{"title":"分析流动性对资本结构的影响,以及作为变量的盈利能力","authors":"Risma Laely Septiani, I. Yuliana","doi":"10.36618/competitive.v17i1.1659","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui pengaruh Likuiditas yang di proksikan oleh Current Ratio (CR)terhadap Struktur Modal yang di dimana diproksikan oleh Debt to Equity Ratio (DER) dengan profitabilitas dapat di proksikan oleh Return on Asset (ROA) sebagai variabel intervening. Adapun dalam penelitian ini populasi yang digunakan adalah perusahaan jasa sektor keuangan dan perusahaan manufaktur sektor induatri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2018-2020. Jumlah sampel yang di gunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 perusahaan yang di peroleh melalui metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah path analysis. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa : (1) Likuiditas (CR) dapat berpengaruh signifikan terhadap struktur modal (DER), (2) Likuiditas (CR)dapat berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas (ROA), (3) Profitabilitas dapat berpengaruh signifikan terhadap Struktur Modal (DER), (4) Profitabilitas (ROA) tidak mampu memediasi hubungan antara Likuditas (CR) terhadap Struktur Modal (DER).","PeriodicalId":100295,"journal":{"name":"Competitive Intelligence Review","volume":"28 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-06-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Analisis Pengaruh Likuditas Terhadap Struktur Modal Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening\",\"authors\":\"Risma Laely Septiani, I. Yuliana\",\"doi\":\"10.36618/competitive.v17i1.1659\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui pengaruh Likuiditas yang di proksikan oleh Current Ratio (CR)terhadap Struktur Modal yang di dimana diproksikan oleh Debt to Equity Ratio (DER) dengan profitabilitas dapat di proksikan oleh Return on Asset (ROA) sebagai variabel intervening. Adapun dalam penelitian ini populasi yang digunakan adalah perusahaan jasa sektor keuangan dan perusahaan manufaktur sektor induatri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2018-2020. Jumlah sampel yang di gunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 perusahaan yang di peroleh melalui metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah path analysis. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa : (1) Likuiditas (CR) dapat berpengaruh signifikan terhadap struktur modal (DER), (2) Likuiditas (CR)dapat berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas (ROA), (3) Profitabilitas dapat berpengaruh signifikan terhadap Struktur Modal (DER), (4) Profitabilitas (ROA) tidak mampu memediasi hubungan antara Likuditas (CR) terhadap Struktur Modal (DER).\",\"PeriodicalId\":100295,\"journal\":{\"name\":\"Competitive Intelligence Review\",\"volume\":\"28 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-06-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Competitive Intelligence Review\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36618/competitive.v17i1.1659\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Competitive Intelligence Review","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36618/competitive.v17i1.1659","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Analisis Pengaruh Likuditas Terhadap Struktur Modal Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Intervening
Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui pengaruh Likuiditas yang di proksikan oleh Current Ratio (CR)terhadap Struktur Modal yang di dimana diproksikan oleh Debt to Equity Ratio (DER) dengan profitabilitas dapat di proksikan oleh Return on Asset (ROA) sebagai variabel intervening. Adapun dalam penelitian ini populasi yang digunakan adalah perusahaan jasa sektor keuangan dan perusahaan manufaktur sektor induatri barang konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2018-2020. Jumlah sampel yang di gunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 perusahaan yang di peroleh melalui metode purposive sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah path analysis. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa : (1) Likuiditas (CR) dapat berpengaruh signifikan terhadap struktur modal (DER), (2) Likuiditas (CR)dapat berpengaruh signifikan terhadap profitabilitas (ROA), (3) Profitabilitas dapat berpengaruh signifikan terhadap Struktur Modal (DER), (4) Profitabilitas (ROA) tidak mampu memediasi hubungan antara Likuditas (CR) terhadap Struktur Modal (DER).