KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS DAN SELF EFFICACY SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM-BASED LEARNING (PBL)

Fifi Fusfita, R. Cahyani, Usep Kosasih, Anisa Umi Kulsum, Fahya Annisatun, Marsela Devanka, Pendidikan Matematika, Info Artikel
{"title":"KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS DAN SELF EFFICACY SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM-BASED LEARNING (PBL)","authors":"Fifi Fusfita, R. Cahyani, Usep Kosasih, Anisa Umi Kulsum, Fahya Annisatun, Marsela Devanka, Pendidikan Matematika, Info Artikel","doi":"10.32672/perisai.v2i2.283","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan untuk mengatasi permasalahan rendahnya berpikir kritis dan kepercayaan diri siswa. Kajian ini bertujuan untuk menentukan peningkatan kemampuan berpikir kritis matematika dan self-efficacy. Problem-Based Learning (PBL) diterapkan sebagai solusi membantu siswa dalam pembelajaran matematika memahami konten, menganalisis konsep, merencanakan strategi perhitungan, dan menyimpulkan dengan tepat dalam memecahkan masalah. Jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode quasi-eksperimental dan desain penelitian Nonequivalent (Pretest dan Posttest) Control-Group Design. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMPN 1 Tegalwaru, Kota Purwakarta pada tahun akademik 2022/2023. Kelas VII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VII E sebagai kelas kontrol. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes deskripsi untuk mengukur hasil belajar dan kuesioner untuk mengukur self-efficacy siswa. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif berupa uji statistik.  Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu Kemampuan berpikir kritis peserta didik melalui model pembelajaran Problem-based learning (PBL) meningkat, sehingga berpotensi mampu mengatasi rendahnya beripir kritis siswa.","PeriodicalId":437911,"journal":{"name":"PERISAI: Jurnal Pendidikan dan Riset Ilmu Sains","volume":"71 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-29","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"PERISAI: Jurnal Pendidikan dan Riset Ilmu Sains","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32672/perisai.v2i2.283","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengatasi permasalahan rendahnya berpikir kritis dan kepercayaan diri siswa. Kajian ini bertujuan untuk menentukan peningkatan kemampuan berpikir kritis matematika dan self-efficacy. Problem-Based Learning (PBL) diterapkan sebagai solusi membantu siswa dalam pembelajaran matematika memahami konten, menganalisis konsep, merencanakan strategi perhitungan, dan menyimpulkan dengan tepat dalam memecahkan masalah. Jenis pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan metode quasi-eksperimental dan desain penelitian Nonequivalent (Pretest dan Posttest) Control-Group Design. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VII SMPN 1 Tegalwaru, Kota Purwakarta pada tahun akademik 2022/2023. Kelas VII B sebagai kelas eksperimen dan kelas VII E sebagai kelas kontrol. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes deskripsi untuk mengukur hasil belajar dan kuesioner untuk mengukur self-efficacy siswa. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis kuantitatif berupa uji statistik.  Hasil yang diperoleh dari penelitian ini yaitu Kemampuan berpikir kritis peserta didik melalui model pembelajaran Problem-based learning (PBL) meningkat, sehingga berpotensi mampu mengatasi rendahnya beripir kritis siswa.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
通过模拟学习,学生在数学上的批判性思维和自我努力学习的能力
本研究旨在解决学生批判性思维和自信较低的问题。本研究旨在确定批判性思维和自我效能的提高。解决方案有助于学生在数学学习中理解内容、分析概念、规划计算策略,并在解决问题时得出正确的结论。本研究采用的方法是对等实验方法和非equivalent研究设计的定量方法。本研究的主题是学院年度2022/2023年的德加尔瓦鲁市七年级SMPN 1班的学生。第七课作为实验课,第七课作为控制课。本研究使用的工具是一种描述测试,用来测量学生的学习成绩和测量问卷。本研究的数据分析技术采用定量分析的统计分析形式。本研究得出的结论是,参与者通过人工学习模式提高学习者的批判性思维能力,因此有可能克服批判性学生的低水平。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PERMENDIKBUD NOMOR 3 TAHUN 2020: MAGANG MAHASISWA ILMU PEMERINTAHAN UGM DI PEMDA DIY PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PHANTOM HUMERUS DARI GIPS SEBAGAI PENGGANTI TULANG MANUSIA PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP KECEMASAN MATEMATIKA DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR TREN RATA-RATA LAMA SEKOLAH DAN PERENCANAAN KEBIJAKAN PENDIDIKAN DI KABUPATEN SRAGEN KEMAMPUAN KONEKSI MATEMATIS SISWA DALAM MEMECAHKAN MASALAH MATEMATIKA DIVERGEN DITINJAU DARI ADVERSITY QUOTIENT (AQ)
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1