Konsep Pendidikan Berkelanjutan Dalam Kurikulum Pendidikan Dasar Dan Menengah: Suatu Tinjauan

I. Khoirunnisa, Amrie Firmansyah
{"title":"Konsep Pendidikan Berkelanjutan Dalam Kurikulum Pendidikan Dasar Dan Menengah: Suatu Tinjauan","authors":"I. Khoirunnisa, Amrie Firmansyah","doi":"10.54957/jurnalku.v4i2.675","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kesepakatan internasional terkait kerangka pendidikan berkelanjutan menjadi satu momentum yang mengubah implementasi pendidikan dunia. Sebagai salah satu negara yang mengadopsi kerangka tersebut, pemerintah Indonesia harus turut serta menjalankan prioritas pendidikan berkelanjutan. Pendidikan berkelanjutan perlu dilibatkan dalam kurikulum pendidikan, utamanya pada jenjang pendidikan dasar dan menengah yang masuk dalam program Wajib Belajar pemerintah. Penelitian ini bertujuan untuk mengulas pendidikan dasar dan menengah di Indonesia. Ulasan tersebut di antaranya seberapa besar paparan pendidikan dasar dan menengah terhadap masyarakat Indonesia, menganalisis kurikulum pendidikan dasar dan menengah saat ini, serta meninjau eksistensi pendidikan berkelanjutan di dalamnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis konten terkait pembangunan berkelanjutan, pendidikan berkelanjutan, jenjang pendidikan, dan kurikulum pendidikan nasional dengan meninjau berbagai data, ketentuan, dan peraturan yang ada di tingkat nasional dan internasional. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pendidikan dasar dan menengah yang dilaksanakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia dengan tiga opsi kurikulum pendidikan. Pengaturan kurikulum pendidikan dasar dan menengah saat ini belum memuat pendidikan berkelanjutan secara eksplisit. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan bagi pemerintah untuk mengintegrasikan pendidikan berkelanjutan dalam kurikulum nasional melalui peraturan perundangan terkait dengan sistem pendidikan nasional.","PeriodicalId":509175,"journal":{"name":"Jurnalku","volume":"384 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-04-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnalku","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54957/jurnalku.v4i2.675","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kesepakatan internasional terkait kerangka pendidikan berkelanjutan menjadi satu momentum yang mengubah implementasi pendidikan dunia. Sebagai salah satu negara yang mengadopsi kerangka tersebut, pemerintah Indonesia harus turut serta menjalankan prioritas pendidikan berkelanjutan. Pendidikan berkelanjutan perlu dilibatkan dalam kurikulum pendidikan, utamanya pada jenjang pendidikan dasar dan menengah yang masuk dalam program Wajib Belajar pemerintah. Penelitian ini bertujuan untuk mengulas pendidikan dasar dan menengah di Indonesia. Ulasan tersebut di antaranya seberapa besar paparan pendidikan dasar dan menengah terhadap masyarakat Indonesia, menganalisis kurikulum pendidikan dasar dan menengah saat ini, serta meninjau eksistensi pendidikan berkelanjutan di dalamnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis konten terkait pembangunan berkelanjutan, pendidikan berkelanjutan, jenjang pendidikan, dan kurikulum pendidikan nasional dengan meninjau berbagai data, ketentuan, dan peraturan yang ada di tingkat nasional dan internasional. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pendidikan dasar dan menengah yang dilaksanakan oleh sebagian besar masyarakat Indonesia dengan tiga opsi kurikulum pendidikan. Pengaturan kurikulum pendidikan dasar dan menengah saat ini belum memuat pendidikan berkelanjutan secara eksplisit. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan bagi pemerintah untuk mengintegrasikan pendidikan berkelanjutan dalam kurikulum nasional melalui peraturan perundangan terkait dengan sistem pendidikan nasional.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
中小学教育课程中的继续教育概念:回顾
关于可持续教育框架的国际协定是改变世界教育实施情况的动力。作为采用该框架的国家之一,印度尼西亚政府必须参与实施可持续教育优先事项。可持续教育需要纳入教育课程,尤其是纳入政府义务教育计划的中小学教育。本研究旨在审查印度尼西亚的中小学教育。审查内容包括中小学教育对印尼社会的影响程度,分析当前的中小学教育课程,以及审查其中是否存在可持续教育。本研究采用的方法是通过查阅国家和国际层面的各种数据、规定和条例,对可持续发展、可持续教育、教育水平和国家教育课程进行内容分析。本研究的结论是,大多数印尼人都在实施中小学教育,有三种教育课程可供选择。目前的中小学教育课程安排没有明确包括可持续教育。本研究有望成为政府通过与国家教育系统相关的法律法规将可持续教育纳入国家课程的考虑因素。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pemahaman Pemilik Usaha Terhadap Konsep Tax Planning, Pajak Penghasilan Dan Pajak Restoran Pada Rumah Makan ABC Efektifitas Kebijakan Plastik Berbayar Di Indonesia Dalam Upaya Pengurangan Pencemaran Sampah Plastik Pengaruh Price To Book Value (PBV) Dan Net Profit Margin (NPM) Terhadap Harga Saham Pada PT. Mayora Indah, Tbk Determinan Produk Domestik Regional Bruto Provinsi Riau: Analisis Deret Waktu Konsep Pendidikan Berkelanjutan Dalam Kurikulum Pendidikan Dasar Dan Menengah: Suatu Tinjauan
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1