Pengaruh Fasilitas Belajar Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda

Nur Asriani, Mujahidah Mujahidah, Wildan Saugi
{"title":"Pengaruh Fasilitas Belajar Terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda","authors":"Nur Asriani, Mujahidah Mujahidah, Wildan Saugi","doi":"10.21462/educasia.v6i3.124","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Ketersediaan dan kelengkapan fasilitas belajar akan memudahkan siswa untuk belajar sehingga siswa akan terdorong dan semangat untuk belajar. Penelitian ini bertujuan 1) untuk mengetahui apakah ada pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda; 2) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V yang berjumlah 42 peserta didik yang terdiri dari kelas Va dan Vb di MI Al-Mujahidin Samarinda, maka keseluruhan populasi di ambil sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket dan dokumentasi. Teknik uji coba instrumen terdiri dari dua bagian yaitu uji validitas dan uji reliabitas. Untuk teknik analisis data peneliti menggunakan uji prasyarat yang didalamnya terdapat uji normalitas dan uji linieritas, uji korelasi product moment, uji koefisien determinasi dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil analisis data diketahui bahwa ada pengaruh positif antara fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda sebesar 0,764, bila dikonsultasikan dengan tabel interpretasi r berada di antara 0,70-0,90 berarti berada pada kategori kuat. Sedangkan hasil koefisien determinasi sebesar 0,584 atau 58,4% dan sisanya 41,6% ditentukan variabel lain yang tidak diketahui dan pembuktian hipotesis dengan menguji signifikansi menggunakan rumus uji t, diperoleh hasil t-hitung > t-tabel (7,492 > 1,683) artinya hipotesis yang dikemukakan terdapat pengaruh signifikan antara fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda, sehingga Ha diterima dan Ho ditolak.","PeriodicalId":292171,"journal":{"name":"EDUCASIA: Jurnal Pendidikan, Pengajaran, dan Pembelajaran","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EDUCASIA: Jurnal Pendidikan, Pengajaran, dan Pembelajaran","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21462/educasia.v6i3.124","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Ketersediaan dan kelengkapan fasilitas belajar akan memudahkan siswa untuk belajar sehingga siswa akan terdorong dan semangat untuk belajar. Penelitian ini bertujuan 1) untuk mengetahui apakah ada pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda; 2) untuk mengetahui seberapa besar pengaruh fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas V yang berjumlah 42 peserta didik yang terdiri dari kelas Va dan Vb di MI Al-Mujahidin Samarinda, maka keseluruhan populasi di ambil sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu angket dan dokumentasi. Teknik uji coba instrumen terdiri dari dua bagian yaitu uji validitas dan uji reliabitas. Untuk teknik analisis data peneliti menggunakan uji prasyarat yang didalamnya terdapat uji normalitas dan uji linieritas, uji korelasi product moment, uji koefisien determinasi dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil analisis data diketahui bahwa ada pengaruh positif antara fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda sebesar 0,764, bila dikonsultasikan dengan tabel interpretasi r berada di antara 0,70-0,90 berarti berada pada kategori kuat. Sedangkan hasil koefisien determinasi sebesar 0,584 atau 58,4% dan sisanya 41,6% ditentukan variabel lain yang tidak diketahui dan pembuktian hipotesis dengan menguji signifikansi menggunakan rumus uji t, diperoleh hasil t-hitung > t-tabel (7,492 > 1,683) artinya hipotesis yang dikemukakan terdapat pengaruh signifikan antara fasilitas belajar terhadap motivasi belajar siswa kelas V di MI Al-Mujahidin Samarinda, sehingga Ha diterima dan Ho ditolak.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
学习设施对V班学生的动机的影响
学习设施的可用性和完整性将使学生更容易学习,使学生有动力和热情学习。本研究旨在1)了解研究机构对MI Al-Mujahidin Samarinda的V班学生学习动机是否有影响;2)了解学习设施对五年级学生的动机有多大影响。这类研究是定量研究。该研究的人口包括42名V班学生,他们是MI Al-Mujahidin samar林达的Va和Vb班的学生,然后整个人口都被用作研究样本。采用的数据收集技术是升降机和文件。仪器的测试技术由两个部分组成,即有效性测试和可靠性测试。研究人员数据分析技术的先决条件是标准化测试和linieritas测试、相关性生产力矩试验、确定性系数测试和假设测试。根据数据分析,研究机构发现,在MI Al-Mujahidin samarhidin的V班学生学习动机之间有0.764的积极影响,而r的解释表在0.70 - 0.90之间,就意味着它是强大的类别。而决心系数高达0.584结果或58,4%和剩下的未知的其他变量指定41,6%打样测试意义用公式假设t,获得测试结果t-hitung > t-tabel(7,492 > 1,683)意味着提出的假设有重大影响学生学习的动力设施V之间在MI Al-Mujahidin哈萨马林达,从而拒绝接受和Ho。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pelajaran PKn Model Kooperatif Tipe Tebak Kata di Hulu Sungai Selatan Peningkatan Hasil Belajar IPS Pada Konsep Peta Lingkungan Siswa MI Banjar Peran Guru Kelas dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Siswa Pasca Pandemi di Kelas III SD Negeri 15 Maripi Manokwari Peningkatan Hasil Belajar Siswa dalam Menulis Pantun Menggunakan Media Gambar Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia di MI Barito Kuala The Implementation of Cooperative Learning Model in Indonesian Language Learning in Grade IV of Madrasah Ibtidaiyah Jayapura City
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1