Evaluasi Kepatuhan Terapi Obat pada Pasien Diabetes Melitus di Rawat Jalan RSUP Fatmawati

Intan Rizqi Rahmawati, Dwi Yulianti
{"title":"Evaluasi Kepatuhan Terapi Obat pada Pasien Diabetes Melitus di Rawat Jalan RSUP Fatmawati","authors":"Intan Rizqi Rahmawati, Dwi Yulianti","doi":"10.58815/jfklin.v3i1.39","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kepatuhan pasien dalam melaksanakan pengobatan memiliki peranan penting dalam keberhasilan pengobatan. Oleh karena itu, peneliti perlu melakukan evaluasi terhadap kepatuhan penggunaan obat diabetes melitus. Penelitian ini merupakan penelitian cross-sectional observational dengan pengambilan data secara prospektif. Penelitian dilakukan di Poli Rawat Jalan RSUP Fatmawati pada bulan September 2023 – November 2023 dengan menggunakan metode MMAS-8 terhadap 57 pasien. Dari penelitian diketahui bahwa terdapat hubungan antara tingkat pendidikan, terapi pengobatan, komplikasi penyakit, perilaku petugas kesehatan, komorbid dan hba1c terhadap tingkat kepatuhan pengobatan pasien.  Hasil penelitian menunjukkan pasien dengan tingkat kepatuhan tinggi sebesar 42,1% dan Tingkat kepatuhan rendah sebesar 47,4%. Pasien dengan kepatuhan tinggi memiliki kondisi polifarmasi pada terapi pengobatannya 38,6%; memiliki komplikasi penyakit 33,3%; merasa bahwa perilaku petugas Kesehatan ramah 42,1%; tidak memiliki komorbid 22,8%; dan HbA1c terkontrol 40,3%.","PeriodicalId":504316,"journal":{"name":"Jurnal Farmasi Klinik Base Practice","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-06-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Farmasi Klinik Base Practice","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58815/jfklin.v3i1.39","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kepatuhan pasien dalam melaksanakan pengobatan memiliki peranan penting dalam keberhasilan pengobatan. Oleh karena itu, peneliti perlu melakukan evaluasi terhadap kepatuhan penggunaan obat diabetes melitus. Penelitian ini merupakan penelitian cross-sectional observational dengan pengambilan data secara prospektif. Penelitian dilakukan di Poli Rawat Jalan RSUP Fatmawati pada bulan September 2023 – November 2023 dengan menggunakan metode MMAS-8 terhadap 57 pasien. Dari penelitian diketahui bahwa terdapat hubungan antara tingkat pendidikan, terapi pengobatan, komplikasi penyakit, perilaku petugas kesehatan, komorbid dan hba1c terhadap tingkat kepatuhan pengobatan pasien.  Hasil penelitian menunjukkan pasien dengan tingkat kepatuhan tinggi sebesar 42,1% dan Tingkat kepatuhan rendah sebesar 47,4%. Pasien dengan kepatuhan tinggi memiliki kondisi polifarmasi pada terapi pengobatannya 38,6%; memiliki komplikasi penyakit 33,3%; merasa bahwa perilaku petugas Kesehatan ramah 42,1%; tidak memiliki komorbid 22,8%; dan HbA1c terkontrol 40,3%.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
评估法特玛瓦蒂医院门诊糖尿病患者坚持药物治疗的情况
患者在接受治疗时的依从性对治疗的成功具有重要作用。因此,研究人员需要评估使用糖尿病药物的依从性。本研究是一项前瞻性数据收集的横断面观察研究。研究于 2023 年 9 月至 2023 年 11 月在法特玛瓦蒂医院门诊部进行,使用 MMAS-8 方法对 57 名患者进行了评估。研究结果表明,教育水平、治疗方法、疾病并发症、医护人员行为、合并症和 hba1c 与患者治疗依从性之间存在关系。 结果显示,依从性高的患者占 42.1%,依从性低的患者占 47.4%。依从性高的患者在治疗过程中使用多种药物的占 38.6%;有疾病并发症的占 33.3%;认为医护人员行为友好的占 42.1%;没有并发症的占 22.8%;控制 HbA1c 的占 40.3%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
FAKTOR TATALAKSANA PASIEN TERKONFIRMASI COVID-19 DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN MERAUKE Evaluasi Kepatuhan Terapi Obat pada Pasien Diabetes Melitus di Rawat Jalan RSUP Fatmawati POLA PENGGUNAAN ANTIBIOTIK RESERVE DI UNIT INTENSIF DAN NON INTENSIF RAWAT INAP RSUP FATMAWATI A Identification Of Risk Factors In Dispensing Error In Pharmaceutical Deposit Inpatient Teratai At Fatmawati Hospital Period May-June 2023 Gambaran Efek Samping Obat Sitotoksik pada Pasien Kanker yang Menjalani Kemoterapi di RSUP Fatmawati Jakarta 2023
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1