Pengaruh Penerapan Model Moody Terhadap Hasil Belajar Memahami Makna Lirik Lagu Wajib Nasional Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan
{"title":"Pengaruh Penerapan Model Moody Terhadap Hasil Belajar Memahami Makna Lirik Lagu Wajib Nasional Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan","authors":"Juju Juhaeriah, Dadang Cunandar","doi":"10.33222/jlp.v5i1.1620","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil belajar memahami makna lirik lagu siswa kelas V masih relatif rendah, hal ini berdampak pada rendahnya nilai hasil belajar 22 siswa yaitu sebesar 48,55%, dari jumlah seluruhnya belum mencapai KKM dimana KKM Bahasa Indonesia di SD Negeri 1 Sindangbarang sebagaimana telah ditetapkan yaitu 70. Model Moody dapat dijadikan alternatif yang dapat meningkatkan hasil belajar memahami makna lirik lagu dalam jangka waktu yang lebih panjang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Model Moody Terhadap Hasil Belajar Memahami Makna Lirik Lagu Wajib Nasional Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan. Desain penelitian ini menggunakan One Group Pretest Posttest Design. Populasi dalam penelitian ini siswa kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang yang berjumlah 22 siswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik sampling total. Hasil penelitian nilai pretest yaitu 48,55. Hasil penelitian menunjukan terdapat Pengaruh Penerapan Model Moody Terhadap Hasil Belajar Memahami Makna Lirik Lagu Wajib Nasional Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan.","PeriodicalId":245539,"journal":{"name":"Jurnal Lensa Pendas","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-01-19","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Lensa Pendas","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33222/jlp.v5i1.1620","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 2
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh hasil belajar memahami makna lirik lagu siswa kelas V masih relatif rendah, hal ini berdampak pada rendahnya nilai hasil belajar 22 siswa yaitu sebesar 48,55%, dari jumlah seluruhnya belum mencapai KKM dimana KKM Bahasa Indonesia di SD Negeri 1 Sindangbarang sebagaimana telah ditetapkan yaitu 70. Model Moody dapat dijadikan alternatif yang dapat meningkatkan hasil belajar memahami makna lirik lagu dalam jangka waktu yang lebih panjang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Model Moody Terhadap Hasil Belajar Memahami Makna Lirik Lagu Wajib Nasional Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan. Desain penelitian ini menggunakan One Group Pretest Posttest Design. Populasi dalam penelitian ini siswa kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang yang berjumlah 22 siswa. Pengambilan sampel menggunakan teknik sampling total. Hasil penelitian nilai pretest yaitu 48,55. Hasil penelitian menunjukan terdapat Pengaruh Penerapan Model Moody Terhadap Hasil Belajar Memahami Makna Lirik Lagu Wajib Nasional Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Sindangbarang Kecamatan Jalaksana Kabupaten Kuningan.