PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI TERPADU PADA PERGURUAN TINGGI DENGAN MENGGUNAKAN IT BALANCED SCORECARD DAN CRITICAL SUCCESS FACTORS STUDI KASUS IKIP PGRI BALI

I. N. Sucana, M. .. I. M. Candiasa, M.T.I . Gede Rasben Dantes
{"title":"PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI TERPADU PADA PERGURUAN TINGGI DENGAN MENGGUNAKAN IT BALANCED SCORECARD DAN CRITICAL SUCCESS FACTORS STUDI KASUS IKIP PGRI BALI","authors":"I. N. Sucana, M. .. I. M. Candiasa, M.T.I . Gede Rasben Dantes","doi":"10.23887/jik.v3i2.2759","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perguruan tinggi perlu didukung oleh data yang terkelola dengan baik serta tersusun secara sistematis, terstruktur, dan terintegrasi sehingga informasi yang  diperoleh akurat, tepat dan efisien. Penelitian yang dilakukan di IKIP PGRI Bali ini bertujuan untuk menghasilkan model perencanaan strategi sistem informasi terpadu yang selaras dengan rencana strategis organisasi perguruan tinggi dengan menganalisis lingkungan internal dan eksternal dengan memanfaatkan metode IT Balanced Scorecard dan Critical Success Factors (CSFs). IT Balanced Scorecard merupakan metode untuk mengukur kinerja SI/TI yang memiliki empat perspektif, yaitu 1) Corporate Contribution, 2) User Orientation, 3) Operational Excellence, dan 4) Future Orientation. Sementara itu, CSFs merupakan penghubung antara strategi bisnis organisasi dengan strategi sistem informasinya, memfokuskan proses perencanaan strategis sistem informasi pada area yang strategis, memprioritaskan usulan aplikasi dan mengevaluasi strategi sistem informasi. Dari hasil penelitian ini disimpulkan metode IT Balanced Scorecard dan CSFs berhasil penerapannya dalam penyusunan perencanaan bisnis SI/TI di IKIP PGRI Bali. Penelitian ini menghasilkan perencanaan sistem informasi terpadu meliputi topologi akses jaringan yang baik, database management yang saling berintegrasi dan perencanaan desain interface sesuai dengan kebutuhan laporan data di perguruan tinggi sehingga dapat diterapkan dan memberikan kontribusi terhadap organisasi.","PeriodicalId":287238,"journal":{"name":"JURNAL ILMU KOMPUTER INDONESIA","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2016-08-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL ILMU KOMPUTER INDONESIA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.23887/jik.v3i2.2759","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Perguruan tinggi perlu didukung oleh data yang terkelola dengan baik serta tersusun secara sistematis, terstruktur, dan terintegrasi sehingga informasi yang  diperoleh akurat, tepat dan efisien. Penelitian yang dilakukan di IKIP PGRI Bali ini bertujuan untuk menghasilkan model perencanaan strategi sistem informasi terpadu yang selaras dengan rencana strategis organisasi perguruan tinggi dengan menganalisis lingkungan internal dan eksternal dengan memanfaatkan metode IT Balanced Scorecard dan Critical Success Factors (CSFs). IT Balanced Scorecard merupakan metode untuk mengukur kinerja SI/TI yang memiliki empat perspektif, yaitu 1) Corporate Contribution, 2) User Orientation, 3) Operational Excellence, dan 4) Future Orientation. Sementara itu, CSFs merupakan penghubung antara strategi bisnis organisasi dengan strategi sistem informasinya, memfokuskan proses perencanaan strategis sistem informasi pada area yang strategis, memprioritaskan usulan aplikasi dan mengevaluasi strategi sistem informasi. Dari hasil penelitian ini disimpulkan metode IT Balanced Scorecard dan CSFs berhasil penerapannya dalam penyusunan perencanaan bisnis SI/TI di IKIP PGRI Bali. Penelitian ini menghasilkan perencanaan sistem informasi terpadu meliputi topologi akses jaringan yang baik, database management yang saling berintegrasi dan perencanaan desain interface sesuai dengan kebutuhan laporan data di perguruan tinggi sehingga dapat diterapkan dan memberikan kontribusi terhadap organisasi.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
利用它平衡记分卡和巴厘岛IKIP PGRI案例研究的战略信息系统整合
大学需要有系统的、有组织的、有组织的、综合的管理数据来支持,从而获得准确、准确和有效的信息。kip PGRI上的这项研究旨在通过利用IT平衡记分卡和CSFs (csri)方法分析内部和外部环境,创建与学校战略计划相协调的战略战略规划模式。它是一个平衡记分卡的方法,它有四种观点,一种是:公司委托,二)用户定位,三)操作效率,四)未来方向。与此同时,CSFs是一个组织商业战略与信息系统战略的联系,将信息系统的战略规划进程集中在战略区域,优先应用建议和评估信息系统战略。这项研究总结了它平衡记分卡和CSFs在巴厘岛IKIP PGRI的业务规划方面的成功应用。这项研究产生了集成信息系统规划,包括良好的网络接入、相互集成的管理数据库和根据大学数据报告的需求进行界面设计,以便能够应用和为组织作出贡献。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PREDIKSI TINGKAT KELULUSAN MAHASISWA TEPAT WAKTU MENGGUNAKAN NAIVE BAYES: STUDI KASUS FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS PENDIDIKAN NASIONAL PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI /TEKNOLOGI INFORMASI INNA GRAND BALI BEACH PERENCANAAN STRATEGIS SISTEM INFORMASI TERPADU PADA PERGURUAN TINGGI DENGAN MENGGUNAKAN IT BALANCED SCORECARD DAN CRITICAL SUCCESS FACTORS STUDI KASUS IKIP PGRI BALI SEGMENTASI MATA KATARAK PADA CITRA MEDIS MENGGUNAKAN METODE OPERASI MORFOLOGI
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1