PERANCANGAN FASILITAS KERAN AIR MENGGUNAKAN METODE REBA (RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT) DAN ANTROPOMETRI

Rachmad Al Ikhsan, Mutiara Eka Nur Rahman
{"title":"PERANCANGAN FASILITAS KERAN AIR MENGGUNAKAN METODE REBA (RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT) DAN ANTROPOMETRI","authors":"Rachmad Al Ikhsan, Mutiara Eka Nur Rahman","doi":"10.55331/jutmi.v2i1.23","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Posisi tubuh yang ergonomis mengakibatkan postur tubuh yang kurang optimal, inefisiensi, dan gangguan kesehatan seperti pusing dan nyeri pinggang. Fasilitas keran air yang ada mengharuskan siswa untuk menempatkan diri pada posisi yang tidak ergonomis yaitu jongkok atau membungkuk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat resiko cedera akibat postur tubuh siswa saat menggunakan kran menggunakan metode REBA (Rapid Entire Body Assessment). Diketahui nilai REBA dari gabungan tabel A dan B yaitu tabel C termasuk dalam level 5, sehingga harus segera dilakukan perubahan. Selanjutnya melalui pendekatan antropometri digunakan dua dimensi untuk merancang fasilitas kran air yaitu dimensi tinggi pinggul 92,81 cm dan dimensi panjang lengan depan 61,79 cm dengan persentil ke-5. Persentil ke-5 digunakan agar pengguna dengan dimensi tubuh di area persentil ke-5 dapat dengan mudah menggunakan fasilitas tersebut. Dengan rancang bangun fasilitas kran air yang ergonomis sehingga siswa dapat menggunakan kran dengan nyaman dan posisi tubuh saat menggunakan kran tidak menimbulkan cedera pada pengguna dan meningkatkan produktivitas siswa dalam melakukan aktivitas tersebut.","PeriodicalId":106430,"journal":{"name":"Jurnal Teknik Mesin dan Industri (JuTMI)","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-01-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknik Mesin dan Industri (JuTMI)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55331/jutmi.v2i1.23","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2

Abstract

Posisi tubuh yang ergonomis mengakibatkan postur tubuh yang kurang optimal, inefisiensi, dan gangguan kesehatan seperti pusing dan nyeri pinggang. Fasilitas keran air yang ada mengharuskan siswa untuk menempatkan diri pada posisi yang tidak ergonomis yaitu jongkok atau membungkuk. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat resiko cedera akibat postur tubuh siswa saat menggunakan kran menggunakan metode REBA (Rapid Entire Body Assessment). Diketahui nilai REBA dari gabungan tabel A dan B yaitu tabel C termasuk dalam level 5, sehingga harus segera dilakukan perubahan. Selanjutnya melalui pendekatan antropometri digunakan dua dimensi untuk merancang fasilitas kran air yaitu dimensi tinggi pinggul 92,81 cm dan dimensi panjang lengan depan 61,79 cm dengan persentil ke-5. Persentil ke-5 digunakan agar pengguna dengan dimensi tubuh di area persentil ke-5 dapat dengan mudah menggunakan fasilitas tersebut. Dengan rancang bangun fasilitas kran air yang ergonomis sehingga siswa dapat menggunakan kran dengan nyaman dan posisi tubuh saat menggunakan kran tidak menimbulkan cedera pada pengguna dan meningkatkan produktivitas siswa dalam melakukan aktivitas tersebut.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
自来水设备的设计采用了快速体评估和人体测量法
人体符合人体工程学的姿势会导致身体姿势不太理想,效率低下,以及头痛和坐骨神经痛等疾病。现有的自来水设施要求学生将自己置于一个人体工程学上不符合人体工程学的位置,即蹲下或弯腰。本研究旨在确定学生在使用补水法时体位损伤的风险水平。已知表A和表B组合的REBA值属于第5级,因此必须立即进行更改。接下来,人体测量学的方法是用二维设计一个水下水龙头设备,高尺寸的臀部92.81厘米(1英寸),长臂61.79厘米(3英寸),带有第5个百分点。使用第5个百分点,使第5个百分点的主体尺寸的用户能够很容易地使用该设施。通过设计符合人体工程学的自来水设施,使学生在不造成使用者伤害的情况下,能够舒适地使用水龙头,并提高学生从事这些活动的生产力。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Analisis Pengendalian Kualitas Kernel dengan Metode np-chart di PT. Inti Indosawit Subur PMKS Tungkal Ulu PEMILIHAN ALTERNATIF HANDPHONE ANDROID DENGAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING PERANCANGAN KONDENSOR PADA MESIN DESTILASI MINYAK SERAI WANGI KAPASITAS 5 KG ANALISA SHIFT KERJA DAN PERBAIKAN CARA KERJA KARYAWAN DI PT. LP3I PERANCANGAN FASILITAS KERAN AIR MENGGUNAKAN METODE REBA (RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT) DAN ANTROPOMETRI
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1