{"title":"PENTINGNYA PENDIDIKAN ANTI BULLYING di SEKOLAH MENENGAH ATAS","authors":"Arsita Wulan Cahyani, Slamet Widodo","doi":"10.21137/jpp.2022.14.1.7","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bullying kerap terjadi di Indonesia bahkan di dalam ranah lembaga pendidikan. Bullying menjadi permasalahan krusial bagi pelajar di Indonesia. Oleh karena itu, diperlukan usaha untuk menghadapi masalah tersebut utamanya bagi pelajar sekolah menengah atas menggunakan upaya preventif. Bentuk upaya dalam menghadapi masalah ini adalah membentuk pendidikan anti-bullying di sekolah menengah atas. Hal tersebut bertujuan agar pelajar sekolah menengah atas memiliki pemahaman yang baik, serta upaya pencegahan yang perlu dilakukan. Metode kajian pustaka dengan cara mengumpulkan data melalui analisis sumber-sumber terkait seperti buku, jurnal, dan sejenisnya terkait bullying diaplikasikan dalam penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan upaya efektif membangun pendidikan anti-bullying di sekolah menengah atas. Upaya ini dilakukan secara sadar dan sengaja oleh lembaga pendidikan, tidak hanya oleh tenaga pendidik. Setiap elemen terkait penting dalam upaya membentuk pendidikan anti-bullying agar tercipta koordinasi yang baik dalam mencapai tujuan. Pendidikan anti-bullying menjadi bagian dari kurikulum yang diajarkan baik dalam mata pelajaran eksak, sosial, dan bahasa. Variasi metode pembelajaran digunakan sehingga, peserta didik antusias dalam pembelajaran. Dalam penerapan pendidikan anti-bullying dapat menggunakan asesmen formatif.","PeriodicalId":31792,"journal":{"name":"Jurnal Penelitian Pendidikan","volume":"1 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Penelitian Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21137/jpp.2022.14.1.7","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Bullying kerap terjadi di Indonesia bahkan di dalam ranah lembaga pendidikan. Bullying menjadi permasalahan krusial bagi pelajar di Indonesia. Oleh karena itu, diperlukan usaha untuk menghadapi masalah tersebut utamanya bagi pelajar sekolah menengah atas menggunakan upaya preventif. Bentuk upaya dalam menghadapi masalah ini adalah membentuk pendidikan anti-bullying di sekolah menengah atas. Hal tersebut bertujuan agar pelajar sekolah menengah atas memiliki pemahaman yang baik, serta upaya pencegahan yang perlu dilakukan. Metode kajian pustaka dengan cara mengumpulkan data melalui analisis sumber-sumber terkait seperti buku, jurnal, dan sejenisnya terkait bullying diaplikasikan dalam penelitian ini. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan upaya efektif membangun pendidikan anti-bullying di sekolah menengah atas. Upaya ini dilakukan secara sadar dan sengaja oleh lembaga pendidikan, tidak hanya oleh tenaga pendidik. Setiap elemen terkait penting dalam upaya membentuk pendidikan anti-bullying agar tercipta koordinasi yang baik dalam mencapai tujuan. Pendidikan anti-bullying menjadi bagian dari kurikulum yang diajarkan baik dalam mata pelajaran eksak, sosial, dan bahasa. Variasi metode pembelajaran digunakan sehingga, peserta didik antusias dalam pembelajaran. Dalam penerapan pendidikan anti-bullying dapat menggunakan asesmen formatif.