Erik Junaedi, Moh. Syamsul Falah
{"title":"Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Budaya Baca Al Quran Di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang","authors":"Erik Junaedi, Moh. Syamsul Falah","doi":"10.58258/jupe.v8i2.4968","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini membahas tentang kepemimpinan kepala sekolah dalam peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang. Dalam hal ini, masalah yang dihadapi adalah Bagaimana seharusnya kepala sekolah menangani dan mendorong siswa peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang sedangkan tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkapkan kepemimpinan kepala Sekolah dalam meningkatkan budaya baca Alquran, gaya Kepemimpinan Kepala sekolah, serta kendala- kendala dalam peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang. Penelitian ini merupakan studi kasus dengan deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner, observasi, dan dokumentasi. Data yang berasal dari respon kepala sekolah diperoleh melalui analisis data. Sedangkan penyerapan data dilakukan melalui pengamatan dan triangulasi. Triangulasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah triangulasi teknik dan sumber. Kesimpulan penelitian ini, kepemimpinan kepala sekolah dalam peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang selaku kepala sekolah dan juga Sebagai seorang pemimpin, ia senantiasa mengembangkan, mengimplementasikan, dan mengimplementasikan ide-ide baru sesuai dengan visi dan misi sekolah. Wawancara kepala sekolah melakukan beberapa hal dalam membaca Alquran yaitu kepribadian, kemampuan memberi arahan, kemampuan mengambil keputusan, kemampuan mengambil tindakan, dan kemampuan komunikasi yang baik bersama para guru dan bagaimana beliau membangun kepemimpinan demokratis berbasis kekeluargaan, agar para guru dapat menyalurkan ide kreatifnya kepada kepala sekolah tanpa rasa canggung demi kemajuan serta tercapainya visi dan misi sekolah.","PeriodicalId":335381,"journal":{"name":"JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala","volume":"130 2 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.58258/jupe.v8i2.4968","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

这项研究涉及到在SMP Al Furqan马德拉斯,treireng Jombang对《古兰经》文化日益增长的领导领导。这方面,是校长应该如何处理面临的问题的认识,并鼓励学生在初中文化阅读《古兰经》增加Al Furqan Madrasatul可兰经Tebuireng形似而研究的目的是提高文化阅读《古兰经》中揭示了校长的领导、校长领导风格和文化-设置的障碍增加初中读古兰经的Al Furqan Madrasatul可兰经Tebuireng形似。本研究是一个描述性质的案例研究。采用的数据收集方法是问卷、观察和文件。来自校长回复的数据是通过数据分析获得的。而数据吸收是通过观察和三角测量来实现的。在这项研究中使用的三角测量是工程和源的三角测量。本研究的结论是,校长在SMP Al Furqan马德拉斯1校长Jombang as校长和领袖期间,一直在根据学校的愿景和使命发展、实施和实施新思想。采访校长读《古兰经》中做了一些事情就是个性、能力提供指导,采取行动的能力,决策能力和良好的沟通能力和教师家庭他怎么建立基于民主的领导,使教师可以引导向校长尴尬而无为的想法和实现学校的愿景和使命。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Budaya Baca Al Quran Di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang
Penelitian ini membahas tentang kepemimpinan kepala sekolah dalam peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang. Dalam hal ini, masalah yang dihadapi adalah Bagaimana seharusnya kepala sekolah menangani dan mendorong siswa peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang sedangkan tujuan penelitian ini adalah untuk mengungkapkan kepemimpinan kepala Sekolah dalam meningkatkan budaya baca Alquran, gaya Kepemimpinan Kepala sekolah, serta kendala- kendala dalam peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang. Penelitian ini merupakan studi kasus dengan deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner, observasi, dan dokumentasi. Data yang berasal dari respon kepala sekolah diperoleh melalui analisis data. Sedangkan penyerapan data dilakukan melalui pengamatan dan triangulasi. Triangulasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah triangulasi teknik dan sumber. Kesimpulan penelitian ini, kepemimpinan kepala sekolah dalam peningkatan budaya baca Alquran di SMP Al Furqan Madrasatul Quran Tebuireng Jombang selaku kepala sekolah dan juga Sebagai seorang pemimpin, ia senantiasa mengembangkan, mengimplementasikan, dan mengimplementasikan ide-ide baru sesuai dengan visi dan misi sekolah. Wawancara kepala sekolah melakukan beberapa hal dalam membaca Alquran yaitu kepribadian, kemampuan memberi arahan, kemampuan mengambil keputusan, kemampuan mengambil tindakan, dan kemampuan komunikasi yang baik bersama para guru dan bagaimana beliau membangun kepemimpinan demokratis berbasis kekeluargaan, agar para guru dapat menyalurkan ide kreatifnya kepada kepala sekolah tanpa rasa canggung demi kemajuan serta tercapainya visi dan misi sekolah.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Upaya Meningkatkan Keterampilan Menulis KaranganNarasi Melalui Penggunaan Metode Classroom ReadingProgram Siswa Kelas V SDN 1 Nunggi Tahun 2023 Kemampuan Pemecahan Masalah Matemtis Pada Materi Teorema Pyhtagoras Ditinjau Dari Gaya Belajar Visual Dan Auditorial Siswa Kelas Viii Di Smp Negeri 2 Sampit Analisis Kesalahan Penyelesaian Soal Matematika Menggunakan Metode Newman Materi Sistem Persamaan Linier Dua Variabel Penerapan Metode Pembelajaran Discovery Learning Untuk Meningkatkan Aktivitas Dan Hasil Belajar Tik Siswa Kelas Viii B Smp Negeri 3 Monta Pengaruh Pengetahuan Dan Jumlah Uang Jajan Terhadap Pola Makan Anak Sekolah Dasar
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1