{"title":"Rancang Bangun Pengingat Pembersihan Limbah Greshtrep Otomatis Berbasis Arduino","authors":"Asni Tafrikhatin, Yulia Bherlinda, Ajeng Tiara Wulandari, Angga Azfananda","doi":"10.37339/jasatec.v2i2.1434","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sekarang ini, pembersihan ataupun jadwal pembersihan greasetrap dilakukan secara manual sehingga dapat terjadi human error seperti kelupaan sehingga dapat mempengaruhi hasil ahir dari pembuangan limbah. Tujuan dibuatnya alat ini yaitu untuk memudahkan crew dalam penjadwalan pembersihan greasetrap sehingga meminimalisir terjadinya human error. Berdasarkan uraian di atas, peneliti membuat alarm pengingat pembersihan grease trap otomatis dengan turbidity sensor berbasis mikrokontroler Atmega 328. Metode pembuatan produk ini menggunakan Research and Development. Tahapan R&D meliputi: mengumpulkan data, membuat rancangan produk, membangun produk, dan menguji produk. Alarm pembersihan greasetrap ini dapat dimanfaatkan sebagai sistem kontrol otomatis. Komponen alat ini meliputi: turbidity sensor, mikrokontroler ATmega 328, motor servo,LED, buzzer. Cara kerja alat ini dengan turbidity sensor sebagai sensor deteksi yang akan objek lalu mikrokontroler ATmega 328 digunakan sebagai alat pemroses dari sistem alarm pengingat ini, keluaran dari sistem ini berupa motor servo sebagai penarik saringan greasetrap, LED dan buzzer sebagai pemberitahuan.","PeriodicalId":404767,"journal":{"name":"JASATEC : Journal of Students of Automotive, Electronic and Computer","volume":"194 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JASATEC : Journal of Students of Automotive, Electronic and Computer","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37339/jasatec.v2i2.1434","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Sekarang ini, pembersihan ataupun jadwal pembersihan greasetrap dilakukan secara manual sehingga dapat terjadi human error seperti kelupaan sehingga dapat mempengaruhi hasil ahir dari pembuangan limbah. Tujuan dibuatnya alat ini yaitu untuk memudahkan crew dalam penjadwalan pembersihan greasetrap sehingga meminimalisir terjadinya human error. Berdasarkan uraian di atas, peneliti membuat alarm pengingat pembersihan grease trap otomatis dengan turbidity sensor berbasis mikrokontroler Atmega 328. Metode pembuatan produk ini menggunakan Research and Development. Tahapan R&D meliputi: mengumpulkan data, membuat rancangan produk, membangun produk, dan menguji produk. Alarm pembersihan greasetrap ini dapat dimanfaatkan sebagai sistem kontrol otomatis. Komponen alat ini meliputi: turbidity sensor, mikrokontroler ATmega 328, motor servo,LED, buzzer. Cara kerja alat ini dengan turbidity sensor sebagai sensor deteksi yang akan objek lalu mikrokontroler ATmega 328 digunakan sebagai alat pemroses dari sistem alarm pengingat ini, keluaran dari sistem ini berupa motor servo sebagai penarik saringan greasetrap, LED dan buzzer sebagai pemberitahuan.