{"title":"Keterampilan Manajerial Kepala Sekolah Dasar Inpres di Kecamatan Duampanua Kabupaten Pinrang","authors":"N. Nurfadillah, Andi Mappincara, A. Wahed","doi":"10.21831/jump.v1i2.42349","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini mengkaji tentang peran manajerial kepala sekolah dalam peningkatan mutu di sekolah dasar (SD). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Sumber data penelitian ini yaitu kepala sekolah dan guru. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan model Miles, Huberman, dan Saldana yang meliputi pengumpulan, kondensasi, penyajian, dan verifikasi data. Keabsahan data dicapai melalui trianggulasi sumber dan teknik. Hasil penelitian menunjukkan: 1) keterampilan konsep yaitu menyusun visi, misi, tujuan, dan sasaran sekolah, 2) keterampilan teknis yaitu perencanaan, pengaturan, koordinasi, pengawasan dan pengendalian, 3) kemampuan membangun hubungan yaitu motivasi yaitu dengan cara memberikan penghargaan bagi guru yang berprestasi dan menanamkan semangat kerja.","PeriodicalId":32329,"journal":{"name":"JPBM Jurnal Pendidikan Bisnis dan Manajemen","volume":"20 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-07-16","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JPBM Jurnal Pendidikan Bisnis dan Manajemen","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21831/jump.v1i2.42349","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini mengkaji tentang peran manajerial kepala sekolah dalam peningkatan mutu di sekolah dasar (SD). Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Sumber data penelitian ini yaitu kepala sekolah dan guru. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan model Miles, Huberman, dan Saldana yang meliputi pengumpulan, kondensasi, penyajian, dan verifikasi data. Keabsahan data dicapai melalui trianggulasi sumber dan teknik. Hasil penelitian menunjukkan: 1) keterampilan konsep yaitu menyusun visi, misi, tujuan, dan sasaran sekolah, 2) keterampilan teknis yaitu perencanaan, pengaturan, koordinasi, pengawasan dan pengendalian, 3) kemampuan membangun hubungan yaitu motivasi yaitu dengan cara memberikan penghargaan bagi guru yang berprestasi dan menanamkan semangat kerja.