Efek Pemberian Kombinasi Ekstrak Rumput Laut (Eucheuma sp) dan Minyak Hati Ikan Cucut Botol Pesisir Cilacap terhadap Kadar Kolesterol Tikus Putih Jantan Galur Wistar Hiperkolesterolemia

Tri Fitri Yana Utami, Denih Agus Setia Permana
{"title":"Efek Pemberian Kombinasi Ekstrak Rumput Laut (Eucheuma sp) dan Minyak Hati Ikan Cucut Botol Pesisir Cilacap terhadap Kadar Kolesterol Tikus Putih Jantan Galur Wistar Hiperkolesterolemia","authors":"Tri Fitri Yana Utami, Denih Agus Setia Permana","doi":"10.36760/jp.v1i1.52","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Potensi sumber daya alam kelautan yang \nberlimpah ini sangat memungkinkan \nuntuk dapat mengembangkan biota laut menjadi produk kesehatan. Tujuan dari \npenelitian ini adalah untuk mengetahui tentang efek kombinasi rumput laut \n(Eucheuma \nsp) \ndan minyak hati ikan cucut botol pesisir Cilacap terhadap \nperbaikan parameter lipid pada \ntikus putih jantan galur Wistar model \nhiperkolesterolemia. Penelitian ini dimulai dengan pembuatan sediaan emulsi \nkombinasi rumput laut \n(Eucheuma sp) \ndan minyak hati ikan cucut botol. Hewan \nuji dibagi menjadi 5 kelompok, yait \nu kelompok 1 sebagai kontrol negatif (hewan \nuji diinduksi kolesterol tanpa pemberian obat), kelompok 2 sebagai kontrol \n(hewan uji diinduksi kolesterol pemberian obat kolesterol X), dan kelompok 3, 4, \n5 sebagai hewan uji yang diinduksi kolesterol dan diberi \nkan fomulasi A,B dan C. \nHasil penelitian menunjukkan bahwa Kombinasi rumput laut \n(Eucheuma sp) \ndan \nminyak hati ikan cucut botol dapat memperbaiki profil lipid plasma darah tikus. \nKolesterol total mengalami penurunan yaitu kelompok 3 (11%), kelompok 4 \n(26%) \ndan kelompok 5 (17%).","PeriodicalId":125640,"journal":{"name":"Pharmaqueous : Jurnal Ilmiah Kefarmasian","volume":"5 5","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-09-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Pharmaqueous : Jurnal Ilmiah Kefarmasian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.36760/jp.v1i1.52","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Potensi sumber daya alam kelautan yang berlimpah ini sangat memungkinkan untuk dapat mengembangkan biota laut menjadi produk kesehatan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tentang efek kombinasi rumput laut (Eucheuma sp) dan minyak hati ikan cucut botol pesisir Cilacap terhadap perbaikan parameter lipid pada tikus putih jantan galur Wistar model hiperkolesterolemia. Penelitian ini dimulai dengan pembuatan sediaan emulsi kombinasi rumput laut (Eucheuma sp) dan minyak hati ikan cucut botol. Hewan uji dibagi menjadi 5 kelompok, yait u kelompok 1 sebagai kontrol negatif (hewan uji diinduksi kolesterol tanpa pemberian obat), kelompok 2 sebagai kontrol (hewan uji diinduksi kolesterol pemberian obat kolesterol X), dan kelompok 3, 4, 5 sebagai hewan uji yang diinduksi kolesterol dan diberi kan fomulasi A,B dan C. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kombinasi rumput laut (Eucheuma sp) dan minyak hati ikan cucut botol dapat memperbaiki profil lipid plasma darah tikus. Kolesterol total mengalami penurunan yaitu kelompok 3 (11%), kelompok 4 (26%) dan kelompok 5 (17%).
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
联合海草提取物(Eucheuma sp)和鱼肝油冲泡罐Cilacap对雄性白领胆固醇水平的高胆固醇胆固醇水平的影响
海洋资源的巨大潜力使得将海洋生物发展成一种健康产品成为可能。这项研究的目的是研究海草(Eucheuma sp)和鱼肝油冲泡瓶Cilacap的效果,以改善雄性白老鼠的脂质参数。这项研究始于制造海草(Eucheuma sp)和鱼肝油罐的混合物。动物试验分为5组,yait u第一组为负控制(诱导试验动物胆固醇药物没有礼物),第二组作为礼物(诱导试验动物控制胆固醇胆固醇药X), 3、4、5组作为测试的动物胆固醇并诱导吧fomulasi A、B和C。研究结果表明,组合(Eucheuma sp)和海藻油瓶子剑鱼的肝脏可以改善脂肪血浆老鼠的资料。3组(11%),4组(26%)和5组(17%)都在下降。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Hubungan Kejadian Efek Samping Penggunaan Obat Anti Tuberkulosis Dengan Kepatuhan Minum Obat Pada Pasien Tuberkulosis Di Puskesmas Kuwarasan Kabupaten Kebumen Tahun 2023 Perbedaan Jumlah Leukosit Dan Neutrofil Absolut Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Dengan Dan Tanpa Ulkus Diabetik Di Rumah Sakit Islam Fatimah Cilacap Pengaruh Pengobatan Multi Drug Resistant Tuberculosis (TBMDR) Terhadap Kadar Hemoglobin Dan Hematokrit Di RSUD Cilacap Pada Januari 2020 Sampai Desember 2022 Perbedaan Interpretasi Hasil Bakteri Tahan Asam Berdasarkan Faktor yang Mempengaruhi Pemeriksaan di Puskesmas Bandar Lampung Uji Sitotoksik Ekstrak Etil Asetat Kulit Melinjo Merah (Gnetum Gnemon L) Terhadap Larva Udang Artemia Salina Leach Menggunakan Metode Brine Shrimp Lethality Test (BSLT)
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1