{"title":"采用上下文问题模型解决方案,以提高学生的数学成绩","authors":"Eva Wuryani","doi":"10.37640/jip.v14i1.1379","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pembelajaran matematika pada pokok bahasan matriks dengan menggunakan metode kontekstual model problem posing. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini melibatkan 40 siswa sebagai subyek. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar evaluasi pada pokok bahasan matriks dan lembar observasi untuk mengamati aktifitas siswa selama implementasi metode kontekstual model problem posing. Peneliti dapat menyimpulkan bahwa implementasi metode kontekstual model problem posing dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan matriks terbukti mampu meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan rata-rata kelas yang mula-mula pada siklus I adalah 65,12 dengan ketuntasan klasikal 40,00% dan pada siklus II menjadi 79,12 dengan ketuntasan belajar 100 %. Selain itu, hasil penelitian menunjukkan selama implementasi metode kontekstual model problem posing, mampu membuat suasana pembelajaran semakin kondusif sehingga siswa semakin aktif dalam mengikuti pelajaran serta menumbuhkan rasa tanggung jawab siswa dalam menyelesaikan tugas-tugasnya dan kegiatan kelompok.","PeriodicalId":270599,"journal":{"name":"Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara","volume":"45 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-07-18","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Implementasi Metode Kontekstual Model Problem Posing untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Siswa\",\"authors\":\"Eva Wuryani\",\"doi\":\"10.37640/jip.v14i1.1379\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pembelajaran matematika pada pokok bahasan matriks dengan menggunakan metode kontekstual model problem posing. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini melibatkan 40 siswa sebagai subyek. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar evaluasi pada pokok bahasan matriks dan lembar observasi untuk mengamati aktifitas siswa selama implementasi metode kontekstual model problem posing. Peneliti dapat menyimpulkan bahwa implementasi metode kontekstual model problem posing dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan matriks terbukti mampu meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan rata-rata kelas yang mula-mula pada siklus I adalah 65,12 dengan ketuntasan klasikal 40,00% dan pada siklus II menjadi 79,12 dengan ketuntasan belajar 100 %. Selain itu, hasil penelitian menunjukkan selama implementasi metode kontekstual model problem posing, mampu membuat suasana pembelajaran semakin kondusif sehingga siswa semakin aktif dalam mengikuti pelajaran serta menumbuhkan rasa tanggung jawab siswa dalam menyelesaikan tugas-tugasnya dan kegiatan kelompok.\",\"PeriodicalId\":270599,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara\",\"volume\":\"45 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-07-18\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.37640/jip.v14i1.1379\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.37640/jip.v14i1.1379","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Implementasi Metode Kontekstual Model Problem Posing untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Matematika Siswa
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi pembelajaran matematika pada pokok bahasan matriks dengan menggunakan metode kontekstual model problem posing. Desain penelitian yang digunakan adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian ini melibatkan 40 siswa sebagai subyek. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar evaluasi pada pokok bahasan matriks dan lembar observasi untuk mengamati aktifitas siswa selama implementasi metode kontekstual model problem posing. Peneliti dapat menyimpulkan bahwa implementasi metode kontekstual model problem posing dalam pembelajaran matematika pada pokok bahasan matriks terbukti mampu meningkatkan hasil belajar siswa. Hal ini dibuktikan dengan peningkatan rata-rata kelas yang mula-mula pada siklus I adalah 65,12 dengan ketuntasan klasikal 40,00% dan pada siklus II menjadi 79,12 dengan ketuntasan belajar 100 %. Selain itu, hasil penelitian menunjukkan selama implementasi metode kontekstual model problem posing, mampu membuat suasana pembelajaran semakin kondusif sehingga siswa semakin aktif dalam mengikuti pelajaran serta menumbuhkan rasa tanggung jawab siswa dalam menyelesaikan tugas-tugasnya dan kegiatan kelompok.