{"title":"规划当地的食物监督和药物管理城市PAYAKUMBUH","authors":"R. Hidayat, Masril Masril, Yorizal Putra","doi":"10.33559/err.v2i2.1699","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sumbar baru ada dua Loka POM, yang berada di Kota Payakumbuh dan Kabupaten Dharmasraya, maka didirikan lah Loka POM yang berdekatan dengan kantor camat Payakumbuh Utara, IKM Rendang, dan Lapangan Olahraga Terbuka. Loka POM Kota Payakumbuh yang sekarang masih menampung di eks Unand Payakumbuh Suatu bangunan bertingkat memiliki tantangan sendiri dalam desain untuk pembangunan strukturnya. Semakin tinggi suatu bangunan, maka beban gaya lateral yang akan terjadi semakin besar. Loka Pom Kota Payakumbuh dapat diambil kesimpulan bahwa ukuran balok yang direncanakan yaitu balok 60/30 dengan besi utama menggunakan besi D19, ukuran begel nya dengan tumpuan Ø12 – 10, dan tumpuan lapangan yaitu Ø12 – 15.Sedangkan Kolom yang direncanakan yaitu kolom 60x60 dengan menggunakan besi D19, ukuran begel nya dengan tumpuan Ø12 – 15. Plat Lantai yang penulis rencanakan yaitu dengan ketebalan 15 cm, dengan jarak besi memanjang yaitu Ø12 – 15, dan jarak melintang Ø12 – 15.Kata Kunci: Struktur, Gedung, Penulangan","PeriodicalId":273539,"journal":{"name":"Ensiklopedia Research and Community Service Review","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG LOKAL PENGAWASAN MAKANAN DAN OBATAN KOTA PAYAKUMBUH\",\"authors\":\"R. Hidayat, Masril Masril, Yorizal Putra\",\"doi\":\"10.33559/err.v2i2.1699\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Sumbar baru ada dua Loka POM, yang berada di Kota Payakumbuh dan Kabupaten Dharmasraya, maka didirikan lah Loka POM yang berdekatan dengan kantor camat Payakumbuh Utara, IKM Rendang, dan Lapangan Olahraga Terbuka. Loka POM Kota Payakumbuh yang sekarang masih menampung di eks Unand Payakumbuh Suatu bangunan bertingkat memiliki tantangan sendiri dalam desain untuk pembangunan strukturnya. Semakin tinggi suatu bangunan, maka beban gaya lateral yang akan terjadi semakin besar. Loka Pom Kota Payakumbuh dapat diambil kesimpulan bahwa ukuran balok yang direncanakan yaitu balok 60/30 dengan besi utama menggunakan besi D19, ukuran begel nya dengan tumpuan Ø12 – 10, dan tumpuan lapangan yaitu Ø12 – 15.Sedangkan Kolom yang direncanakan yaitu kolom 60x60 dengan menggunakan besi D19, ukuran begel nya dengan tumpuan Ø12 – 15. Plat Lantai yang penulis rencanakan yaitu dengan ketebalan 15 cm, dengan jarak besi memanjang yaitu Ø12 – 15, dan jarak melintang Ø12 – 15.Kata Kunci: Struktur, Gedung, Penulangan\",\"PeriodicalId\":273539,\"journal\":{\"name\":\"Ensiklopedia Research and Community Service Review\",\"volume\":\"15 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-05-26\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Ensiklopedia Research and Community Service Review\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.33559/err.v2i2.1699\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Ensiklopedia Research and Community Service Review","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33559/err.v2i2.1699","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG LOKAL PENGAWASAN MAKANAN DAN OBATAN KOTA PAYAKUMBUH
Sumbar baru ada dua Loka POM, yang berada di Kota Payakumbuh dan Kabupaten Dharmasraya, maka didirikan lah Loka POM yang berdekatan dengan kantor camat Payakumbuh Utara, IKM Rendang, dan Lapangan Olahraga Terbuka. Loka POM Kota Payakumbuh yang sekarang masih menampung di eks Unand Payakumbuh Suatu bangunan bertingkat memiliki tantangan sendiri dalam desain untuk pembangunan strukturnya. Semakin tinggi suatu bangunan, maka beban gaya lateral yang akan terjadi semakin besar. Loka Pom Kota Payakumbuh dapat diambil kesimpulan bahwa ukuran balok yang direncanakan yaitu balok 60/30 dengan besi utama menggunakan besi D19, ukuran begel nya dengan tumpuan Ø12 – 10, dan tumpuan lapangan yaitu Ø12 – 15.Sedangkan Kolom yang direncanakan yaitu kolom 60x60 dengan menggunakan besi D19, ukuran begel nya dengan tumpuan Ø12 – 15. Plat Lantai yang penulis rencanakan yaitu dengan ketebalan 15 cm, dengan jarak besi memanjang yaitu Ø12 – 15, dan jarak melintang Ø12 – 15.Kata Kunci: Struktur, Gedung, Penulangan