Eva Suciyati
{"title":"EVALUASI JARINGAN DAERAH IRIGASI RAWA PASANG SURUT PALAMBAHEN KABUPATEN PULANG PISAU","authors":"Eva Suciyati","doi":"10.20527/jtb.v7i02.100","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Daerah rawa pasang surut yang sebagian besar merupakan lahan gambut yang sering dianggap sebagai lahan marjinal sekarang dianggap sebagai lahan yang mempunyai potensi untuk dikembangkan menjadi lahan pertanian. Daerah Irigasi Rawa (DIR) pasang surut Palambahen di Desa Pangkoh Hulu Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau dengan luas kurang lebih 3.267,30 ha merupakan salah satu DIR pasang surut yang berpotensi untuk dikembangkan.Permasalahan yang ada adalah kondisi saluran yang tidak berfungsi dengan baik sehingga perlu dilakukan evaluasi terhadap kondisi jaringan dengan melakukan penilaian terhadap kinerja jaringan yang ada sehingga akan diperoleh tindakan yang harus dilakukan untuk meningkatkan kinerja jaringan tersebut. Disamping itu juga perlu dikaji tipe satuan lahan serta kesesuaian lahan yang ada pada lokasi tersebut. Penilaian di dapat berdasarkan hasil penilaian pada kondisi saluran, bangunan serta tanggul pelindung. Untuk kajian terhadap kategori satuan lahan (land unit) dan kesesuaian lahan dengan menggunakan Permen PUPR Nomor. 11 tahun 2015 serta Peraturan Menteri Pertanian Nomor 79/PERMENTAN/OT.140/8/2013 sebagai acuan. \nHasil penelitian menunjukkan pada DIR pasang surut Palambahen diperoleh indeks kondisi jaringan  1,15 dan fungsi jaringan 72,36% yang berarti kinerja jaringan reklamasi rawa pasang surut Palambahen berada pada kelas kategori baik serta rekomendasi penanganan adalah pemeliharaan berkala.Untuk satuan lahan (land unit) DIR pasang surut Palambahen masuk dalam satuan lahan VIII seluas 355,30 ha dan satuan lahan IX seluas 2893,53 ha. Kesesuaian lahan pada DIR pasang surut Palambahen yaitu untuk tanaman padi sawah sesuai (S1) seluas 1.584,57 ha dan cukup sesuai (S2) seluas 1682,73 ha, untuk tanaman padi gogo cukup sesuai (S2) seluas 3.267,30 ha, untuk tanaman palawija sesuai (S1) seluas 415.01 ha, cukup sesuai (S2) seluas 2,145,18 ha dan sesuai marginal (S3) seluas 707,11 ha, dan untuk tanaman tahunan sesuai (S1) seluas 562,47 ha dan cukup sesuai (S2) seluas 2.704,83 ha..","PeriodicalId":408018,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Berkelanjutan","volume":"311 ","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-10-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknologi Berkelanjutan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.20527/jtb.v7i02.100","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

摘要

潮汐沼泽地的大部分是泥炭通常被视为边际土地现在被视为有潜力的土地发展成农田。潮汐沼泽地区灌溉(DIR) Palambahen Pangkoh上游村街道Pandih石头回家刀的面积差不多3.267,30哈县是潜在的开发DIR潮汐之一。有些是渠道的状况不正常的问题需要做得很好,以至于对网络条件的评估现有网络进行绩效评估,所以要获得了必须采取的提高绩效,该网络。此外,还需要检查土地单位类型和位置的土地一致性。在可以根据评估结果评估频道,以及建筑堤坝保护状态。用2015年11月1日的PUPR口香糖和79/PERMENTAN/OT农业部长的规则进行土地分配和土地一致性评估。参考资料:140/8/2013。研究结果表明,Palambahen潮目录获得了1 - 15的组织状态指数和组织功能72,36%,这意味着Palambahen潮汐填海网络的性能处于良好的类别,处理方案是定期维护。单位为单位土地(land) DIR Palambahen进入潮汐VIII 355.30公顷用地单位和单位IX 2893.53公顷的土地。一致性土地DIR潮汐Palambahen即为根据(S1) 1.584,57公顷水稻稻田e300 (S2) 1682.73公顷,水稻gogo足够合适(硕士)3.267,30公顷,买一套农作物(S1) 01面积415。哈,很合适(硕士)2,145,18公顷和边际(S3) 707.11公顷,为一年生植物合适(S1) 562.47公顷和足够(硕士)2.704,83公顷。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
