Perkembangan Gonad Kerang Insei (Asaphis violascens) Di Perairan Pesisir Yenusi Biak Timur, Papua

Andriani Widiastuti
{"title":"Perkembangan Gonad Kerang Insei (Asaphis violascens) Di Perairan Pesisir Yenusi Biak Timur, Papua","authors":"Andriani Widiastuti","doi":"10.58950/jpk.v4i1.66","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kerang Insei (Asaphis violascens) merupakan salah satu jenis kerang yang hidup di pesisir pantai berpasir, dan merupakan jenis yang dikonsumsi masyarakat lokal sebagai salah satu sumber protein dari laut yang mudah diperoleh. Untuk itu, dilakukan penelitian perkembangan gonad kerang Insei (A. violascens), untuk mengetahui tingkat kematangan gonad kerang insei, yang dapat digunakan untuk mengatur waktu penangkapan yang tepat, dan memberikan kesempatan yang cukup untuk memulihkan populasinya secara alami. Sampel dikumpulkan dari pesisir perairan Yenusi, setiap bulan selama tiga bulan (Januari-Maret 2014), Kabupaten Biak Numfor, Papua, oleh nelayan setempat. Sampel dibawa ke laboratorium untuk dianalisis, dan untuk pengujian histologi. Total sampel yang dikumpulkan sebanyak 30 buah. Hasil penelitian ini mengidentifikasi tingkat kematangan gonad kerang insei (Asaphis violascens) menjadi empat tahap perkembangan yaitu TKG I (early active/fase awal aktif),  TKG II (late active/fase aktif akhir), TKG III (maturing phase/fase matang gonad), TKG IV (spawning phase/fase pemijahan).","PeriodicalId":164926,"journal":{"name":"Jurnal Perikanan Kamasan : Smart, Fast, & Professional Services","volume":" 30","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Perikanan Kamasan : Smart, Fast, & Professional Services","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58950/jpk.v4i1.66","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kerang Insei (Asaphis violascens) merupakan salah satu jenis kerang yang hidup di pesisir pantai berpasir, dan merupakan jenis yang dikonsumsi masyarakat lokal sebagai salah satu sumber protein dari laut yang mudah diperoleh. Untuk itu, dilakukan penelitian perkembangan gonad kerang Insei (A. violascens), untuk mengetahui tingkat kematangan gonad kerang insei, yang dapat digunakan untuk mengatur waktu penangkapan yang tepat, dan memberikan kesempatan yang cukup untuk memulihkan populasinya secara alami. Sampel dikumpulkan dari pesisir perairan Yenusi, setiap bulan selama tiga bulan (Januari-Maret 2014), Kabupaten Biak Numfor, Papua, oleh nelayan setempat. Sampel dibawa ke laboratorium untuk dianalisis, dan untuk pengujian histologi. Total sampel yang dikumpulkan sebanyak 30 buah. Hasil penelitian ini mengidentifikasi tingkat kematangan gonad kerang insei (Asaphis violascens) menjadi empat tahap perkembangan yaitu TKG I (early active/fase awal aktif),  TKG II (late active/fase aktif akhir), TKG III (maturing phase/fase matang gonad), TKG IV (spawning phase/fase pemijahan).
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
巴布亚岛耶努西东比亚克沿海水域中的英西贻贝(Asaphis violascens)性腺发育情况
仁世蛤(Asaphis violascens)是一种生活在沿海沙质地区的蛤蜊,当地人将其作为从海洋中容易获得的蛋白质来源食用。因此,我们对仁世蛤蜊(A. violascens)的性腺发育进行了研究,以确定仁世蛤蜊性腺的成熟度,从而确定合适的捕捞时间,为自然恢复种群提供足够的机会。当地渔民连续三个月(2014 年 1 月至 3 月)每月从巴布亚比亚克努姆福区的耶努西沿海水域采集样本。样本被送往实验室进行分析和组织学检测。总共收集了 30 份样本。研究结果表明,笛贻贝(Asaphis violascens)的性腺成熟度分为四个发育阶段,即TKG I(早期活跃期/早期活跃期)、TKG II(晚期活跃期/晚期活跃期)、TKG III(成熟期/成熟性腺)、TKG IV(产卵期/产卵期)。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Modifikasi Pancing Ulur (Handline) dengan Menggunakan Pemberat Timah Luncur Untuk Penangkapan Ikan di Kampung Sorido Distrik Biak Kota Kabupaten Biak Numfor Perkembangan Gonad Kerang Insei (Asaphis violascens) Di Perairan Pesisir Yenusi Biak Timur, Papua Kelayakan Usaha Penangkapan dengan Menggunakan Purse Seine pada KM. Putri Savira-A Kelimpahan dan Pemanfaatan Siput Jala (Strombus Luhuanus) di Perairan Dullah Laut Pengolahan Ikan Kakap Asin dengan Metode Penggaraman Kering di Kampung Pasi Distrik Aimando
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1