"journal":{"name":"Jurnal Caksana : Pendidikan Anak Usia Dini","volume":" 12","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Caksana : Pendidikan Anak Usia Dini","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31326/jcpaud.v6i2.1761","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Perilaku kerjasama anak belum berkembang secara optimal karena kurang menariknya pemilihan metode yang digunakan guru. Sebagian besar guru kurang memperhatikan pentinya pemilihan meotde yang menarik dan menyenangkan sehingga terciptanya perilaku kerja sama anak. Maka demikian penelitian ini guna menjawab permasalahan yang ada berdasarkan identifikasi masalah yaitu seberapa besar pengaruh metode proyek terhadap perilaku kerja sama anak di Taman Kanak-kanak. Penggunaan metode Quasi Eksperimen pretest-postest sebagai metode penelitian ini berdasarkan populasi penelitian mencakup seluruh peserta didik TK Aisyiyah 11 dengan jumlah sampel sebanyak 17 anak yang meliputi atas dua kelompok (eksperimen dan kontrol). Analisis data penelitian mengacu pada uji prasyarat normalitas, homogenitas dan uji hipotesis. Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa perolehan signifikansi (2-tailed) sebesar 0,001<0,05. Dengan rata-rata N-gain metode proyek membuat taman mini sebesar 19,88 dan penggunaan media balok sebesar 18,29, perilaku kerjasama anak perlakuan dengan metode proyek lebih tinggi dibandingkan dengan kerjasama perilaku anak yang menggunakan media balok. Sehingga dapat disimpulkan bahwa metode proyek berpengaruh sangat besar terhadap perilaku kerja sama anak di Taman Kanak-kanak Aisyiyah 11 Kalumbuk Kota Padang.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
项目法对幼儿园儿童合作行为的影响
由于教师选择的方法缺乏趣味性,儿童的合作行为没有得到最佳发展。大多数教师并不重视选择有趣、好玩的方法来培养儿童的合作行为。因此,本研究就是要在发现问题的基础上回答现有的问题,即项目教学法对幼儿园儿童合作行为的影响有多大。采用前测-后测的准实验法作为研究方法,研究对象包括艾西雅 11 幼儿园的所有学生,样本量为 17 名儿童,其中包括两组(实验组和对照组)。研究数据的分析参照了正态性、同质性和假设检验等前提条件。研究结果表明,获得的显著性(双尾)为 0.001 <0.05。制作迷你花园的项目法的平均 N-收益为 19.88,而使用块状媒体的平均 N-收益为 18.29,使用项目法的儿童的合作行为高于使用块状媒体的儿童的合作行为。因此可以得出结论,项目法对巴东市 Aisyiyah 11 Kalumbuk 幼儿园儿童合作行为的影响非常大。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGARUH METODE PROYEK TERHADAP PERILAKU KERJASAMA ANAK DI TAMAN KANAK-KANAK EFFORTS TO IMPROVE THE SHOW AND TELL METHOD ON SPEAKING SKILLS IN CLASS V STUDENTS
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1