LOCUS OF CONTROL: PENGENDALIAN DIABETES MELITUS PADA PENDERITA DM TIPE 2

Yusran Haskas, Suryanto Suryanto
{"title":"LOCUS OF CONTROL: PENGENDALIAN DIABETES MELITUS PADA PENDERITA DM TIPE 2","authors":"Yusran Haskas, Suryanto Suryanto","doi":"10.31983/JRK.V8I1.3892","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tingginya prevalensi penderita diabetes melitus di Indonesia mengharuskan adanya upaya pengendalian diabetes melitus yang dilakukan agar dapat meningkatkan derajat kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi upaya pelaksanaan pengendalian diabetes melitus yang dilakukan penderita diabetes melitus tipe 2 berdasarkan background factor  ( personality traits, pendidikan, pengalaman, pengetahuan dan status ekonomi) terkait locus of control  yang dimiliki. Jenis penelitian explanatory research  dengan desain cross-sectional . Jumlah sampel sebesar 143 responden. Pengujian dilakukan menggunakan uji regresi linear berganda dengan metode backward . Hasil uji statistik menunjukkan bahwa personality traits  berpengaruh signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.004), pendidikan berpengaruh tidak signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.919), pengalaman berpengaruh signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.043), pengetahuan berpengaruh tidak signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.640) dan status ekonomi berpengaruh tidak signifikan terhadap locus of control penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.119). Berdasarkan background factor  yang dilihat, determinan yang berpengaruh signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus dalam upaya mengendalikan diabetes melitus adalah personality traits  dan pengalaman. Locus of control  yang lebih dominan adalah internal locus of control .","PeriodicalId":52993,"journal":{"name":"Jurnal Riset Kesehatan","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-05-24","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Riset Kesehatan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31983/JRK.V8I1.3892","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2

Abstract

Tingginya prevalensi penderita diabetes melitus di Indonesia mengharuskan adanya upaya pengendalian diabetes melitus yang dilakukan agar dapat meningkatkan derajat kesehatan. Tujuan penelitian ini adalah mengidentifikasi upaya pelaksanaan pengendalian diabetes melitus yang dilakukan penderita diabetes melitus tipe 2 berdasarkan background factor  ( personality traits, pendidikan, pengalaman, pengetahuan dan status ekonomi) terkait locus of control  yang dimiliki. Jenis penelitian explanatory research  dengan desain cross-sectional . Jumlah sampel sebesar 143 responden. Pengujian dilakukan menggunakan uji regresi linear berganda dengan metode backward . Hasil uji statistik menunjukkan bahwa personality traits  berpengaruh signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.004), pendidikan berpengaruh tidak signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.919), pengalaman berpengaruh signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.043), pengetahuan berpengaruh tidak signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.640) dan status ekonomi berpengaruh tidak signifikan terhadap locus of control penderita diabetes melitus (α = 0.06, ρ = 0.119). Berdasarkan background factor  yang dilihat, determinan yang berpengaruh signifikan terhadap locus of control  penderita diabetes melitus dalam upaya mengendalikan diabetes melitus adalah personality traits  dan pengalaman. Locus of control  yang lebih dominan adalah internal locus of control .
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
控制:2型DM的糖尿病控制
印度尼西亚糖尿病的高发病率需要努力控制糖尿病以改善健康。本研究的目的是根据背景因素(性格特征、教育、经验、知识和经济状况)相关的控制点,确定2型糖尿病控制糖尿病的尝试。具有横断面设计的解释性研究类型。样本数量143个响应者。测试是使用反向方法进行的双线性回归测试。统计结果表明,人格特征[UNK]对糖尿病控制点有显著影响(α=0.06,ρ=0.004),教育程度对糖尿病控制地影响不显著(α=0.006,ρ=0.919),经验对糖尿病控制源有显著影响,(α=0.06,ρ=0.119)。显著影响控制源的决定因素是人格特征和经验。更显性的控制基因座是内部控制基因座。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
11
审稿时长
6 weeks
期刊最新文献
Quality Of Life For Adolescents With Divorced Parents On Physical And Psychological Conditions In Indonesia: Literature Review Analysis of P4K Filling in The MCH Book with Factor of Maternal Death Based on Three Delays (3T) in 2022 In The Jember District Assessing Efficiency and Image Quality of Dental Radiography Using Modified Dental Holders with Silicone Rubber Integration Risk Factors for Dental Caries in Elementary School Children Aged 6-12 in Indonesia (Systematic Literatur Review) Factors Associated With Administration of Antiplatelet Therapy on The NIHSS Score in Acute Ischemic Stroke
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1