{"title":"基于马克思主义现实的汽车外部特性的数字宣传册","authors":"Aries Suharso, Jajam Haerul Jaman, A. Mulyana","doi":"10.54914/jtt.v6i1.237","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Secara tradisional, brosur banyak digunakan dalam penyampaian informasi tentang suatu produk. Seiring dengan perkembangan teknologi, brosur ini dapat diubah menjadi brosur digital yang bersifat interaktif dalam bentuk aplikasi Android. Salah satunya adalah dengan mengimplementasikan augmented reality agar konten aplikasi dapat berinteraksi dengan lingkungan ketika aplikasi ini digunakan. Metode augmented reality yang digunakan disini adalah markerless augmented reality. Hasil pengujian menggunakan rating scale menunjukkan bahwa aplikasi brosur digital yang dikembangkan tergolong baik dan dapat bermanfaat baik bagi tenaga pemasaran produk mobil Suzuki Ertiga maupun bagi pelanggan","PeriodicalId":428429,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Terpadu","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-07-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":"{\"title\":\"Brosur Digital untuk Fitur Eksterior Produk Otomotif berbasis Markerless Augmented Reality\",\"authors\":\"Aries Suharso, Jajam Haerul Jaman, A. Mulyana\",\"doi\":\"10.54914/jtt.v6i1.237\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Secara tradisional, brosur banyak digunakan dalam penyampaian informasi tentang suatu produk. Seiring dengan perkembangan teknologi, brosur ini dapat diubah menjadi brosur digital yang bersifat interaktif dalam bentuk aplikasi Android. Salah satunya adalah dengan mengimplementasikan augmented reality agar konten aplikasi dapat berinteraksi dengan lingkungan ketika aplikasi ini digunakan. Metode augmented reality yang digunakan disini adalah markerless augmented reality. Hasil pengujian menggunakan rating scale menunjukkan bahwa aplikasi brosur digital yang dikembangkan tergolong baik dan dapat bermanfaat baik bagi tenaga pemasaran produk mobil Suzuki Ertiga maupun bagi pelanggan\",\"PeriodicalId\":428429,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Teknologi Terpadu\",\"volume\":\"12 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2020-07-28\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"2\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Teknologi Terpadu\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.54914/jtt.v6i1.237\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknologi Terpadu","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54914/jtt.v6i1.237","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Brosur Digital untuk Fitur Eksterior Produk Otomotif berbasis Markerless Augmented Reality
Secara tradisional, brosur banyak digunakan dalam penyampaian informasi tentang suatu produk. Seiring dengan perkembangan teknologi, brosur ini dapat diubah menjadi brosur digital yang bersifat interaktif dalam bentuk aplikasi Android. Salah satunya adalah dengan mengimplementasikan augmented reality agar konten aplikasi dapat berinteraksi dengan lingkungan ketika aplikasi ini digunakan. Metode augmented reality yang digunakan disini adalah markerless augmented reality. Hasil pengujian menggunakan rating scale menunjukkan bahwa aplikasi brosur digital yang dikembangkan tergolong baik dan dapat bermanfaat baik bagi tenaga pemasaran produk mobil Suzuki Ertiga maupun bagi pelanggan