Heri Setiawan, Driyanto Wahyu Wicaksono, Bachtiar Riza Rahimi
{"title":"分析影响班裕旺地区罗布斯塔咖啡产量的因素","authors":"Heri Setiawan, Driyanto Wahyu Wicaksono, Bachtiar Riza Rahimi","doi":"10.57203/javanica.v1i1.2022.43-55","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi kopi robusta di Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. Penentuan lokasi penelitian ini dilakukan secara sengaja (purposive) dengan pertimbangan daerah yang dipilih merupakan sentra produksi kopi. Data penelitian ini diperoleh dari kuesioner (primer) dan observasi serta wawancara langsung dengan pihak yang terkait dengan produksi kopi di Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai adjusted R square sebesar 0,928 yang berarti bahwa sekitar 92,8% produksi kopi robusta secara bersama-sama dipengaruhi oleh variabel (luas lahan, tenaga kerja, pupuk anorganik, dan bibit) dan sisanya 7,2% diterangkan oleh variabel lain yang tidak terdapat dalam penelitian ini. Secara persial variabel luas lahan (X1) berpengaruh signifikan, variabel tenaga kerja (X2) tidak berpengaruh signifikan, variabel pupuk anorganik (X3) berpengaruh signifikan, dan variabel bibit (X4) berpengaruh signifikan terhadap produksi kopi di Kacamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"33 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KOPI ROBUSTA DI KABUPATEN BANYUWANGI\",\"authors\":\"Heri Setiawan, Driyanto Wahyu Wicaksono, Bachtiar Riza Rahimi\",\"doi\":\"10.57203/javanica.v1i1.2022.43-55\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi kopi robusta di Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. Penentuan lokasi penelitian ini dilakukan secara sengaja (purposive) dengan pertimbangan daerah yang dipilih merupakan sentra produksi kopi. Data penelitian ini diperoleh dari kuesioner (primer) dan observasi serta wawancara langsung dengan pihak yang terkait dengan produksi kopi di Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai adjusted R square sebesar 0,928 yang berarti bahwa sekitar 92,8% produksi kopi robusta secara bersama-sama dipengaruhi oleh variabel (luas lahan, tenaga kerja, pupuk anorganik, dan bibit) dan sisanya 7,2% diterangkan oleh variabel lain yang tidak terdapat dalam penelitian ini. Secara persial variabel luas lahan (X1) berpengaruh signifikan, variabel tenaga kerja (X2) tidak berpengaruh signifikan, variabel pupuk anorganik (X3) berpengaruh signifikan, dan variabel bibit (X4) berpengaruh signifikan terhadap produksi kopi di Kacamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi.\",\"PeriodicalId\":370787,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Javanica\",\"volume\":\"33 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-09-05\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Javanica\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i1.2022.43-55\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Javanica","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i1.2022.43-55","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KOPI ROBUSTA DI KABUPATEN BANYUWANGI
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi kopi robusta di Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. Penentuan lokasi penelitian ini dilakukan secara sengaja (purposive) dengan pertimbangan daerah yang dipilih merupakan sentra produksi kopi. Data penelitian ini diperoleh dari kuesioner (primer) dan observasi serta wawancara langsung dengan pihak yang terkait dengan produksi kopi di Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai adjusted R square sebesar 0,928 yang berarti bahwa sekitar 92,8% produksi kopi robusta secara bersama-sama dipengaruhi oleh variabel (luas lahan, tenaga kerja, pupuk anorganik, dan bibit) dan sisanya 7,2% diterangkan oleh variabel lain yang tidak terdapat dalam penelitian ini. Secara persial variabel luas lahan (X1) berpengaruh signifikan, variabel tenaga kerja (X2) tidak berpengaruh signifikan, variabel pupuk anorganik (X3) berpengaruh signifikan, dan variabel bibit (X4) berpengaruh signifikan terhadap produksi kopi di Kacamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi.