Jati Sasongko Wibowo, Mardi Siswo Utomo, E. Wahyudi
{"title":"IMPLEMENTASI SYLLABIFICATION ALGORITHM DAN STRING MATCHING ALGORITHM UNTUK DETEKSI KESALAHAN PEMENGGALAN KATA PADA E-PAPER ARTIKEL BERITA","authors":"Jati Sasongko Wibowo, Mardi Siswo Utomo, E. Wahyudi","doi":"10.35315/informatika.v13i2.9164","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pemisahan suku kata pada dokumen digital sering kali dilakukan apabila saat menuliskan sebuah berita atau informasi sebuah kata harus di penggal menurut suku kata dikarenakan tempat yang tidak mencukupi. Apabila menggunakan tool atau aplikasi editor yang canggih biasanya pengaturan tulisan berkaitan dengan tempat dapat dilakukan secara otomatis tanpa harus memenggal sebuah kata menurut suku katanya. Dengan menggunakan tool yang bukan khusus untuk editor teks biasanya teks yang melebihi area tidak dapat secara otomatis menyesuaikan sehingga penulis berita akan memenggal kata untuk menyesuaikan tempat. Pemisahan suku kata yang dilakukan tidak sesuai dengan kaidah pemisahan suku kata dalam bahasa Indonesia, hanya berdasarkan masalah tempat yang penting kata tersebut masuk dalam area, sehingga terjadi pemisahan suku kata yang kurang pas di baca. Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan dokumen digital yang diambil dari sebuah website berita tribunnews. Dokumen digital dalam bentuk format image kemudian dirubah ke dalam format teks, selanjutnya diproses dimasukkan ke dalam basis data. Data yang sudah masuk dalam basis data di olah menggunakan metode Syllabification dan String Matching. Proses yang dihasilkan dapat mengetahui pemisahan yang sesuai dengan kaidah pemisahan bahasa Indonesia. Jumlah kata yang mempunyai tanda hubung diperoleh dari data artikel sejumlah 2084, jumlah kata yang tanda hubungnya sudah sesuai silabifikasi sejumlah 1650, sedangkan jumlah kata yang tanda hubungnya belum sesuai silabifikasi sejumlah 434. Sehingga kesalahan dalam memisahkan suku kata yang belum sesuai silabifikasi sebanyak 20%.","PeriodicalId":254900,"journal":{"name":"Jurnal Dinamika Informatika","volume":"63 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-10-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Dinamika Informatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.35315/informatika.v13i2.9164","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

数字文件的音节分隔通常发生在写新闻或单词信息的时候,由于空间不足,必须按音节将单词分开。当使用工具或高级编辑的应用程序时,通常可以自动完成与地点相关的书面安排,而不必根据单词的音节进行斩首。使用非文本编辑器所使用的工具,通常会导致超过区域的文本无法自动调整,新闻作者会为了适应位置而删减单词。所做的音节分离并不符合英语音节分离法典,仅仅基于单词在该区域的重要位置,因此出现了不恰当的音节分离。调查中使用的数据使用数码文件从一个法庭新闻网站检索。数字文件以图片格式转换成文本格式,然后在数据库中进行处理。经过处理的数据数据库使用交叉处理方法和字符串匹配。由此产生的过程可以根据英语的分散法来确定分散性。从一篇编号2084的文章中获得的有连字符的单词数量,连接符号的数量是1650,而连接符号的数量是434。因此,区分音节的错误不符合20%的横格化。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
IMPLEMENTASI SYLLABIFICATION ALGORITHM DAN STRING MATCHING ALGORITHM UNTUK DETEKSI KESALAHAN PEMENGGALAN KATA PADA E-PAPER ARTIKEL BERITA
Pemisahan suku kata pada dokumen digital sering kali dilakukan apabila saat menuliskan sebuah berita atau informasi sebuah kata harus di penggal menurut suku kata dikarenakan tempat yang tidak mencukupi. Apabila menggunakan tool atau aplikasi editor yang canggih biasanya pengaturan tulisan berkaitan dengan tempat dapat dilakukan secara otomatis tanpa harus memenggal sebuah kata menurut suku katanya. Dengan menggunakan tool yang bukan khusus untuk editor teks biasanya teks yang melebihi area tidak dapat secara otomatis menyesuaikan sehingga penulis berita akan memenggal kata untuk menyesuaikan tempat. Pemisahan suku kata yang dilakukan tidak sesuai dengan kaidah pemisahan suku kata dalam bahasa Indonesia, hanya berdasarkan masalah tempat yang penting kata tersebut masuk dalam area, sehingga terjadi pemisahan suku kata yang kurang pas di baca. Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan dokumen digital yang diambil dari sebuah website berita tribunnews. Dokumen digital dalam bentuk format image kemudian dirubah ke dalam format teks, selanjutnya diproses dimasukkan ke dalam basis data. Data yang sudah masuk dalam basis data di olah menggunakan metode Syllabification dan String Matching. Proses yang dihasilkan dapat mengetahui pemisahan yang sesuai dengan kaidah pemisahan bahasa Indonesia. Jumlah kata yang mempunyai tanda hubung diperoleh dari data artikel sejumlah 2084, jumlah kata yang tanda hubungnya sudah sesuai silabifikasi sejumlah 1650, sedangkan jumlah kata yang tanda hubungnya belum sesuai silabifikasi sejumlah 434. Sehingga kesalahan dalam memisahkan suku kata yang belum sesuai silabifikasi sebanyak 20%.
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
IMPLEMENTASI METODE NAÏVE BAYES PADA SISTEM PAKAR DIAGNOSA PENYAKIT GIGI BERBASIS WEB CLUSTERING DAERAH BANJIR DI JAWA TIMUR DENGAN ALGORITMA FUZZY C-MEANS IMPLEMENTASI METODE MARKERLESS AUGMENTED REALITY UNTUK EDUKASI NAMA BUAH-BUAHAN BERBASIS ANDROID OPTIMALISASI HASIL RAPAT MELALUI APLIKASI E-NOT PEMANFAATAN RECEIVED SIGNAL STRENGTH INDICATOR SEBAGAI PENGGANTI SENSOR SIDIK JARI PADA SISTEM PRESENSI ANDROID
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1