Movi Riana Rahmawanti, Mohammad Muhyidin Nurzaelani
{"title":"免费的大学学习计划对伊本·赫顿·茂尔大学Fkip的软技能和硬技能的影响","authors":"Movi Riana Rahmawanti, Mohammad Muhyidin Nurzaelani","doi":"10.32832/educate.v7i1.6218","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Program MBKM memiliki tujuan salah satunya yaitu meningkatkan kompetensi soft skill dan hard skill lulusan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui peningkatan softs kill dan hard skill mahasiswa sebagai dampak program MBKM. Metode penelitian menggunakan survey deskriptif dengan sampel 140 mahasiswa yang mengikuti program MBKM. Instrumen dibuat untuk mengukur peningkatan soft skill dan hard skill mahasiswa yang mengikuti program MBKM dengan 5 indikator untuk soft skill yaitu: (1) kemampuan komunikasi, (2) kemampuan menyelesaikan masalah, (3) kreativitas, (4) kemampuan menyelesaikan konflik, dan (5) kesadaran budaya lain. Sementara itu indikator hard skills yang dibahas dalam studi ini meliputi: (1) empati, (2) kemampuan bersosialisasi, (3) kemampuan menggunakan teknologi, (4) pemikiran kreatif dan inovatif, dan (5) kemampuan menulis dan mengadakan riset. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan soft skills mahasiswa dengan indikator tertinggi yaitu kreativitas sebesar 97.3%, dan terdapat peningkatan hard skills mahasiswa dengan indikator tertinggi yaitu pemikiran kreatif dan inovatif sebesar 96%.","PeriodicalId":145307,"journal":{"name":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","volume":"28 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"9","resultStr":"{\"title\":\"Dampak Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka Bagi Peningkatan Soft Skills Dan Hard Skills Mahasiswa Fkip Universitas Ibn Khaldun Bogor\",\"authors\":\"Movi Riana Rahmawanti, Mohammad Muhyidin Nurzaelani\",\"doi\":\"10.32832/educate.v7i1.6218\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Program MBKM memiliki tujuan salah satunya yaitu meningkatkan kompetensi soft skill dan hard skill lulusan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui peningkatan softs kill dan hard skill mahasiswa sebagai dampak program MBKM. Metode penelitian menggunakan survey deskriptif dengan sampel 140 mahasiswa yang mengikuti program MBKM. Instrumen dibuat untuk mengukur peningkatan soft skill dan hard skill mahasiswa yang mengikuti program MBKM dengan 5 indikator untuk soft skill yaitu: (1) kemampuan komunikasi, (2) kemampuan menyelesaikan masalah, (3) kreativitas, (4) kemampuan menyelesaikan konflik, dan (5) kesadaran budaya lain. Sementara itu indikator hard skills yang dibahas dalam studi ini meliputi: (1) empati, (2) kemampuan bersosialisasi, (3) kemampuan menggunakan teknologi, (4) pemikiran kreatif dan inovatif, dan (5) kemampuan menulis dan mengadakan riset. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan soft skills mahasiswa dengan indikator tertinggi yaitu kreativitas sebesar 97.3%, dan terdapat peningkatan hard skills mahasiswa dengan indikator tertinggi yaitu pemikiran kreatif dan inovatif sebesar 96%.\",\"PeriodicalId\":145307,\"journal\":{\"name\":\"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan\",\"volume\":\"28 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-12-28\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"9\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6218\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Educate : Jurnal Teknologi Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32832/educate.v7i1.6218","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Dampak Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka Bagi Peningkatan Soft Skills Dan Hard Skills Mahasiswa Fkip Universitas Ibn Khaldun Bogor
Program MBKM memiliki tujuan salah satunya yaitu meningkatkan kompetensi soft skill dan hard skill lulusan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui peningkatan softs kill dan hard skill mahasiswa sebagai dampak program MBKM. Metode penelitian menggunakan survey deskriptif dengan sampel 140 mahasiswa yang mengikuti program MBKM. Instrumen dibuat untuk mengukur peningkatan soft skill dan hard skill mahasiswa yang mengikuti program MBKM dengan 5 indikator untuk soft skill yaitu: (1) kemampuan komunikasi, (2) kemampuan menyelesaikan masalah, (3) kreativitas, (4) kemampuan menyelesaikan konflik, dan (5) kesadaran budaya lain. Sementara itu indikator hard skills yang dibahas dalam studi ini meliputi: (1) empati, (2) kemampuan bersosialisasi, (3) kemampuan menggunakan teknologi, (4) pemikiran kreatif dan inovatif, dan (5) kemampuan menulis dan mengadakan riset. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat peningkatan soft skills mahasiswa dengan indikator tertinggi yaitu kreativitas sebesar 97.3%, dan terdapat peningkatan hard skills mahasiswa dengan indikator tertinggi yaitu pemikiran kreatif dan inovatif sebesar 96%.