UPAYA PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DESA DI KECAMATAN SIBERUT SELATAN MELALUI PELATIHAN PENGOLAHAN IKAN DENGAN TEKNIK FERMENTASI IKAN BUDU

N. Nurmiati, P. Periadnadi, Silmi Yusri Ramadani
{"title":"UPAYA PENINGKATAN PEREKONOMIAN MASYARAKAT DESA DI KECAMATAN SIBERUT SELATAN MELALUI PELATIHAN PENGOLAHAN IKAN DENGAN TEKNIK FERMENTASI IKAN BUDU","authors":"N. Nurmiati, P. Periadnadi, Silmi Yusri Ramadani","doi":"10.25077/jhi.v5i3.609","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Kegiatan pelatihan pengolahan sekaligus pengawetan melalui teknik fermentasi ikan budu berbahan dasar ikan berukuran sedang-besar menjadi produk bernilai jual tinggi telah dilakukan kegiatan di daerah Pasie Desa Mailelepet Kabupaten Kepulauan Mentawai. Sebagian besar kelompok usia produktif di daerah ini merupakan perempuan yang tidak bekerja dengan menggantungkan kehidupan dari penghasilan kepala keluarga. Kegiatan ini juga melibatkan kelompok wanita nelayan, kelompok karang taruna dan ibu ibu PKK`yang juga merupakan kelompok yang kurang produktif. Kegiatan ini bertujuan untuk membina dan memberdayakan kelompok masyarakat terutama perempuan dalam pengolahan ikan fermentasi yang dapat dijadikan peluang usaha sehingga dapat meningkatkan pendapatan dalam rumah tangga. Metode kegiatan adalah penyuluhan tentang pengolahan ikan ukuran sedang-besar secara fermentasi Budu yang belum dikenal di daerah kepulauan ini. Indikator capaian program yang dituju adalah masyarakat sasaran mengenal proses pengolahan fermentasi Budu untuk menghasilkan produk nilai jual yang tinggi. Disamping alternatif penyelamatan ikan berukuran sedang-besar pasca penangkapan melalui fermentasi yang sekaligus mengawetkan. Kegiatan ini dapat dijadikan sebagai upaya pemberdayaan yang berkelanjutan melalui peningkatan partisipasi masyarakat terutama masyarakat nelayan, swadaya dan swadaya masyarakat sehingga dapat meningkatkan pendapatan perempuan hingga menciptakan perempuan yang mandiri secara ekonomi di desa Mailelepet Kecamatan Siberut Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai.","PeriodicalId":17807,"journal":{"name":"Jurnal Hilirisasi IPTEKS","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Hilirisasi IPTEKS","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25077/jhi.v5i3.609","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Kegiatan pelatihan pengolahan sekaligus pengawetan melalui teknik fermentasi ikan budu berbahan dasar ikan berukuran sedang-besar menjadi produk bernilai jual tinggi telah dilakukan kegiatan di daerah Pasie Desa Mailelepet Kabupaten Kepulauan Mentawai. Sebagian besar kelompok usia produktif di daerah ini merupakan perempuan yang tidak bekerja dengan menggantungkan kehidupan dari penghasilan kepala keluarga. Kegiatan ini juga melibatkan kelompok wanita nelayan, kelompok karang taruna dan ibu ibu PKK`yang juga merupakan kelompok yang kurang produktif. Kegiatan ini bertujuan untuk membina dan memberdayakan kelompok masyarakat terutama perempuan dalam pengolahan ikan fermentasi yang dapat dijadikan peluang usaha sehingga dapat meningkatkan pendapatan dalam rumah tangga. Metode kegiatan adalah penyuluhan tentang pengolahan ikan ukuran sedang-besar secara fermentasi Budu yang belum dikenal di daerah kepulauan ini. Indikator capaian program yang dituju adalah masyarakat sasaran mengenal proses pengolahan fermentasi Budu untuk menghasilkan produk nilai jual yang tinggi. Disamping alternatif penyelamatan ikan berukuran sedang-besar pasca penangkapan melalui fermentasi yang sekaligus mengawetkan. Kegiatan ini dapat dijadikan sebagai upaya pemberdayaan yang berkelanjutan melalui peningkatan partisipasi masyarakat terutama masyarakat nelayan, swadaya dan swadaya masyarakat sehingga dapat meningkatkan pendapatan perempuan hingga menciptakan perempuan yang mandiri secara ekonomi di desa Mailelepet Kecamatan Siberut Selatan Kabupaten Kepulauan Mentawai.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
通过培训用黄貂鱼发酵技术进行的鱼处理,改善了南北区村民的经济
在群岛工蜂区迈勒佩特村(mailepet village)地区进行了一项大型加工和腌制的培训活动。这一地区的大多数有生产力的年龄组都是妇女,她们不以家庭首领的收入来谋生。这些活动还包括一群渔民妇女、一群学员珊瑚群和一些不那么多产的工蚁妈妈。这些活动的目的是建立和授权社区组织,特别是妇女处理发酵鱼类,这将是一个商业机会,以促进家庭收入。这种活动的方法是对在这些岛屿地区发酵的不为人知的大型鱼群的教育。目标社区的目标目标目标目标是了解发酵过程,以生产高价值产品。除了通过发酵和保存保存的发酵捕获大型鱼类外。这些活动可以被视为一种持续的赋权努力,通过增加公民参与,特别是渔民社区、自民化社区,从而增加妇女的收入,在mailepet seberpet群岛南部的滨海区建立一个经济独立的妇女。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PELATIHAN MEMBATIK MOTIF MINANGKABAU: SARANA UNTUK MENINGKATKAN MINAT WIRAUSAHA MASYARAKAT DI NAGARI KAMANG MUDIAK KABUPATEN AGAM PEMBUATAN MINUMAN KESEHATAN PENINGKAT IMUNITAS DARI TANAMAN TEMULAWAK (Curcuma xanthorryza) DI KORONG TAROK KAPALO HILALANG KABUPATEN PADANG PARIAMAN PENERAPAN SISTEM INFORMASI SURAT MASUK DAN SURAT KELUAR PADA SMA NEGERI 1 SUNGAYANG KECAMATAN SUNGAYANG KABUPATEN TANAH DATAR PENGEMBANGAN MOTIF BATIK BERBASIS ILUMINASI NASKAH KUNO MINANGKABAU DALAM PENINGKATAN USAHA RUMAH BATIK DEWI BUSANA DAN CANTING BUANA PEMBUATAN PRODUK SABUN CAIR DARI ECO-ENZYME DI KELURAHAN ANDALAS KECAMATAN PADANG TIMUR KOTA PADANG
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1