R. Anisa, Annisa Krismalia Putri, V. Pamungkas, Yuli Putri Hasanah, Siti Hikmah
{"title":"案例研究:WREDHA养老院情绪老年人与在家中的老年人之间的差异","authors":"R. Anisa, Annisa Krismalia Putri, V. Pamungkas, Yuli Putri Hasanah, Siti Hikmah","doi":"10.14710/empati.2024.39421","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Lansia di rumah, lansia di panti werdha, sosial, emosi. Penelitian ini berfokus pada aspek sosial lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, aspek emosional lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, serta bagaimana perbedaan aspek sosial emosional antara lansia yang tinggal di Panti Wredha dengan lansia yang tinggal di rumah. Adapun tujuannya adalah menguraikan aspek sosial pada lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, menguraikan aspek emosional pada lansia yang tinggal di Panti Wredha dan lansia yang tinggal di rumah, dan menguraikan perbedaan sosio emosional antar keduanya. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian kualitatif dengan wawancara dan observasi terhadap subjek.Subjek dalam penelitian ini berjumlah 4 orang dengan rincian 2 lansia yang tinggal di panti werdha dan 2 lansia yang tinggal di rumah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa lansia yang tinggal di panti werdha cenderung kurang berinteraksi dengan orang sekitar dan tidak membagikan perasaannya kepada orang lain, sedangkan lansia yang tinggal di rumah cenderung berinteraksi secara intens dengan orang-orang disekitarnya dan mampu membagikan perasaannya kepada orang serta mampu mengontrol emosi. dengan baik","PeriodicalId":395599,"journal":{"name":"Jurnal EMPATI","volume":"137 ","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-26","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"STUDI KASUS PADA LANSIA: PERBEDAAN SOSIO EMOSIONAL LANSIA DI PANTI WREDHA DENGAN LANSIA DI RUMAH\",\"authors\":\"R. Anisa, Annisa Krismalia Putri, V. Pamungkas, Yuli Putri Hasanah, Siti Hikmah\",\"doi\":\"10.14710/empati.2024.39421\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Lansia di rumah, lansia di panti werdha, sosial, emosi. Penelitian ini berfokus pada aspek sosial lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, aspek emosional lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, serta bagaimana perbedaan aspek sosial emosional antara lansia yang tinggal di Panti Wredha dengan lansia yang tinggal di rumah. Adapun tujuannya adalah menguraikan aspek sosial pada lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, menguraikan aspek emosional pada lansia yang tinggal di Panti Wredha dan lansia yang tinggal di rumah, dan menguraikan perbedaan sosio emosional antar keduanya. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian kualitatif dengan wawancara dan observasi terhadap subjek.Subjek dalam penelitian ini berjumlah 4 orang dengan rincian 2 lansia yang tinggal di panti werdha dan 2 lansia yang tinggal di rumah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa lansia yang tinggal di panti werdha cenderung kurang berinteraksi dengan orang sekitar dan tidak membagikan perasaannya kepada orang lain, sedangkan lansia yang tinggal di rumah cenderung berinteraksi secara intens dengan orang-orang disekitarnya dan mampu membagikan perasaannya kepada orang serta mampu mengontrol emosi. dengan baik\",\"PeriodicalId\":395599,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal EMPATI\",\"volume\":\"137 \",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-07-26\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal EMPATI\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.14710/empati.2024.39421\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal EMPATI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.14710/empati.2024.39421","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
STUDI KASUS PADA LANSIA: PERBEDAAN SOSIO EMOSIONAL LANSIA DI PANTI WREDHA DENGAN LANSIA DI RUMAH
Lansia di rumah, lansia di panti werdha, sosial, emosi. Penelitian ini berfokus pada aspek sosial lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, aspek emosional lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, serta bagaimana perbedaan aspek sosial emosional antara lansia yang tinggal di Panti Wredha dengan lansia yang tinggal di rumah. Adapun tujuannya adalah menguraikan aspek sosial pada lansia yang tinggal di Panti Wredha dan tinggal di rumah, menguraikan aspek emosional pada lansia yang tinggal di Panti Wredha dan lansia yang tinggal di rumah, dan menguraikan perbedaan sosio emosional antar keduanya. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian kualitatif dengan wawancara dan observasi terhadap subjek.Subjek dalam penelitian ini berjumlah 4 orang dengan rincian 2 lansia yang tinggal di panti werdha dan 2 lansia yang tinggal di rumah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa lansia yang tinggal di panti werdha cenderung kurang berinteraksi dengan orang sekitar dan tidak membagikan perasaannya kepada orang lain, sedangkan lansia yang tinggal di rumah cenderung berinteraksi secara intens dengan orang-orang disekitarnya dan mampu membagikan perasaannya kepada orang serta mampu mengontrol emosi. dengan baik