PEMBELAJARAN BAHASA ARAB BERBASIS KEBUDAYAAN LOKAL MADIHIN UNTUK MENINGKAT HASIL BELAJAR

M. Mahmudah
{"title":"PEMBELAJARAN BAHASA ARAB BERBASIS KEBUDAYAAN LOKAL MADIHIN UNTUK MENINGKAT HASIL BELAJAR","authors":"M. Mahmudah","doi":"10.31602/MUALLIMUNA.V4I2.1861","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Abstrak: Penelitian dengan menggunakan metode yang di adaptasi dari kebudayaan lokal menjadikan pembelajaran yang menarik, selain dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik, minat belajar, serta juga menambah wawasan peserta didik mengenai kebudayaan lokal di daerah tempat dia tinggal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana metode ini dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. Metode penelitian yang digunakan adlah metode penelitian eksperimen jenis pottest only Control dengan subyek penelitian adalah peserta didik kelas IV MIN 9 Banjar. Hasil dari penelitian ini adalah mengolah mufrodat dalam bentuk madihin sangat efektif untuk meningkatkan keberhasilan belajar peserta didik. Hal ini dibuktikan dengan tingkat keberhasilan belajar peserta didik yang cukup memuaskan yang dapat diketahui dari indikator keberhasilan yang berupa nilai hasil belajar peserta didik dan proses pembelajaran. Proses belajar sangat menentukan hasil belajar. Nilai rata-rata hasil belajar peserta didik pada pre-test adalah 56,8, pada tes akhir siklus pertama adalah 77,8, sedangkan pada tes akhir siklus kedua adalah 81,2. Nilai hasil belajar ini tingkat keberhasilanya berada pada criteria sangat baik. Sedangkan ketuntasan peserta didik pada pre-test adalah 35% , pada siklus 1 peserta didik tuntas adalah 67,8 dan siklus 2 adalah 78,5%. INSTRUCTIONAL OF ARABIC LANGUAGE BASED ON LOCAL CULTURE MADIHIN TO IMPROVE LEARNING OUTCOMES Abstract: Research using methods adapted from local culture makes learning interesting, in addition to improving student learning outcomes, interest in learning, and also enhances students' knowledge about the local culture in the area where he lives. The purpose of this research is to find out how this method can improve student learning outcomes. Research metods use eksperimen research with Pottest only Control, the subject of research is Student of IV Class MIN 9 Banjar.  The results of this study are processing mufrodat in the form of madihin very effective to improve the learning success of students. This is evidenced by the level of learning success of students who are quite satisfying which can be known from the indicators of success in the form of student learning outcomes and learning processes. The learning process greatly determines learning outcomes. The average value of students' learning outcomes in the pre-test was 56.8, at the end of the first cycle the test was 77.8, while at the end of the second cycle the test was 81.2. The value of learning outcomes is the level of success at very good criteria. While the completeness of students in the pre-test is 35%, in the first cycle students complete is 67.8 and cycle 2 is 78.5%.","PeriodicalId":18944,"journal":{"name":"Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31602/MUALLIMUNA.V4I2.1861","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Abstrak: Penelitian dengan menggunakan metode yang di adaptasi dari kebudayaan lokal menjadikan pembelajaran yang menarik, selain dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik, minat belajar, serta juga menambah wawasan peserta didik mengenai kebudayaan lokal di daerah tempat dia tinggal. