{"title":"开发量子学习教学模式,以提高学生的自力更生能力","authors":"Ahmad Yusuf, Nurhidayatullah Nurhidayatullah","doi":"10.31100/jurkam.v3i2.459","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah: (1) Mengetahui gambaran kebutuhan siswa terhadap pengembangan model bimbingan belajar Quantum Learning di SMA Negeri 3 Pangkep. (2) Mengetahui gambaran uji keterpakaian (akseptabilitas) dan keberterimaan model bimbingan belajar Quantum Learning di SMA Negeri 3 Pangkep (3) Mengetahui gambaran model bimbingan belajar Quantum Learning yang dikembangkan oleh peneliti. Pendekatan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (research and development). Subjek dalam penelitian terdiri dari ahli praktisi bimbingan konseling, ahli bimbingan konseling dan siswa kelas X sebanyak 40 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan instrument skala dan wawancara. Teknik analisis data secara kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa sangat dibutuhkan di SMA Negeri 3 Pangkep.(2) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa melalui uji keterpakaian (akseptabilitas) mendapat penilaian baik dan uji keberterimaan mendapat penilian cukup baik, yaitu dapat diterima dan digunakan di SMA Negeri 3 Pangkep.(3) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa yang dikembangkan berupa buku panduan yang terdiri aspek tujuan, sasaran, sarana pendukung, peran konselor, prosedur pelaksanaan dan evaluasi kegiatan. (4) Penerapan model bimbingan belajar quantum learning memiliki pengaruh terhadap tingkat kemandirian belajar siswa yaitu dapat meningkatkan kemandirian belajar siswa kelas X di SMA Negeri 3 Pangkep.","PeriodicalId":32217,"journal":{"name":"JURKAM Jurnal Konseling Andi Matappa","volume":"31 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-08-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"Pengembangan Model Bimbingan Belajar Quantum Learning Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Siswa\",\"authors\":\"Ahmad Yusuf, Nurhidayatullah Nurhidayatullah\",\"doi\":\"10.31100/jurkam.v3i2.459\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Tujuan penelitian ini adalah: (1) Mengetahui gambaran kebutuhan siswa terhadap pengembangan model bimbingan belajar Quantum Learning di SMA Negeri 3 Pangkep. (2) Mengetahui gambaran uji keterpakaian (akseptabilitas) dan keberterimaan model bimbingan belajar Quantum Learning di SMA Negeri 3 Pangkep (3) Mengetahui gambaran model bimbingan belajar Quantum Learning yang dikembangkan oleh peneliti. Pendekatan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (research and development). Subjek dalam penelitian terdiri dari ahli praktisi bimbingan konseling, ahli bimbingan konseling dan siswa kelas X sebanyak 40 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan instrument skala dan wawancara. Teknik analisis data secara kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa sangat dibutuhkan di SMA Negeri 3 Pangkep.(2) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa melalui uji keterpakaian (akseptabilitas) mendapat penilaian baik dan uji keberterimaan mendapat penilian cukup baik, yaitu dapat diterima dan digunakan di SMA Negeri 3 Pangkep.(3) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa yang dikembangkan berupa buku panduan yang terdiri aspek tujuan, sasaran, sarana pendukung, peran konselor, prosedur pelaksanaan dan evaluasi kegiatan. (4) Penerapan model bimbingan belajar quantum learning memiliki pengaruh terhadap tingkat kemandirian belajar siswa yaitu dapat meningkatkan kemandirian belajar siswa kelas X di SMA Negeri 3 Pangkep.\",\"PeriodicalId\":32217,\"journal\":{\"name\":\"JURKAM Jurnal Konseling Andi Matappa\",\"volume\":\"31 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-08-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JURKAM Jurnal Konseling Andi Matappa\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31100/jurkam.v3i2.459\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURKAM Jurnal Konseling Andi Matappa","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31100/jurkam.v3i2.459","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Pengembangan Model Bimbingan Belajar Quantum Learning Untuk Meningkatkan Kemandirian Belajar Siswa
Tujuan penelitian ini adalah: (1) Mengetahui gambaran kebutuhan siswa terhadap pengembangan model bimbingan belajar Quantum Learning di SMA Negeri 3 Pangkep. (2) Mengetahui gambaran uji keterpakaian (akseptabilitas) dan keberterimaan model bimbingan belajar Quantum Learning di SMA Negeri 3 Pangkep (3) Mengetahui gambaran model bimbingan belajar Quantum Learning yang dikembangkan oleh peneliti. Pendekatan dalam penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (research and development). Subjek dalam penelitian terdiri dari ahli praktisi bimbingan konseling, ahli bimbingan konseling dan siswa kelas X sebanyak 40 orang. Pengumpulan data dengan menggunakan instrument skala dan wawancara. Teknik analisis data secara kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa sangat dibutuhkan di SMA Negeri 3 Pangkep.(2) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa melalui uji keterpakaian (akseptabilitas) mendapat penilaian baik dan uji keberterimaan mendapat penilian cukup baik, yaitu dapat diterima dan digunakan di SMA Negeri 3 Pangkep.(3) Pengembangan model bimbingan belajar quantum learning untuk meningkatkan kemandirian belajar siswa yang dikembangkan berupa buku panduan yang terdiri aspek tujuan, sasaran, sarana pendukung, peran konselor, prosedur pelaksanaan dan evaluasi kegiatan. (4) Penerapan model bimbingan belajar quantum learning memiliki pengaruh terhadap tingkat kemandirian belajar siswa yaitu dapat meningkatkan kemandirian belajar siswa kelas X di SMA Negeri 3 Pangkep.