{"title":"这是一项纯象牙椰子油处理实验,其方法是暖油60o、70 o和80oC","authors":"Audyansyah, Teuku Zulfadli, Muhammad Yusuf","doi":"10.55616/jitu.v2i2.185","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Minyak kelapa gading murni atau virgin coconut oil (VCO) merupakan modifikasi proses pembuatan minyak kelapa sehingga menghasilkan produk dengan kadar air dan kadar asam lemak bebas yang lebih rendah, berwarna bening berbau harum serta mempunyai daya simpan yang cukup lama yaitu 12 bulan. Dari segi ekonomi minyak kelapa gading murni mempunyai harga jual yang lebih tinggi dibanding minyak kelapa biasa yang diolah secara tradisional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan sistem pengolahan kelapa secara sederhana sehingga mendapatkan minyak kelapa gading murni (Virgin Coconut Oil) yang sesuai standar mutu SNI. Adapun metode pengujian untuk sistem pengolahan minyak kelapa gading murni atau VCO dengan proses pemanasan bertahap yang akan dilaksakan pada Sample A dengan pemanasan awal 1 jam 90 oC, 1 jam 80 oC, 1 jam 70 oC, dan pemanasan akhir selama 5 jam dengan temperatur 60 oC, pada Sample B dilakukan pemanasan langsung selama 6 jam dengan temperatur 70 oC, dan pada Sample C dilakukan pemanasan langsung selama 5 jam dengan temperatur 80 oC. Berikut hasil-hasil dari pengujian pada tiap Sample, Sample A yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.11 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.06 %, Sample B yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.11 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.22 %. Dan Sample C yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.09 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.07 %. Dari hasil pengujian BPSMB memenuhi SNI VCO 7381:2018.","PeriodicalId":255050,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Teknik Unida","volume":"65 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Kajian Experimental Pengolahan Minyak Kelapa Gading Murni (Virgin Coconut Oil) Dengan Metode Pemanasan 60oC, 70 OC Dan 80oC\",\"authors\":\"Audyansyah, Teuku Zulfadli, Muhammad Yusuf\",\"doi\":\"10.55616/jitu.v2i2.185\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Minyak kelapa gading murni atau virgin coconut oil (VCO) merupakan modifikasi proses pembuatan minyak kelapa sehingga menghasilkan produk dengan kadar air dan kadar asam lemak bebas yang lebih rendah, berwarna bening berbau harum serta mempunyai daya simpan yang cukup lama yaitu 12 bulan. Dari segi ekonomi minyak kelapa gading murni mempunyai harga jual yang lebih tinggi dibanding minyak kelapa biasa yang diolah secara tradisional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan sistem pengolahan kelapa secara sederhana sehingga mendapatkan minyak kelapa gading murni (Virgin Coconut Oil) yang sesuai standar mutu SNI. Adapun metode pengujian untuk sistem pengolahan minyak kelapa gading murni atau VCO dengan proses pemanasan bertahap yang akan dilaksakan pada Sample A dengan pemanasan awal 1 jam 90 oC, 1 jam 80 oC, 1 jam 70 oC, dan pemanasan akhir selama 5 jam dengan temperatur 60 oC, pada Sample B dilakukan pemanasan langsung selama 6 jam dengan temperatur 70 oC, dan pada Sample C dilakukan pemanasan langsung selama 5 jam dengan temperatur 80 oC. Berikut hasil-hasil dari pengujian pada tiap Sample, Sample A yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.11 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.06 %, Sample B yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.11 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.22 %. Dan Sample C yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.09 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.07 %. Dari hasil pengujian BPSMB memenuhi SNI VCO 7381:2018.\",\"PeriodicalId\":255050,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Ilmiah Teknik Unida\",\"volume\":\"65 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2021-12-12\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Ilmiah Teknik Unida\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.55616/jitu.v2i2.185\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Teknik Unida","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55616/jitu.v2i2.185","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Kajian Experimental Pengolahan Minyak Kelapa Gading Murni (Virgin Coconut Oil) Dengan Metode Pemanasan 60oC, 70 OC Dan 80oC
Minyak kelapa gading murni atau virgin coconut oil (VCO) merupakan modifikasi proses pembuatan minyak kelapa sehingga menghasilkan produk dengan kadar air dan kadar asam lemak bebas yang lebih rendah, berwarna bening berbau harum serta mempunyai daya simpan yang cukup lama yaitu 12 bulan. Dari segi ekonomi minyak kelapa gading murni mempunyai harga jual yang lebih tinggi dibanding minyak kelapa biasa yang diolah secara tradisional. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendapatkan sistem pengolahan kelapa secara sederhana sehingga mendapatkan minyak kelapa gading murni (Virgin Coconut Oil) yang sesuai standar mutu SNI. Adapun metode pengujian untuk sistem pengolahan minyak kelapa gading murni atau VCO dengan proses pemanasan bertahap yang akan dilaksakan pada Sample A dengan pemanasan awal 1 jam 90 oC, 1 jam 80 oC, 1 jam 70 oC, dan pemanasan akhir selama 5 jam dengan temperatur 60 oC, pada Sample B dilakukan pemanasan langsung selama 6 jam dengan temperatur 70 oC, dan pada Sample C dilakukan pemanasan langsung selama 5 jam dengan temperatur 80 oC. Berikut hasil-hasil dari pengujian pada tiap Sample, Sample A yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.11 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.06 %, Sample B yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.11 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.22 %. Dan Sample C yaitu memiliki Bau khas kelapa Segar dan Tidak Tengik, Rasa Normal Khas Minyak Kelapa, Air dan Senyawa yang Menguap 0.09 %, dan Kadar Asam Lemak Bebas 0.07 %. Dari hasil pengujian BPSMB memenuhi SNI VCO 7381:2018.