{"title":"Persediaan Bahan Baku Kedelai dengan Metode EOQ dan POQ di Pabrik Tahu AS Berkah Putra","authors":"Dody Chandrahadinata, Ujang Cahyadi, Muhamad Risky Gahara","doi":"10.33364/kalibrasi/v.20-2.1183","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Bahan baku menjadi suatu hal yang sangat penting dalam melakukan produksi karena jika bahan baku kekurangan akan mengakibatkan terhentinya produksi ataupun kelebihan bahan baku akan mengakibatkan bertambahnya biaya penyimpanan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui total jumlah biaya persediaan bahan baku menggunakan metode EOQ (Economic Order Quantity) dan POQ (Period Order Quantity) serta membuat skenario perencanaan persediaan perusahaan. Sebelumnya perusahaan melakukan pemesanan bahan baku dengan rata-rata 2319 kg perpesanan dengan frekuensi pemesanan 48 kali dalam satu tahun. Metode EOQ dapat digunakan di pabrik Tahu AS Berkah Putra karena mendapatkan total biaya persediaan bahan baku yang lebih minimum yaitu sebesar Rp. 114.672. Frekuensi pemesanan dalam satu tahun sebanyak 5 kali dengan kuantitas 5.460 kg perpesanan, Hal tersebut dapat meminimumkan biaya serta mengendalikan persediaan bahan baku secara teratur.","PeriodicalId":282570,"journal":{"name":"Jurnal Kalibrasi","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Kalibrasi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33364/kalibrasi/v.20-2.1183","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Bahan baku menjadi suatu hal yang sangat penting dalam melakukan produksi karena jika bahan baku kekurangan akan mengakibatkan terhentinya produksi ataupun kelebihan bahan baku akan mengakibatkan bertambahnya biaya penyimpanan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui total jumlah biaya persediaan bahan baku menggunakan metode EOQ (Economic Order Quantity) dan POQ (Period Order Quantity) serta membuat skenario perencanaan persediaan perusahaan. Sebelumnya perusahaan melakukan pemesanan bahan baku dengan rata-rata 2319 kg perpesanan dengan frekuensi pemesanan 48 kali dalam satu tahun. Metode EOQ dapat digunakan di pabrik Tahu AS Berkah Putra karena mendapatkan total biaya persediaan bahan baku yang lebih minimum yaitu sebesar Rp. 114.672. Frekuensi pemesanan dalam satu tahun sebanyak 5 kali dengan kuantitas 5.460 kg perpesanan, Hal tersebut dapat meminimumkan biaya serta mengendalikan persediaan bahan baku secara teratur.
原材料在生产过程中变得非常重要,因为如果原料缺乏或原料过剩会导致更大的储存成本。这项研究的目的是利用EOQ(经济订单Quantity)和POQ (Period Order Quantity)的原料总成本,并创建一个企业库存规划场景。在此之前,该公司每年平均进行2319公斤的订单,订单频率为预订频率48次。EOQ方法可以在磨里使用,知道美国儿子的好处是获得最少的原料总成本为114672卢比。订单数量是订单数量为4560公斤的5倍,可以定期减少成本和控制原材料供应。