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana metode ini dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik. Metode penelitian yang digunakan adlah metode penelitian eksperimen jenis pottest only Control dengan subyek penelitian adalah peserta didik kelas IV MIN 9 Banjar. Hasil dari penelitian ini adalah mengolah mufrodat dalam bentuk madihin sangat efektif untuk meningkatkan keberhasilan belajar peserta didik. Hal ini dibuktikan dengan tingkat keberhasilan belajar peserta didik yang cukup memuaskan yang dapat diketahui dari indikator keberhasilan yang berupa nilai hasil belajar peserta didik dan proses pembelajaran. Proses belajar sangat menentukan hasil belajar. Nilai rata-rata hasil belajar peserta didik pada pre-test adalah 56,8, pada tes akhir siklus pertama adalah 77,8, sedangkan pada tes akhir siklus kedua adalah 81,2. Nilai hasil belajar ini tingkat keberhasilanya berada pada criteria sangat baik. Sedangkan ketuntasan peserta didik pada pre-test adalah 35% , pada siklus 1 peserta didik tuntas adalah 67,8 dan siklus 2 adalah 78,5%. INSTRUCTIONAL OF ARABIC LANGUAGE BASED ON LOCAL CULTURE MADIHIN TO IMPROVE LEARNING OUTCOMES Abstract: Research using methods adapted from local culture makes learning interesting, in addition to improving student learning outcomes, interest in learning, and also enhances students' knowledge about the local culture in the area where he lives. The purpose of this research is to find out how this method can improve student learning outcomes. Research metods use eksperimen research with Pottest only Control, the subject of research is Student of IV Class MIN 9 Banjar.  The results of this study are processing mufrodat in the form of madihin very effective to improve the learning success of students. This is evidenced by the level of learning success of students who are quite satisfying which can be known from the indicators of success in the form of student learning outcomes and learning processes. The learning process greatly determines learning outcomes. The average value of students' learning outcomes in the pre-test was 56.8, at the end of the first cycle the test was 77.8, while at the end of the second cycle the test was 81.2. The value of learning outcomes is the level of success at very good criteria. While the completeness of students in the pre-test is 35%, in the first cycle students complete is 67.8 and cycle 2 is 78.5%.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
以当地文化为基础的阿拉伯语学习马迪安,以提高学习成绩
摘要:利用当地文化适应方法进行的研究使学习变得有趣,除了可以提高学习者的学习成绩、学习兴趣,并增加学习者对他所居住地区的当地文化的认识。本研究的目的是了解如何提高学习者的学习成果。使用的研究方法是测试对象的唯一控制研究对象是IV类和9 Banjar学习者。这项研究的结果是将穆弗达特培养成一种药物,对提高学习者的成功学习非常有效。从学习者成绩和学习过程中可以知道的令人满意的成功指标来证明这一点。学习的过程决定了学习的结果。初试的学习者的平均成绩是56.8,第一个周期的最后测试是77.8,而第二个周期的最后测试是81.2。这份研究成绩的优异成绩在女主人公身上很好。而pretest的学习者密度是35%,一个完整的学习者周期是67.8,2的周期是78.5%。以当地文化为基础的阿拉伯语言的工具使人对学习结果产生了误解:通过适应当地文化的方法进行研究,使学生感兴趣,进而培养对学习的兴趣,以及对当地文化的了解。这项研究的目的是弄清楚这种方法如何能培养学生学习。研究方法只控制试验性研究,研究对象是四年级和九班学生。这项研究的结果是学生们对学生的学习产生了非常有效的影响。这证明了学生学习和学习过程中最成功的学生是完全满意的。学习的过程是伟大的决心学习的结果。学生学习的平均成绩是56.8,第一周期结束时是77.8,而第二周期结束时是88.2。学习的价值来自非常好的criti的成功水平。虽然前测试学生的完整学生是35%,第一个周期的学生是67.8,自行车学是78.5%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGEMBANGAN KOMIK EDUKASI BERBASIS CREATIVE PROBLEM SOLVING BERBANTUAN KVISOFT FLIPBOOK MAKER PRO UNTUK SEKOLAH DASAR PENGEMBANGAN MEDIA INTERAKTIF SIPEDA SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA UNTUK MENINGKATKAN BERPIKIR KRITIS KONTRIBUSI LITERASI DIGITAL DAN INTERAKSI BELAJAR ANTAR SISWA TERHADAP KETERAMPILAN MEMECAHKAN MASALAH PEMBELAJARAN IPAS OPTIMALISASI KREATIVITASOPTIMALISASI KREATIVITAS SISWA BERBASIS PROGRAM SEKOLAH ADIWIYATA DI SEKOLAH DASAR SISWA BERBASIS PROGRAM SEKOLAH ADIWIYATA DI SEKOLAH DASAR ANALISIS MODEL PROJECT BASED LEARNING BERBANTUAN LIVEWORKSHEETS DALAM MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR DAN KETERAMPILAN LITERASI SAINS
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1