{"title":"Implementasi Pengembangan Infografis Terintegrasi sebagai Media dan Suplemen Pembelajaran Bahasa Inggris di Sekolah Dasar","authors":"Anatasya Anggraini, Erwin Rahayu Saputra","doi":"10.26811/didaktika.v7i2.920","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pembelajaran Bahasa Inggris memerlukan inovasi sebagai bentuk adaptasi pembelajaran pada perubahan zaman saat ini yakni masa adaptasi kebiasaan baru pasca intervensi Covid-19. Salah satu bentuk inovasi pembelajaran melalui pengembangan media pembelajaran. Fokus penelitian ini untuk menguraikan implementasi media pembelajaran infografis terintegrasi dengan video pembelajaran hasil perancangan dan pengembangan peneliti terhadap pembelajaran Bahasa Inggris di Sekolah Dasar. Metode narrative inquiry dengan pendekatan kualitatif menjadi landasan yang digunakan penelitian ini. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi serta dibantu studi kepustakaan. Pembelajaran Bahasa Inggris dilakukan di kelas IV SDN Ceungceum Kabupaten Tasikmalaya dengan menerapkan model pembelajaran saintifik memanfaatkan media pembelajaran infografis terintegrasi dengan kelebihan membantu pemahaman konsep Types of Energy Sources juga dijadikan penambah dan perluasan (suplemen) wawasan selepas pembelajaran. Media infografis terintegrasi dirancang dengan menambahkan QR code dan link sebagai penghubung video pembelajaran. Respons peserta didik sangat antusias selama proses pembelajaran berlangsung. Hasil belajar ditunjukkan dengan kegiatan diskusi, presentasi, dan tes membuat kalimat memperoleh hasil sangat baik.","PeriodicalId":382916,"journal":{"name":"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-07-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26811/didaktika.v7i2.920","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Pembelajaran Bahasa Inggris memerlukan inovasi sebagai bentuk adaptasi pembelajaran pada perubahan zaman saat ini yakni masa adaptasi kebiasaan baru pasca intervensi Covid-19. Salah satu bentuk inovasi pembelajaran melalui pengembangan media pembelajaran. Fokus penelitian ini untuk menguraikan implementasi media pembelajaran infografis terintegrasi dengan video pembelajaran hasil perancangan dan pengembangan peneliti terhadap pembelajaran Bahasa Inggris di Sekolah Dasar. Metode narrative inquiry dengan pendekatan kualitatif menjadi landasan yang digunakan penelitian ini. Teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi serta dibantu studi kepustakaan. Pembelajaran Bahasa Inggris dilakukan di kelas IV SDN Ceungceum Kabupaten Tasikmalaya dengan menerapkan model pembelajaran saintifik memanfaatkan media pembelajaran infografis terintegrasi dengan kelebihan membantu pemahaman konsep Types of Energy Sources juga dijadikan penambah dan perluasan (suplemen) wawasan selepas pembelajaran. Media infografis terintegrasi dirancang dengan menambahkan QR code dan link sebagai penghubung video pembelajaran. Respons peserta didik sangat antusias selama proses pembelajaran berlangsung. Hasil belajar ditunjukkan dengan kegiatan diskusi, presentasi, dan tes membuat kalimat memperoleh hasil sangat baik.