{"title":"一个简单的物理实验,可以把光的干扰的概念对齐","authors":"A. Permata, Andiana Citra, Artiwi Indah","doi":"10.51806/jspm.v1i1.53","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Adanya keterbatasan alat laboratorium sehingga praktikum terkendala dan jarang dilakukan di sekolah. Padahal praktikum bertujuan untuk memahamkan konsep fisika kepada siswa. Saat praktikum tidak perlu peralatan yang mahal, dan rumit, tetapi dapat menggunakan peralatan yang sederhana agar siswa dapat melakukan praktikum dirumah. Tujuan dari artikel ini adalah untuk mengeksplorasi eksperimen fisika sederhana yang dapat mengajarkan konsep interferensi cahaya. Eksperimen paling sederhana didapatkan dengan membandingkan beberapa eksperimen dan memilih alat bahan yang paking mudah ditemukan. Penelitian ini memggunakan metode studi pustaka dengan mencari teori-teori yang berkaitan dengan topik yang diangkat. Regerensi yang di peroleh dijadikan sebagai dasar dan alat analisis data. Ada 6 percobaan dan alat yang paling sederhana terdapat pada percobaan ke 6 yaitu percobaan interferensi celah ganda. Interferensi celah ganda sederhana merupakan percobaan yang paling mudah diantara 6 percobaan lainnya karena alat dan bahan yang diperlukan mudah ditemukan disekitar kita. Para penliti menggunakan alat-alat sederhana yang ditemukan di sekitar, seperti styrofoam,bola lampu, kertas mika berwarna, kayu, dan lem. Dengan demikian, siswa dapat melakukan percobaan tanpa keterbatasan peralatan untuk memperdalam konsep fisika interferensi.","PeriodicalId":33562,"journal":{"name":"Prisma Sains Jurnal Pengkajian Ilmu dan Pembelajaran Matematika dan IPA IKIP Mataram","volume":"185 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Eksperimen Fisika Sederhana yang dapat Membelajarkan Konsep Interferensi Cahaya\",\"authors\":\"A. Permata, Andiana Citra, Artiwi Indah\",\"doi\":\"10.51806/jspm.v1i1.53\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Adanya keterbatasan alat laboratorium sehingga praktikum terkendala dan jarang dilakukan di sekolah. Padahal praktikum bertujuan untuk memahamkan konsep fisika kepada siswa. Saat praktikum tidak perlu peralatan yang mahal, dan rumit, tetapi dapat menggunakan peralatan yang sederhana agar siswa dapat melakukan praktikum dirumah. Tujuan dari artikel ini adalah untuk mengeksplorasi eksperimen fisika sederhana yang dapat mengajarkan konsep interferensi cahaya. Eksperimen paling sederhana didapatkan dengan membandingkan beberapa eksperimen dan memilih alat bahan yang paking mudah ditemukan. Penelitian ini memggunakan metode studi pustaka dengan mencari teori-teori yang berkaitan dengan topik yang diangkat. Regerensi yang di peroleh dijadikan sebagai dasar dan alat analisis data. Ada 6 percobaan dan alat yang paling sederhana terdapat pada percobaan ke 6 yaitu percobaan interferensi celah ganda. Interferensi celah ganda sederhana merupakan percobaan yang paling mudah diantara 6 percobaan lainnya karena alat dan bahan yang diperlukan mudah ditemukan disekitar kita. Para penliti menggunakan alat-alat sederhana yang ditemukan di sekitar, seperti styrofoam,bola lampu, kertas mika berwarna, kayu, dan lem. Dengan demikian, siswa dapat melakukan percobaan tanpa keterbatasan peralatan untuk memperdalam konsep fisika interferensi.\",\"PeriodicalId\":33562,\"journal\":{\"name\":\"Prisma Sains Jurnal Pengkajian Ilmu dan Pembelajaran Matematika dan IPA IKIP Mataram\",\"volume\":\"185 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-03-31\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Prisma Sains Jurnal Pengkajian Ilmu dan Pembelajaran Matematika dan IPA IKIP Mataram\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.51806/jspm.v1i1.53\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Prisma Sains Jurnal Pengkajian Ilmu dan Pembelajaran Matematika dan IPA IKIP Mataram","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51806/jspm.v1i1.53","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Eksperimen Fisika Sederhana yang dapat Membelajarkan Konsep Interferensi Cahaya
Adanya keterbatasan alat laboratorium sehingga praktikum terkendala dan jarang dilakukan di sekolah. Padahal praktikum bertujuan untuk memahamkan konsep fisika kepada siswa. Saat praktikum tidak perlu peralatan yang mahal, dan rumit, tetapi dapat menggunakan peralatan yang sederhana agar siswa dapat melakukan praktikum dirumah. Tujuan dari artikel ini adalah untuk mengeksplorasi eksperimen fisika sederhana yang dapat mengajarkan konsep interferensi cahaya. Eksperimen paling sederhana didapatkan dengan membandingkan beberapa eksperimen dan memilih alat bahan yang paking mudah ditemukan. Penelitian ini memggunakan metode studi pustaka dengan mencari teori-teori yang berkaitan dengan topik yang diangkat. Regerensi yang di peroleh dijadikan sebagai dasar dan alat analisis data. Ada 6 percobaan dan alat yang paling sederhana terdapat pada percobaan ke 6 yaitu percobaan interferensi celah ganda. Interferensi celah ganda sederhana merupakan percobaan yang paling mudah diantara 6 percobaan lainnya karena alat dan bahan yang diperlukan mudah ditemukan disekitar kita. Para penliti menggunakan alat-alat sederhana yang ditemukan di sekitar, seperti styrofoam,bola lampu, kertas mika berwarna, kayu, dan lem. Dengan demikian, siswa dapat melakukan percobaan tanpa keterbatasan peralatan untuk memperdalam konsep fisika interferensi.