{"title":"Pengaruh Pemberian Ekstrak Buah Rambusa (Passiflora Foetida L) Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Darah (Hb) Mencit Jantan (Mus Musculus)","authors":"S. Widyastuti","doi":"10.32665/faskes.v1i1.1954","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak buah Rambusa (Passiflora foetida L) terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada mencit (Mus musculus) dan menentukan pada konsentrasi berapa yang paling efektif. Penelitian ini menggunakan 15 ekor hewan uji mencit yang dibagi atas 5 kelompok yang diukur kadar hemoglobin awalnya sebelum diberikan natrium nitrit sebagai penginduksi selama 14 hari, kemudian diukur kadar hemoglobin pada hari ke 15, kemudian diberikan perlakuan, kelompok I (kontrol negatif) diberi Na-CMC, kelompok II, III, dan IV, masing-masing diberikan ekstrak buah Rambusa konsentrasi 0,75% b/v, 1,5% b/v dan 2,25% b/v, sebagai kelompok perlakuan dan untuk kelompok V (kontrol positif) diberikan sangobion 0,15% b/v sebagai pembanding, diukur kadar hemoglobin setelah perlakuan pada hari ke- 15, 16 dan 17. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak buah Rambusa berpengaruh terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada mencit jantan. Berdasarkan analisis Varians menunjukkan adanya perbedaan yang bermakna antar perlakuan (P 0.000 < 0.05). Ekstrak buah Rambusa konsentrasi 2,25% b/v menunjukkan penagaruh paling efektif terhadap peningkatan kadar hemoglobin, tetapi efeknya masih lebih rendah dibandingkan pemberian suspensi Sangobion 0,15% b/v sebagai kontrol positif.","PeriodicalId":148468,"journal":{"name":"FASKES : Jurnal Farmasi, Kesehatan, dan Sains","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"FASKES : Jurnal Farmasi, Kesehatan, dan Sains","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32665/faskes.v1i1.1954","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究旨在确定红糖(红糖属红糖提取物L)对小肠血红蛋白水平增加的影响,并确定最有效的浓度。这项研究使用15万只动物试验鼠分为5组对测量血红蛋白含量的钠硝酸盐作penginduksi 14天前开始,然后测量血红蛋白水平的第15天,然后给予治疗,如果把群一世(负控制)得到了Na-CMC, II、III和IV,每人得到水果提取物Rambusa 0,75%浓度b b / v / v, 1.5% 2,25% b / v,作为治疗组和V组(正控制)给予0.15%的b/ V作为比较,在第15、16和17天治疗后测量血红蛋白水平。研究表明,红毛糖提取物对雄性小嘴的血红蛋白水平增加有影响。根据方差分析,治疗方法存在显著差异(P 00.05)。红毛糖提取物的浓度为2.25%
Pengaruh Pemberian Ekstrak Buah Rambusa (Passiflora Foetida L) Terhadap Peningkatan Kadar Hemoglobin Darah (Hb) Mencit Jantan (Mus Musculus)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak buah Rambusa (Passiflora foetida L) terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada mencit (Mus musculus) dan menentukan pada konsentrasi berapa yang paling efektif. Penelitian ini menggunakan 15 ekor hewan uji mencit yang dibagi atas 5 kelompok yang diukur kadar hemoglobin awalnya sebelum diberikan natrium nitrit sebagai penginduksi selama 14 hari, kemudian diukur kadar hemoglobin pada hari ke 15, kemudian diberikan perlakuan, kelompok I (kontrol negatif) diberi Na-CMC, kelompok II, III, dan IV, masing-masing diberikan ekstrak buah Rambusa konsentrasi 0,75% b/v, 1,5% b/v dan 2,25% b/v, sebagai kelompok perlakuan dan untuk kelompok V (kontrol positif) diberikan sangobion 0,15% b/v sebagai pembanding, diukur kadar hemoglobin setelah perlakuan pada hari ke- 15, 16 dan 17. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian ekstrak buah Rambusa berpengaruh terhadap peningkatan kadar hemoglobin pada mencit jantan. Berdasarkan analisis Varians menunjukkan adanya perbedaan yang bermakna antar perlakuan (P 0.000 < 0.05). Ekstrak buah Rambusa konsentrasi 2,25% b/v menunjukkan penagaruh paling efektif terhadap peningkatan kadar hemoglobin, tetapi efeknya masih lebih rendah dibandingkan pemberian suspensi Sangobion 0,15% b/v sebagai kontrol positif.