{"title":"Uji efektivitas handout bergambar disertai peta konsep pada materi invertebrata untuk SMA","authors":"L. Sari","doi":"10.37301/esabi.v5i1.43","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Dalam proses pembelajaran biologi mengharuskan siswa memahami konsep dan prinsip dari suatu materi. Upaya untuk membantu siswa dalam memahami konsep-konsep materi, maka perlu diciptakan suasana belajar yang efektif. Untuk menciptakan suasana yang efektif diperlukan suatu media, model dan pendekatan serta sumber belajar yang memudahkan siswa dalam proses pembelajaran. Bahan ajar yang digunakan di sekolah-sekolah selama ini hanya terbatas pada gambar dan warna yang tidak sesuai dengan aslinya, hasil belajar siswa masih di bawah ketuntasan minimal (KKM) dan telah dikembangkan bahan ajar handout bergambar peta konsep pada materi invertebrata untuk SMA/MA. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan handout bergambar dengan peta konsep terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA/MA. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan. Analisis data tes pada penelitian ini adalah analisis hasil belajar siswa setelah menggunakan handout bergambar dengan peta konsep. Data dianalisis dengan menggunakan persentase dan diolah secara deskriptif. Hasil uji keefektifan handout bergambar dengan peta konsep ini diperoleh nilai rata-rata dengan persentase ketuntasan hasil belajar siswa sebesar 92,31%. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa penggunaan handout bergambar dengan peta konsep pada materi invertebrata efektif karena dapat meningkatkan hasil belajar siswa.","PeriodicalId":210727,"journal":{"name":"Jurnal Edukasi dan Sains Biologi","volume":"60 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Edukasi dan Sains Biologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37301/esabi.v5i1.43","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Dalam proses pembelajaran biologi mengharuskan siswa memahami konsep dan prinsip dari suatu materi. Upaya untuk membantu siswa dalam memahami konsep-konsep materi, maka perlu diciptakan suasana belajar yang efektif. Untuk menciptakan suasana yang efektif diperlukan suatu media, model dan pendekatan serta sumber belajar yang memudahkan siswa dalam proses pembelajaran. Bahan ajar yang digunakan di sekolah-sekolah selama ini hanya terbatas pada gambar dan warna yang tidak sesuai dengan aslinya, hasil belajar siswa masih di bawah ketuntasan minimal (KKM) dan telah dikembangkan bahan ajar handout bergambar peta konsep pada materi invertebrata untuk SMA/MA. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas penggunaan handout bergambar dengan peta konsep terhadap hasil belajar siswa kelas X SMA/MA. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan. Analisis data tes pada penelitian ini adalah analisis hasil belajar siswa setelah menggunakan handout bergambar dengan peta konsep. Data dianalisis dengan menggunakan persentase dan diolah secara deskriptif. Hasil uji keefektifan handout bergambar dengan peta konsep ini diperoleh nilai rata-rata dengan persentase ketuntasan hasil belajar siswa sebesar 92,31%. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan bahwa penggunaan handout bergambar dengan peta konsep pada materi invertebrata efektif karena dapat meningkatkan hasil belajar siswa.