SIFAT MEKANIK FILM KITOSAN/PVA DENGAN ZEOLIT TERSUBSTITUSI PERAK SEBAGAI KEMASAN AKTIF

D. Maharani, Weka Firda Rizki Nurzulla
{"title":"SIFAT MEKANIK FILM KITOSAN/PVA DENGAN ZEOLIT TERSUBSTITUSI PERAK SEBAGAI KEMASAN AKTIF","authors":"D. Maharani, Weka Firda Rizki Nurzulla","doi":"10.26740/ujc.v11n1.p61-68","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian mengenai penambahan zeolit tersubstitusi perak pada komposit kitosan/PVA telah dilakukan dengan variabel bebas yang dikenakan adalah persentase zeolit tersubstitusi perak (0,025;0,05;0,1; dan 0,2(% w/v)). Pertukaran ion antara zeolit dan perak dilakukan dengan metode impregnasi,  ion Ag+ akan tersubstitusi ke dalam zeolit menggantikan ion Na+. Kemudian film kitosan/PVA/Zeolit-Ag yang telah diperoleh, dilakukan karakterisasi untuk mengidentifikasi gugus fungsional menggunakan FTIR dan untuk menganilisis morfologi menggunakan SEM serta diuji sifat mekaniknya menggunakan alat Autograph Microcomputer Control Universal Testing. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, diketahui bahwa penambahan zeolit/Ag dapat meningkatkan sifat mekanik film kitosan/PVA. Hasil uji kuat tarik yang dilakukan diperoleh bahwa film kitosan/PVA dengan penambahan zeolit/Ag 0,2 (% w/v) memiliki sifat mekanik yang paling baik yaitu nilai kuat tarik 32,733 Mpa, persentase elongasi 42,8%, dan nilai modulus young 0,765 Mpa. Hasil identifikasi gugus fungsional dengan FTIR, menunjukkan terjadi pergeseran pita serapan gugus O-H dan N-H pada film dengan penambahan zeolit/Ag ke pita serapan yang lebih rendah. Karakterisasi morfologi dengan menggunakan SEM menunjukkan hasil bahwa terdapat perbedaan morfologi permukaan antara kitosan/PVA sebelum dan sesudah ditambahkan zeolit tersubstitusi perak, hasil SEM menunjukkan terdapat partikel-partikel kecil berupa bulatan hitam yang merupakan zeolit/Ag. \nKata kunci : Kitosan, Zeolit, Perak, Sifat Mekanik","PeriodicalId":53369,"journal":{"name":"UNESA Journal of Chemistry","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-02-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"UNESA Journal of Chemistry","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/ujc.v11n1.p61-68","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian mengenai penambahan zeolit tersubstitusi perak pada komposit kitosan/PVA telah dilakukan dengan variabel bebas yang dikenakan adalah persentase zeolit tersubstitusi perak (0,025;0,05;0,1; dan 0,2(% w/v)). Pertukaran ion antara zeolit dan perak dilakukan dengan metode impregnasi,  ion Ag+ akan tersubstitusi ke dalam zeolit menggantikan ion Na+. Kemudian film kitosan/PVA/Zeolit-Ag yang telah diperoleh, dilakukan karakterisasi untuk mengidentifikasi gugus fungsional menggunakan FTIR dan untuk menganilisis morfologi menggunakan SEM serta diuji sifat mekaniknya menggunakan alat Autograph Microcomputer Control Universal Testing. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, diketahui bahwa penambahan zeolit/Ag dapat meningkatkan sifat mekanik film kitosan/PVA. Hasil uji kuat tarik yang dilakukan diperoleh bahwa film kitosan/PVA dengan penambahan zeolit/Ag 0,2 (% w/v) memiliki sifat mekanik yang paling baik yaitu nilai kuat tarik 32,733 Mpa, persentase elongasi 42,8%, dan nilai modulus young 0,765 Mpa. Hasil identifikasi gugus fungsional dengan FTIR, menunjukkan terjadi pergeseran pita serapan gugus O-H dan N-H pada film dengan penambahan zeolit/Ag ke pita serapan yang lebih rendah. Karakterisasi morfologi dengan menggunakan SEM menunjukkan hasil bahwa terdapat perbedaan morfologi permukaan antara kitosan/PVA sebelum dan sesudah ditambahkan zeolit tersubstitusi perak, hasil SEM menunjukkan terdapat partikel-partikel kecil berupa bulatan hitam yang merupakan zeolit/Ag. Kata kunci : Kitosan, Zeolit, Perak, Sifat Mekanik
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
活性成分取代ZEOLIT的含SIFAT的壳聚糖/PVA膜
已经进行了将银取代的沸石添加到壳聚糖/PVA的组合物中的研究,所使用的自由变量是银取代的分子筛的百分比(0.025;0.05;0.1;和0.2(%w/v))。沸石和银之间的离子交换是通过浸渍法进行的,Ag+离子将取代Na+离子进入沸石中。然后对所获得的kitosan/PVA/Zeolit-Ag薄膜进行了表征,用FTIR识别其功能坍塌,用SEM分析其形貌,并用Autograph微机控制通用测试工具测试其力学性能。研究结果表明,沸石/Ag的加入可以改善壳聚糖/PVA膜的力学性能。强拉伸试验结果表明,沸石/Ag添加量为0.2(%w/v)的壳聚糖/PVA薄膜具有最佳的力学性能,即强拉伸值为32.733Mpa,伸长率为42.8%,杨氏模量为0.765Mpa。FTIR功能坍塌鉴定结果表明,通过在下部坍塌带中加入沸石/Ag,O-H和N-H坍塌带转移到膜上。SEM的形貌特征表明,添加银取代沸石前后,壳聚糖/PVA的表面形貌存在差异,SEM结果表明,壳聚糖/PVA中存在小的黑圈颗粒,即沸石/Ag。关键词:Kitosan,Zeolit,银,机械性能
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
5
审稿时长
24 weeks
期刊最新文献
REVIEW : PENGARUH PENAMBAHAN NANOSILVER TERHADAP AKTIVITAS ANTIOKSIDAN NANOPLATINA DALAM MEREDAM RADIKAL BEBAS Sintesis Nanopartikel Au-SiO2 Menggunakan Natrium Silikat dari Abu Ampas Tebu (AAT) ARTIKEL REVIEW: PEMANFAATAN KATALIS ZEOLIT ALAM TERAKTIVASI DALAM SINTESIS BIODIESEL DENGAN METODE ESTERIFIKASI DAN TRANSESTERIFIKASI Pengaruh Variasi Penimbangan Terhadap Akurasi Penentuan Bilangan Asam Pada Alkyd Resin Karakterisasi Abu Sekam Padi dengan Menggunakan XRD
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1