{"title":"对未来新生的区域的预测是使用模拟的神经网络进行背景宣传,以优化推广","authors":"Prima Dina Atika","doi":"10.54914/jtt.v5i2.225","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Lokasi promosi merupakan salah satu faktor keberhasilan sekolah dalam melaksanakan kegiatan promosi. Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation akan digunakan untuk memprediksi lokasi tersebut. Kemudian dibentuk Jaringan Syaraf dengan menentukan jumlah unit neuron pada setiap lapisannya dan dilatih dengan data pelatihan untuk mengenali pola penerimaan yang sudah terjadi. Bobot hasil pelatihan akan disimulasikan pada data pengujian, output dari simulasi data pengujian merupakan persentase keberhasilan promosi pada suatu wilayah yang bisa dijadikan referensi untuk mengoptimalkan kegiatan promosi pada wilayah dengan persentase keberhasilan tertinggi. Perancangan penelitian dilakukan berdasarkan tahapan Cross-Industry Standard Process-Data Mining (CRISP-DM). Hasil yang didapat Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation menghasilkan akurasi yang lebih besar dibandingkan dengan jumlah siswa yang ditargetkan oleh sekolah bila dibandingkan dengan hasil yang sebenarnya. JST backpropagation menghasilkan rata-rata akurasi sebesar 71.56 % dan target promosi menghasilkan rata-rata akurasi sebesar 68.40% terhadap hasil sebenarnya.","PeriodicalId":428429,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Terpadu","volume":"49 5 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Prediksi Wilayah Calon Siswa Baru Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan dengan Model Backpropagation untuk Optimasi Promosi\",\"authors\":\"Prima Dina Atika\",\"doi\":\"10.54914/jtt.v5i2.225\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Lokasi promosi merupakan salah satu faktor keberhasilan sekolah dalam melaksanakan kegiatan promosi. Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation akan digunakan untuk memprediksi lokasi tersebut. Kemudian dibentuk Jaringan Syaraf dengan menentukan jumlah unit neuron pada setiap lapisannya dan dilatih dengan data pelatihan untuk mengenali pola penerimaan yang sudah terjadi. Bobot hasil pelatihan akan disimulasikan pada data pengujian, output dari simulasi data pengujian merupakan persentase keberhasilan promosi pada suatu wilayah yang bisa dijadikan referensi untuk mengoptimalkan kegiatan promosi pada wilayah dengan persentase keberhasilan tertinggi. Perancangan penelitian dilakukan berdasarkan tahapan Cross-Industry Standard Process-Data Mining (CRISP-DM). Hasil yang didapat Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation menghasilkan akurasi yang lebih besar dibandingkan dengan jumlah siswa yang ditargetkan oleh sekolah bila dibandingkan dengan hasil yang sebenarnya. JST backpropagation menghasilkan rata-rata akurasi sebesar 71.56 % dan target promosi menghasilkan rata-rata akurasi sebesar 68.40% terhadap hasil sebenarnya.\",\"PeriodicalId\":428429,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Teknologi Terpadu\",\"volume\":\"49 5 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-12-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Teknologi Terpadu\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.54914/jtt.v5i2.225\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknologi Terpadu","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.54914/jtt.v5i2.225","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Prediksi Wilayah Calon Siswa Baru Menggunakan Jaringan Syaraf Tiruan dengan Model Backpropagation untuk Optimasi Promosi
Lokasi promosi merupakan salah satu faktor keberhasilan sekolah dalam melaksanakan kegiatan promosi. Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation akan digunakan untuk memprediksi lokasi tersebut. Kemudian dibentuk Jaringan Syaraf dengan menentukan jumlah unit neuron pada setiap lapisannya dan dilatih dengan data pelatihan untuk mengenali pola penerimaan yang sudah terjadi. Bobot hasil pelatihan akan disimulasikan pada data pengujian, output dari simulasi data pengujian merupakan persentase keberhasilan promosi pada suatu wilayah yang bisa dijadikan referensi untuk mengoptimalkan kegiatan promosi pada wilayah dengan persentase keberhasilan tertinggi. Perancangan penelitian dilakukan berdasarkan tahapan Cross-Industry Standard Process-Data Mining (CRISP-DM). Hasil yang didapat Jaringan Syaraf Tiruan Backpropagation menghasilkan akurasi yang lebih besar dibandingkan dengan jumlah siswa yang ditargetkan oleh sekolah bila dibandingkan dengan hasil yang sebenarnya. JST backpropagation menghasilkan rata-rata akurasi sebesar 71.56 % dan target promosi menghasilkan rata-rata akurasi sebesar 68.40% terhadap hasil sebenarnya.