{"title":"地点、价格感知和产品优势对忠诚的Truss rogo法术板鱼王(Banyuwangi)购买轻钢的决定的影响","authors":"Oktalina Ekasari, W. Setianingsih, Jekti Rahayu","doi":"10.32528/nms.v1i3.101","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":" Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lokasi, persepsi harga dan keunggulan produk terhadap keputusan pembelian baja ringan Loyal Truss Rogojampi Banyuwangi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang pernah membeli baja ringan di Loyal Truss Rogojampi Banyuwnagi. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, untuk sampel yang diolah menjadi data sebanyak 60 responden dan pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan angket. Analisis data menggunakan model regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel persepsi harga dan keunggulan produk berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan lokasi tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.","PeriodicalId":104869,"journal":{"name":"National Multidisciplinary Sciences","volume":"121 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Pengaruh Lokasi, Persepsi Harga, Dan Keunggulan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Baja Ringan Pada Loyal Truss Rogojampi, Banyuwangi\",\"authors\":\"Oktalina Ekasari, W. Setianingsih, Jekti Rahayu\",\"doi\":\"10.32528/nms.v1i3.101\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\" Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lokasi, persepsi harga dan keunggulan produk terhadap keputusan pembelian baja ringan Loyal Truss Rogojampi Banyuwangi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang pernah membeli baja ringan di Loyal Truss Rogojampi Banyuwnagi. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, untuk sampel yang diolah menjadi data sebanyak 60 responden dan pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan angket. Analisis data menggunakan model regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel persepsi harga dan keunggulan produk berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan lokasi tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.\",\"PeriodicalId\":104869,\"journal\":{\"name\":\"National Multidisciplinary Sciences\",\"volume\":\"121 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-05-09\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"National Multidisciplinary Sciences\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.32528/nms.v1i3.101\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"National Multidisciplinary Sciences","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32528/nms.v1i3.101","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengaruh Lokasi, Persepsi Harga, Dan Keunggulan Produk Terhadap Keputusan Pembelian Baja Ringan Pada Loyal Truss Rogojampi, Banyuwangi
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh lokasi, persepsi harga dan keunggulan produk terhadap keputusan pembelian baja ringan Loyal Truss Rogojampi Banyuwangi. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen yang pernah membeli baja ringan di Loyal Truss Rogojampi Banyuwnagi. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, untuk sampel yang diolah menjadi data sebanyak 60 responden dan pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan angket. Analisis data menggunakan model regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel persepsi harga dan keunggulan produk berpengaruh positif signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan lokasi tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian.