{"title":"红树林叶提取物的生物兼容性,并与纤维化细胞中的抗坏血Acid结合","authors":"Mardiyanto Riski Hartono","doi":"10.36456/wahana.v73i2.4635","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Latar belakang Penyembuhan luka dapat mengalami gangguan sehingga perlu pengobatan. Sel fibroblas adalah salah satu faktor penting pada proses penyembuhan luka. Penggunakan growth factor efektif meningkatkan fibroblas tetapi memiliki efek samping, dan sulit diperoleh. Ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid memiliki potensi meningkatkan jumlah sel fibroblas. Tujuan Untuk mengetahui biokompatibilitas dan dampak ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid terhadap proliferasi sel fibroblas. Metode Uji MTT Assay pada kultur sel yang diberi perlakuan dan dibagi menjadi 7 kelompok yaitu kelompok Ascorbic Acid 200μg/mL (P1), Ekstrak Etanol Daun Mangrove 100μg/mL (P2), Ekstrak Etanol Daun Mangrove 200μg/mL (P3), Ekstrak Air Daun Mangrove 100μg/mL (P4), Ekstrak Air Daun Mangrove 200μg/mL (P5), Kombinasi Ekstrak Etanol Daun Mangrove 100μg/mL dan Ascorbic Acid 200μg/mL (P6), Kombinasi Ekstrak Air Daun Mangrove 100μg/mL dan Ascorbic Acid 200μg/mL (P7). Kultur sel diperiksa dengan mikroskop, dan dibaca nilai optical density dengan Elisa Reader dan dihitung persentase sel hidup. Hasil Data nilai optical density dianalisa statistik. Seluruh kelompok perlakuan (P1-P7) bersifat biokompatibel (sel hidup ≥ 60%). Semua kelompok perlakuan memiliki persentase sel hidup diatas kontrol sel, dan kelompok P1, P3, P4, P5, P6, dan P7 memiliki perbedaan signifikan (p≤0,05), tetapi kelompok P2 tidak memiliki perbedaan signifikan (p>0,05). Kesimpulan Terapi ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid bersifat biokompatibel dan mampu menstimuli proliferasi sel fibroblas.","PeriodicalId":52889,"journal":{"name":"Wahana Sekolah Dasar","volume":"12 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Biokompatibilitas Ekstrak Daun Mangrove Dan Kombinasi Dengan Ascorbic Acid Pada Sel Fibroblas\",\"authors\":\"Mardiyanto Riski Hartono\",\"doi\":\"10.36456/wahana.v73i2.4635\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Latar belakang Penyembuhan luka dapat mengalami gangguan sehingga perlu pengobatan. Sel fibroblas adalah salah satu faktor penting pada proses penyembuhan luka. Penggunakan growth factor efektif meningkatkan fibroblas tetapi memiliki efek samping, dan sulit diperoleh. Ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid memiliki potensi meningkatkan jumlah sel fibroblas. Tujuan Untuk mengetahui biokompatibilitas dan dampak ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid terhadap proliferasi sel fibroblas. Metode Uji MTT Assay pada kultur sel yang diberi perlakuan dan dibagi menjadi 7 kelompok yaitu kelompok Ascorbic Acid 200μg/mL (P1), Ekstrak Etanol Daun Mangrove 100μg/mL (P2), Ekstrak Etanol Daun Mangrove 200μg/mL (P3), Ekstrak Air Daun Mangrove 100μg/mL (P4), Ekstrak Air Daun Mangrove 200μg/mL (P5), Kombinasi Ekstrak Etanol Daun Mangrove 100μg/mL dan Ascorbic Acid 200μg/mL (P6), Kombinasi Ekstrak Air Daun Mangrove 100μg/mL dan Ascorbic Acid 200μg/mL (P7). Kultur sel diperiksa dengan mikroskop, dan dibaca nilai optical density dengan Elisa Reader dan dihitung persentase sel hidup. Hasil Data nilai optical density dianalisa statistik. Seluruh kelompok perlakuan (P1-P7) bersifat biokompatibel (sel hidup ≥ 60%). Semua kelompok perlakuan memiliki persentase sel hidup diatas kontrol sel, dan kelompok P1, P3, P4, P5, P6, dan P7 memiliki perbedaan signifikan (p≤0,05), tetapi kelompok P2 tidak memiliki perbedaan signifikan (p>0,05). Kesimpulan Terapi ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid bersifat biokompatibel dan mampu menstimuli proliferasi sel fibroblas.\",\"PeriodicalId\":52889,\"journal\":{\"name\":\"Wahana Sekolah Dasar\",\"volume\":\"12 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-01-19\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Wahana Sekolah Dasar\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.36456/wahana.v73i2.4635\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Wahana Sekolah Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36456/wahana.v73i2.4635","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Biokompatibilitas Ekstrak Daun Mangrove Dan Kombinasi Dengan Ascorbic Acid Pada Sel Fibroblas
Latar belakang Penyembuhan luka dapat mengalami gangguan sehingga perlu pengobatan. Sel fibroblas adalah salah satu faktor penting pada proses penyembuhan luka. Penggunakan growth factor efektif meningkatkan fibroblas tetapi memiliki efek samping, dan sulit diperoleh. Ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid memiliki potensi meningkatkan jumlah sel fibroblas. Tujuan Untuk mengetahui biokompatibilitas dan dampak ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid terhadap proliferasi sel fibroblas. Metode Uji MTT Assay pada kultur sel yang diberi perlakuan dan dibagi menjadi 7 kelompok yaitu kelompok Ascorbic Acid 200μg/mL (P1), Ekstrak Etanol Daun Mangrove 100μg/mL (P2), Ekstrak Etanol Daun Mangrove 200μg/mL (P3), Ekstrak Air Daun Mangrove 100μg/mL (P4), Ekstrak Air Daun Mangrove 200μg/mL (P5), Kombinasi Ekstrak Etanol Daun Mangrove 100μg/mL dan Ascorbic Acid 200μg/mL (P6), Kombinasi Ekstrak Air Daun Mangrove 100μg/mL dan Ascorbic Acid 200μg/mL (P7). Kultur sel diperiksa dengan mikroskop, dan dibaca nilai optical density dengan Elisa Reader dan dihitung persentase sel hidup. Hasil Data nilai optical density dianalisa statistik. Seluruh kelompok perlakuan (P1-P7) bersifat biokompatibel (sel hidup ≥ 60%). Semua kelompok perlakuan memiliki persentase sel hidup diatas kontrol sel, dan kelompok P1, P3, P4, P5, P6, dan P7 memiliki perbedaan signifikan (p≤0,05), tetapi kelompok P2 tidak memiliki perbedaan signifikan (p>0,05). Kesimpulan Terapi ekstrak daun mangrove avicennia marina dan kombinasinya dengan ascorbic acid bersifat biokompatibel dan mampu menstimuli proliferasi sel fibroblas.