EVALUASI JARINGAN DAERAH IRIGASI RAWA PASANG SURUT PALAMBAHEN KABUPATEN PULANG PISAU
Daerah rawa pasang surut yang sebagian besar merupakan lahan gambut yang sering dianggap sebagai lahan marjinal sekarang dianggap sebagai lahan yang mempunyai potensi untuk dikembangkan menjadi lahan pertanian. Daerah Irigasi Rawa (DIR) pasang surut Palambahen di Desa Pangkoh Hulu Kecamatan Pandih Batu Kabupaten Pulang Pisau dengan luas kurang lebih 3.267,30 ha merupakan salah satu DIR pasang surut yang berpotensi untuk dikembangkan.Permasalahan yang ada adalah kondisi saluran yang tidak berfungsi dengan baik sehingga perlu dilakukan evaluasi terhadap kondisi jaringan dengan melakukan penilaian terhadap kinerja jaringan yang ada sehingga akan diperoleh tindakan yang harus dilakukan untuk meningkatkan kinerja jaringan tersebut. Disamping itu juga perlu dikaji tipe satuan lahan serta kesesuaian lahan yang ada pada lokasi tersebut. Penilaian di dapat berdasarkan hasil penilaian pada kondisi saluran, bangunan serta tanggul pelindung. Untuk kajian terhadap kategori satuan lahan (land unit) dan kesesuaian lahan dengan menggunakan Permen PUPR Nomor. 11 tahun 2015 serta Peraturan Menteri Pertanian Nomor 79/PERMENTAN/OT.140/8/2013 sebagai acuan. Hasil penelitian menunjukkan pada DIR pasang surut Palambahen diperoleh indeks kondisi jaringan  1,15 dan fungsi jaringan 72,36% yang berarti kinerja jaringan reklamasi rawa pasang surut Palambahen berada pada kelas kategori baik serta rekomendasi penanganan adalah pemeliharaan berkala.Untuk satuan lahan (land unit) DIR pasang surut Palambahen masuk dalam satuan lahan VIII seluas 355,30 ha dan satuan lahan IX seluas 2893,53 ha. Kesesuaian lahan pada DIR pasang surut Palambahen yaitu untuk tanaman padi sawah sesuai (S1) seluas 1.584,57 ha dan cukup sesuai (S2) seluas 1682,73 ha, untuk tanaman padi gogo cukup sesuai (S2) seluas 3.267,30 ha, untuk tanaman palawija sesuai (S1) seluas 415.01 ha, cukup sesuai (S2) seluas 2,145,18 ha dan sesuai marginal (S3) seluas 707,11 ha, dan untuk tanaman tahunan sesuai (S1) seluas 562,47 ha dan cukup sesuai (S2) seluas 2.704,83 ha..
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
KAJIAN EROSI DAN POTENSI SEDIMENTASI DI DAS KAHAYAN PROVINSI KALIMANTAN TENGAH ANALISIS KERUSAKAN JALAN DI RUAS SIMPANG BERENG BENGKEL TUMBANG NUSA SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PRIORITAS REHABILITASI BANGUNAN SDN/MIN DI KABUPATEN PULANG PISAU MODEL TARIKAN KEBUTUHAN PARKIR PADA RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DI KALIMANTAN SELATAN PEMANFAATAN RUANG TERBUKA HIJAU PADA BANGUNAN SIRING BANTARAN SUNGAI MARTAPURA KOTA BANJARMASIN
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1