Analisis Temperatur Bahan Bakar pada Reaktor Hydrocarbon Crack System Terhadap Hasil Emisi Engine 4A-FE

Q2 Engineering Automotive Experiences Pub Date : 2018-12-19 DOI:10.31603/AE.V1I03.2333
Edy Suryono, Ignatius Henry Adi Nagoro, Dimas Yoga Satria Wicaksana
{"title":"Analisis Temperatur Bahan Bakar pada Reaktor Hydrocarbon Crack System Terhadap Hasil Emisi Engine 4A-FE","authors":"Edy Suryono, Ignatius Henry Adi Nagoro, Dimas Yoga Satria Wicaksana","doi":"10.31603/AE.V1I03.2333","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Makalah ini membahas tentang metode Hydocarbon Crack System (HCS) sebagai salah satu metode yang digunakan untuk menghemat bahan bakar dan mengurangi kandungan emisi gas buang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh temperatur bahan bakar terhadap konsumsi bahan bakar dan emisi gas buang. Metode yang digunakan adalah dengan membuat reaktor Hydocarbon Crack System dengan pemanas yang dibuat dari lilitan nikel. Penelitian ini dilakukan dengan mengkabutkan bahan bakar bertekanan pada temperatur 60 °C, 80 °C, dan 100 °C. Uji konsumsi bahan bakar dan uji emisi dilakukan menggunakan engine 4AFE. Hasil pengujian menunjukkan bahwa tingkat emisi gas buang HC, CO, dan CO2 pada bahan bakar pertamax jauh lebih rendah jika dibandingkan dengan bahan bakar pertalite. Tingkat emisi terendah dicapai pada saat bahan bakar tersebut dipanaskan hingga 80 °C. Perubahan temperatur pada reaktor HCS mempengaruhi waktu konsumsi bahan bakar pertamax sebesar 2,91% dibanding dengan pertalite.","PeriodicalId":36133,"journal":{"name":"Automotive Experiences","volume":" ","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-12-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"3","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Automotive Experiences","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31603/AE.V1I03.2333","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"Q2","JCRName":"Engineering","Score":null,"Total":0}
引用次数: 3

Abstract

Makalah ini membahas tentang metode Hydocarbon Crack System (HCS) sebagai salah satu metode yang digunakan untuk menghemat bahan bakar dan mengurangi kandungan emisi gas buang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh temperatur bahan bakar terhadap konsumsi bahan bakar dan emisi gas buang. Metode yang digunakan adalah dengan membuat reaktor Hydocarbon Crack System dengan pemanas yang dibuat dari lilitan nikel. Penelitian ini dilakukan dengan mengkabutkan bahan bakar bertekanan pada temperatur 60 °C, 80 °C, dan 100 °C. Uji konsumsi bahan bakar dan uji emisi dilakukan menggunakan engine 4AFE. Hasil pengujian menunjukkan bahwa tingkat emisi gas buang HC, CO, dan CO2 pada bahan bakar pertamax jauh lebih rendah jika dibandingkan dengan bahan bakar pertalite. Tingkat emisi terendah dicapai pada saat bahan bakar tersebut dipanaskan hingga 80 °C. Perubahan temperatur pada reaktor HCS mempengaruhi waktu konsumsi bahan bakar pertamax sebesar 2,91% dibanding dengan pertalite.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
碳氢化合物裂解系统反应器燃料温度与发动机排放结果的对比分析4A-FE
因此,本文讨论了碳氢化合物裂解系统(HCS)法作为一种节省燃料和减少废气排放的方法。本研究旨在确定燃料温度对燃料消耗和废气排放的影响。所用的方法是用镍电路制成的加热器制造氢氟碳裂化系统反应器。本研究通过指示60°C、80°C和100°C下的燃料压力进行。使用4AFE发动机进行的油耗测试和排放测试。测试结果表明,与方石燃料相比,一线燃料的HC、CO和CO2排放水平要低得多。当燃油加热至80°C时,达到最低排放水平。HCS反应器中的温度变化影响第一燃料消耗的时间,与方钠石相比为2.91%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
Automotive Experiences
Automotive Experiences Engineering-Automotive Engineering
CiteScore
3.00
自引率
0.00%
发文量
14
审稿时长
12 weeks
期刊最新文献
Mechanical Characteristics of Distributed Electric Wheel Loader in Shoveling Condition Enhancing Brake System Evaluation in Periodic Testing of Goods Transport Vehicles through FTA-FMEA Risk Analysis Justification of the Annual Program of the Transport Company Characteristics of Natural Fiber Composites Materials Reinforced with Aluminum and Copper Powder for The Performance of Automatic Motorcycle Clutch Pad Application of a PEM Fuel Cell Engine as a Small-Scale Power Generator for Small Cars with Different Fuel Concentrations
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1