HUBUNGAN ANTARA FAKTOR INDIVIDU DENGAN KELELAHAN KERJA PADA PEKERJA DI DIVISI PRODUKSI INDUSTRI KRIPIK

Lina Lina Cahaya Sensa
{"title":"HUBUNGAN ANTARA FAKTOR INDIVIDU DENGAN KELELAHAN KERJA PADA PEKERJA DI DIVISI PRODUKSI INDUSTRI KRIPIK","authors":"Lina Lina Cahaya Sensa","doi":"10.33475/mhjeh.v2i2.27","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"\nAbstrak \nKelelahan kerja merupakan masalah penting yang perlu ditanggulangi dengan baik sebab dapat menyebabkan berbagai masalah seperti kehilangan efisiensi dalam bekerja, penurunan produktivitas dan kapasitas kerja serta kemampuan kesehatan dan kemampuan bertahan tubuh yang menyebabkan kecelakaan kerja. Kelelahan juga merupakan penyebab utama terjadinya kecelakaan kerja dan akan berpengaruh terhadap produktivitas. Data dari International Labour Organitation , menyebutkan sebanyak dua juta pekerja menjadi korban setiap tahun karena kecelakaan kerja akibat faktor kelelahan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan faktor individu dengan kelelahan kerja pada pekerja di industri kripik CV. Bagus Agriesta Mandiri Kota Batu.Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode analitik dengan desain penelitian cross sectional. Populasi yang digunakan karyawan di bagian produksi di industri kripik di CV. Bagus Agriesta Mandiri. Sampel yang digunakan seabnyak 20 orang pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling. Instrumen yang digunakan kuisioner, lembar observasi, alat ukur kebisingan, pencahayaan, timbangan berat badan dan alat ukur tinggi badan. Analisis bivariat dalam penelitian menggunakan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan adanya hubungan antara jenis kelamin (p=0,012),satus gizi (p=0,004),kebisingan (p=0,015),suhu (p=0,001). Tidak terdapat hubungan antara usia (p=0,303),masa kerja (p=0,055),pencahayaan (p=0,347). Kesimpulan terdapat hubungan antara jenis kelamin,status gizi,kebisingan,suhu dengan kelelahan kerja. Kondisi lingkungan suhu di tambahkan ventilasi udara dan memberikan pendingin ruangan seperti kipas angin dan memberikan ear plug bagi pekerja yang berada di ruang produksi untuk mencegah kebisingan yang terus menerus. \n  \nKata Kunci:  Kelelahan Kerja, Faktor Individu. \n ","PeriodicalId":244211,"journal":{"name":"MEDIA HUSADA JOURNAL OF ENVIRONMENTAL HEALTH SCIENCE","volume":"171 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"MEDIA HUSADA JOURNAL OF ENVIRONMENTAL HEALTH SCIENCE","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33475/mhjeh.v2i2.27","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Abstrak Kelelahan kerja merupakan masalah penting yang perlu ditanggulangi dengan baik sebab dapat menyebabkan berbagai masalah seperti kehilangan efisiensi dalam bekerja, penurunan produktivitas dan kapasitas kerja serta kemampuan kesehatan dan kemampuan bertahan tubuh yang menyebabkan kecelakaan kerja. Kelelahan juga merupakan penyebab utama terjadinya kecelakaan kerja dan akan berpengaruh terhadap produktivitas. Data dari International Labour Organitation , menyebutkan sebanyak dua juta pekerja menjadi korban setiap tahun karena kecelakaan kerja akibat faktor kelelahan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui hubungan faktor individu dengan kelelahan kerja pada pekerja di industri kripik CV. Bagus Agriesta Mandiri Kota Batu.Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode analitik dengan desain penelitian cross sectional. Populasi yang digunakan karyawan di bagian produksi di industri kripik di CV. Bagus Agriesta Mandiri. Sampel yang digunakan seabnyak 20 orang pengambilan sampel menggunakan teknik total sampling. Instrumen yang digunakan kuisioner, lembar observasi, alat ukur kebisingan, pencahayaan, timbangan berat badan dan alat ukur tinggi badan. Analisis bivariat dalam penelitian menggunakan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan adanya hubungan antara jenis kelamin (p=0,012),satus gizi (p=0,004),kebisingan (p=0,015),suhu (p=0,001). Tidak terdapat hubungan antara usia (p=0,303),masa kerja (p=0,055),pencahayaan (p=0,347). Kesimpulan terdapat hubungan antara jenis kelamin,status gizi,kebisingan,suhu dengan kelelahan kerja. Kondisi lingkungan suhu di tambahkan ventilasi udara dan memberikan pendingin ruangan seperti kipas angin dan memberikan ear plug bagi pekerja yang berada di ruang produksi untuk mencegah kebisingan yang terus menerus.   Kata Kunci:  Kelelahan Kerja, Faktor Individu.  
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
个体因素与低温生产部门工人工作疲劳的关系
工作倦怠是一个需要很好地解决的问题,因为它可能会导致工作效率下降、生产力下降、工作能力、健康和身体生存能力等问题。疲劳也是工作事故的主要原因,并将影响生产力。国际Labour有机数据显示,每年有多达200万名工人死于疲劳事故。本研究的目的是确定个别因素与CV工业化工人工作倦怠之间的关系。美丽的阿格里斯塔石城。该研究是一种具有交叉研究设计分析方法的定量研究。CV kripik生产部门员工使用的人口。好农业自给自足。使用的样本有20人使用完整的抽样技术提取。问卷、观测表、噪声测量、灯光、体重秤和身高测量仪。用chi square测试进行研究的双变量分析。研究表明,性别(p= 012)、营养物质(p= 004)、噪音(p= 015)、温度(p= 001)之间存在联系。年龄(p=0,303)、工作时间(p= 055)、灯光(p= 347)之间没有关系。结论是性别、营养状况、噪音、温度和工作疲劳之间存在联系。温度条件增加空气通风,提供空调,如风扇,为生产室的工人提供耳塞,以防止持续的噪音。关键词:工作倦怠,个人因素。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
GAMBARAN KASUS DEMAM BERDARAH DENGUE PUSKESMAS X KOTA MALANG TAHUN 2019-2022 IDENTIFIKASI KEBERADAAN VEKTOR PADA ALAT ANGKUT DI WILAYAH KERJA KKP SURABAYA HUBUNGAN PSN DAN PERAN KADER JUMANTIK DENGAN KEJADIAN DI PUSKESMAS PONCOKUSUMO MALANG SANITASI TTU PADA BANGUNAN DI KANTOR KESEHATAN PELABUHAN (KKP) KELAS 1 SURABAYA HUBUNGAN ANTARA FAKTOR INDIVIDU DENGAN KELELAHAN KERJA PADA PEKERJA DI DIVISI PRODUKSI INDUSTRI KRIPIK
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1