{"title":"Model Pembelajaran Talking Stick untuk Meningkatkan Aktivitas dan Pemahaman Tentang Masa Penjajahan Belanda di Indonesia","authors":"Bijanti Bijanti","doi":"10.26811/didaktika.v7i1.1055","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar dan aktivitas siswa pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) melalui model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick pada siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri Logandeng Karangdadap Pekalongan Tahun 2019/2020. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan model siklus yang dilakukan secara berulang dan berkelanjutan. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V yang berjumlah 29 siswa dan objeknya adalah hasil belajar IPS siswa. p data dilakukan melalui observasi, tes, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif dan deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar IPS. Peningkatan hasil belajar dapat dilihat dari ketuntasan belajar siswa dari rata-rata nilai pada data awal siswa yaitu 47,24 dan memiliki ketuntasan belajar sebesar 14% dan pada akhir siklus pertama nilai rata-rata siswa menjadi 64,13 dengan ketuntasan belajarnya menjadi 24 % dan pada akhir siklus kedua nilai rata-rata siswa naik menjadi 76,89 dengan ketuntasan belajar siswa mencapai 59 %. Proses pembelajaran di dalam kelas juga ikut mengalami peningkatan.","PeriodicalId":382916,"journal":{"name":"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar","volume":"49 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-03-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26811/didaktika.v7i1.1055","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar dan aktivitas siswa pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) melalui model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick pada siswa kelas V Sekolah Dasar Negeri Logandeng Karangdadap Pekalongan Tahun 2019/2020. Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan model siklus yang dilakukan secara berulang dan berkelanjutan. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V yang berjumlah 29 siswa dan objeknya adalah hasil belajar IPS siswa. p data dilakukan melalui observasi, tes, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilakukan secara deskriptif kuantitatif dan deskriptif kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan hasil belajar IPS. Peningkatan hasil belajar dapat dilihat dari ketuntasan belajar siswa dari rata-rata nilai pada data awal siswa yaitu 47,24 dan memiliki ketuntasan belajar sebesar 14% dan pada akhir siklus pertama nilai rata-rata siswa menjadi 64,13 dengan ketuntasan belajarnya menjadi 24 % dan pada akhir siklus kedua nilai rata-rata siswa naik menjadi 76,89 dengan ketuntasan belajar siswa mencapai 59 %. Proses pembelajaran di dalam kelas juga ikut mengalami peningkatan.