EKSISTENSI SENI GRAFITTI DI KOTA MAKASSAR (SUATU KAJIAN SOSIOLOGI SENI TENTANG SENI JALANAN SEBAGAI FENOMENA SOSIAL)

Moh. Thamrin Mappalahere
{"title":"EKSISTENSI SENI GRAFITTI DI KOTA MAKASSAR (SUATU KAJIAN SOSIOLOGI SENI TENTANG SENI JALANAN SEBAGAI FENOMENA SOSIAL)","authors":"Moh. Thamrin Mappalahere","doi":"10.26858/I.V2I2.9548","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini merupakan salah satu upaya untuk menelusuri  perkembangan Seni rupa khususnya seni Grafitti yang berkembang di Kota Makassar. Tujuannya adalah menemukan secara ilmiah motivasi pembuat graffitti (bomber) serta menemukan keinginan bomber dan argumentasi ilmiah  dalam berkarya di Kota Makassar sebagai  kepentingan kota. Hal yang menarik adalah bahwa Seni Grafiti sebagai suatu fenomena sosial dalam pandangan masyarakat selama ini dianggap sebagai vandalisme atau mengotori tembok tembok ruko, bangunan ataupun jembatan. Adapun metode yang digunakan adalah Observasi, wawancara dan dokumentasi. Wilayah penelitian di Kota Makassar Hasil penelitian: (1) Eksistensi seni Grafitti di Kota Makassar merupakan sesuatu yang harus diakui keberadaannya di Kota Makassar sebagai karya seni yang terdapat pada  dinding tembok perumahan, ruko, bengkel, lorong bahkan kampus. Seni Grafitti di Kota Makassar merupakan ajang perebutan ruang publik bagi bomber grafitti dan berusaha mengaktualisasikan diri mereka agar dikenal atau populer.(2) Perkembangan seni Grafitti di Kota Makassar sangat baik bahkan bisa  disejajarkan dengan seni grafitti yang ada di kota besar  lainnya di Indonesia. Seni Grafitti yang ada di Kota Makassar  baik teknik maupun cara pewarnaan sudah memiliki kualitas dengan bomber grafitti yang ada di Indonesia. Hal tersebut ditandai dari keberadaan grafitti tidak hanya pada dinding tembok saja tetapi sudah merambah ke cafe, distro, sepatu, Mobil, motor dan sebagainya (3) Faktor yang menghambat adalah tidak tersediannya tempat atau fasilitas ruang yang mereka jadikan ajang popularitas seni grafitti dan sebahagian masyarakat  belum menerima seni grafitti sebagai karya seni. Masyarakat secara umum masih menganggap vandalisme atau mengotori dinding dan seni graffiti dianggap hanya sebagai coretan tembok belaka yang tidak mempunyai makna termasuk instansi pemerintah belum memberikan fasilitas ruang sebagai sesuatu karya seni.","PeriodicalId":443244,"journal":{"name":"JURNAL IMAJINASI","volume":"29 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2018-12-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL IMAJINASI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26858/I.V2I2.9548","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1

Abstract

Penelitian ini merupakan salah satu upaya untuk menelusuri  perkembangan Seni rupa khususnya seni Grafitti yang berkembang di Kota Makassar. Tujuannya adalah menemukan secara ilmiah motivasi pembuat graffitti (bomber) serta menemukan keinginan bomber dan argumentasi ilmiah  dalam berkarya di Kota Makassar sebagai  kepentingan kota. Hal yang menarik adalah bahwa Seni Grafiti sebagai suatu fenomena sosial dalam pandangan masyarakat selama ini dianggap sebagai vandalisme atau mengotori tembok tembok ruko, bangunan ataupun jembatan. Adapun metode yang digunakan adalah Observasi, wawancara dan dokumentasi. Wilayah penelitian di Kota Makassar Hasil penelitian: (1) Eksistensi seni Grafitti di Kota Makassar merupakan sesuatu yang harus diakui keberadaannya di Kota Makassar sebagai karya seni yang terdapat pada  dinding tembok perumahan, ruko, bengkel, lorong bahkan kampus. Seni Grafitti di Kota Makassar merupakan ajang perebutan ruang publik bagi bomber grafitti dan berusaha mengaktualisasikan diri mereka agar dikenal atau populer.(2) Perkembangan seni Grafitti di Kota Makassar sangat baik bahkan bisa  disejajarkan dengan seni grafitti yang ada di kota besar  lainnya di Indonesia. Seni Grafitti yang ada di Kota Makassar  baik teknik maupun cara pewarnaan sudah memiliki kualitas dengan bomber grafitti yang ada di Indonesia. Hal tersebut ditandai dari keberadaan grafitti tidak hanya pada dinding tembok saja tetapi sudah merambah ke cafe, distro, sepatu, Mobil, motor dan sebagainya (3) Faktor yang menghambat adalah tidak tersediannya tempat atau fasilitas ruang yang mereka jadikan ajang popularitas seni grafitti dan sebahagian masyarakat  belum menerima seni grafitti sebagai karya seni. Masyarakat secara umum masih menganggap vandalisme atau mengotori dinding dan seni graffiti dianggap hanya sebagai coretan tembok belaka yang tidak mempunyai makna termasuk instansi pemerintah belum memberikan fasilitas ruang sebagai sesuatu karya seni.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
马卡萨市涂鸦艺术的存在(街头艺术的社会学是一种社会现象)
这项研究是追踪马卡萨市日益增长的美术尤其是涂鸦艺术发展的努力之一。其目的是科学地发现涂鸦者的动机,以及在马卡萨工作的愿望和科学理性,为城市的利益服务。有趣的是,涂鸦艺术作为一种社会现象长期以来被认为是破坏或污染了墙壁、建筑或桥梁。至于所使用的方法是观察、采访和记录。(1)位于马卡萨市的研究区域研究结果:(1)马卡萨市的涂鸦艺术的存在是必须承认的,它存在于马卡萨市,是一件艺术作品,存在于住宅墙壁、鲁科、工作坊、甚至大学走廊上。马卡萨市的石刻艺术是让涂鸦者在公共空间竞争的场所,并试图使他们出名或受欢迎。在马卡萨市存在的石墨艺术既没有技术也没有色彩,但在印尼已经有了石墨轰炸机的品质。事情的特点是不仅墙壁上涂鸦的存在已经蔓延到咖啡馆,fist)、鞋、汽车、摩托车等(3)阻碍的因素是不tersediannya空间设施的地方,或者他们让人气比赛涂鸦艺术涂鸦和社会都没有收到一部分作为艺术品。公众仍然认为破坏公物或污迹墙壁和涂鸦只是无意义的涂鸦,包括政府机构尚未将空间设施视为艺术。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
NILAI RELIGIUS ISLAM DALAM SYAIR SENI RAPA’I GELENG KARAKTER ANTROPOMORFIK SENYAWA SEBAGAI MEDIA EDUKASI TEORI DASAR ASAM BASA BOARD GAME KARAKTER PROFIL PELAJAR PANCASILA UNTUK ANAK USIA 6-8 TAHUN STRUKTUR MUSIKAL POMPANG: SUATU KAJIAN BENTUK DAN KOMPOSISI MUSIK TRADISIONAL DI KABUPATEN MAMASA KONSEPTUAL FRAMEWORK DALAM KRITIK SENI: KOLEKTIF INTERPRETASI KARYA SENI RUPA KONTEMPORER
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1