{"title":"MASALAH ORTOPEDI PADA PASIEN RAWAT JALAN DI RUMAH SAKIT HARAPAN SEHAT PADA TAHUN 2022","authors":"Adico Notareza Aulia, Subhan Thaib, Berri Kusuma Wijaya, Ongko Setunggal Wibowo","doi":"10.30743/ibnusina.v23i2.593","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Ortopedi berfokus pada sistem rangka dan segala sesuatu yang menggerakkannya, termasuk tulang, sendi, otot, tendon, dan saraf. Perbedaan ras, lingkungan, atau geografis di suatu wilayah, prevalensi dan pola gejala ortopedi juga dapat bervariasi di berbagai tempat. Tujuan Penelitian: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat gambaran kasus ortopedi pada masyarakat Aceh Barat, sehingga menjadi penilaian terhadap kebutuhan dokter spesialis ortopedi yang saat ini masih belum tersedia di Aceh Barat. Metode Penelitian: Penelitian ini bersifat deskriptif dan bersifat cross-sectional, dan data diambil dari aplikasi SIMRS Rumah Sakit Harapan Sehat. Hasil: Dari 488 pasien rawat jalan yang berobat ke poli bedah umum dalam kurun waktu 1 tahun, ditemukan 37 pasien yang mengalami masalah ortopedi. Kesimpulan: Terdapat 37 pasien, 25 di antaranya adalah laki-laki, dan 12 sisanya adalah perempuan. Usia antara 18 – 60 tahun merupakan usia yang sering sekali mengalami masalah ortopedi. Fraktur merupakan masalah yang paling banyak dialami oleh 23 orang, diikuti oleh dislokasi lutut dengan 4 orang, dan masalah lainnya","PeriodicalId":518393,"journal":{"name":"Ibnu Sina: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan - Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara","volume":"12 12","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Ibnu Sina: Jurnal Kedokteran dan Kesehatan - Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sumatera Utara","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.30743/ibnusina.v23i2.593","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Ortopedi berfokus pada sistem rangka dan segala sesuatu yang menggerakkannya, termasuk tulang, sendi, otot, tendon, dan saraf. Perbedaan ras, lingkungan, atau geografis di suatu wilayah, prevalensi dan pola gejala ortopedi juga dapat bervariasi di berbagai tempat. Tujuan Penelitian: Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat gambaran kasus ortopedi pada masyarakat Aceh Barat, sehingga menjadi penilaian terhadap kebutuhan dokter spesialis ortopedi yang saat ini masih belum tersedia di Aceh Barat. Metode Penelitian: Penelitian ini bersifat deskriptif dan bersifat cross-sectional, dan data diambil dari aplikasi SIMRS Rumah Sakit Harapan Sehat. Hasil: Dari 488 pasien rawat jalan yang berobat ke poli bedah umum dalam kurun waktu 1 tahun, ditemukan 37 pasien yang mengalami masalah ortopedi. Kesimpulan: Terdapat 37 pasien, 25 di antaranya adalah laki-laki, dan 12 sisanya adalah perempuan. Usia antara 18 – 60 tahun merupakan usia yang sering sekali mengalami masalah ortopedi. Fraktur merupakan masalah yang paling banyak dialami oleh 23 orang, diikuti oleh dislokasi lutut dengan 4 orang, dan masalah lainnya