{"title":"昆托维约的市场小说中统治者的权威表现","authors":"Wiwin Kurnia Widyanti","doi":"10.24853/PL.2.1.157-168","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan secara mendalam aktualisasi diri dari tokoh yang ingin mencapai sebuah kekuasaan dengan cara menguasai sebuah pasar. Masalah yang difokuskan dalam penelitianm ini adalah bagaimana tokoh memimpin masyarakat terhadap lingkungan dan perkembangannya yang tergambar dalam cerita kehidupan pasar Gemolong secara sosial dan politik. Kuntowijoyo ini adalah menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan sosiologi sastra. Metode ini digunakan sebagai pemecahan masalah yang dilakukan dengan menggambarkan suatu keadaan objek dan subjek penelitian. Dengan menggunakan teori sosiologi sastra yang terbagi atas beberapa komponen diantaranya komponen sosial, masyarakat, dan politik, tulisan ini menganalisis proses pemertahanan kepemimpinan tokoh terhadap lingkungan dan masyarakat. Hasil penelitian membuktikan/menunjukkan bahwa tokoh memimpin wilayah pasar dengan cara melakukan strategi kepemimpinannya yang berbeda dan menciptakan salah satu bentuk pertahanan dari kepemimpinan tokoh.Kata kunci: Sosial, Politik, Penguasa","PeriodicalId":282573,"journal":{"name":"Pena Literasi","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Representasi Dominasi Penguasa dalam Novel Pasar karya Kuntowijoyo\",\"authors\":\"Wiwin Kurnia Widyanti\",\"doi\":\"10.24853/PL.2.1.157-168\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan secara mendalam aktualisasi diri dari tokoh yang ingin mencapai sebuah kekuasaan dengan cara menguasai sebuah pasar. Masalah yang difokuskan dalam penelitianm ini adalah bagaimana tokoh memimpin masyarakat terhadap lingkungan dan perkembangannya yang tergambar dalam cerita kehidupan pasar Gemolong secara sosial dan politik. Kuntowijoyo ini adalah menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan sosiologi sastra. Metode ini digunakan sebagai pemecahan masalah yang dilakukan dengan menggambarkan suatu keadaan objek dan subjek penelitian. Dengan menggunakan teori sosiologi sastra yang terbagi atas beberapa komponen diantaranya komponen sosial, masyarakat, dan politik, tulisan ini menganalisis proses pemertahanan kepemimpinan tokoh terhadap lingkungan dan masyarakat. Hasil penelitian membuktikan/menunjukkan bahwa tokoh memimpin wilayah pasar dengan cara melakukan strategi kepemimpinannya yang berbeda dan menciptakan salah satu bentuk pertahanan dari kepemimpinan tokoh.Kata kunci: Sosial, Politik, Penguasa\",\"PeriodicalId\":282573,\"journal\":{\"name\":\"Pena Literasi\",\"volume\":\"1 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-04-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Pena Literasi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24853/PL.2.1.157-168\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Pena Literasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24853/PL.2.1.157-168","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Representasi Dominasi Penguasa dalam Novel Pasar karya Kuntowijoyo
Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan secara mendalam aktualisasi diri dari tokoh yang ingin mencapai sebuah kekuasaan dengan cara menguasai sebuah pasar. Masalah yang difokuskan dalam penelitianm ini adalah bagaimana tokoh memimpin masyarakat terhadap lingkungan dan perkembangannya yang tergambar dalam cerita kehidupan pasar Gemolong secara sosial dan politik. Kuntowijoyo ini adalah menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan pendekatan sosiologi sastra. Metode ini digunakan sebagai pemecahan masalah yang dilakukan dengan menggambarkan suatu keadaan objek dan subjek penelitian. Dengan menggunakan teori sosiologi sastra yang terbagi atas beberapa komponen diantaranya komponen sosial, masyarakat, dan politik, tulisan ini menganalisis proses pemertahanan kepemimpinan tokoh terhadap lingkungan dan masyarakat. Hasil penelitian membuktikan/menunjukkan bahwa tokoh memimpin wilayah pasar dengan cara melakukan strategi kepemimpinannya yang berbeda dan menciptakan salah satu bentuk pertahanan dari kepemimpinan tokoh.Kata kunci: Sosial, Politik, Penguasa