Peningkatan Keterampilan Masyarakat Pesisir Melalui Pelatihan Pengolahan Produk Ikan Belanak Presto Di Desa Lubuk Kertang, Langkat

A. Dewinta, Mohammad Basyuni, I. E. Susetya, Desrita, Arida Susilowati, Rizky Febriansyah Siregar
{"title":"Peningkatan Keterampilan Masyarakat Pesisir Melalui Pelatihan Pengolahan Produk Ikan Belanak Presto Di Desa Lubuk Kertang, Langkat","authors":"A. Dewinta, Mohammad Basyuni, I. E. Susetya, Desrita, Arida Susilowati, Rizky Febriansyah Siregar","doi":"10.32734/LWSA.V4I1.1155","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Program Pengabdian Kepada Masyarakat ini merupakan kegiatan melatih masyarakat membuat produk Belanak Presto “Beluker” yang sehat, higienis serta layak dijual sebagai produk olahan ikan. Kontribusi mendasar yang diperoleh dengan adanya pelatihan ini adalah ikan belanak yang merupakan ikan hasil tangkapan di wilayah perairan muara sungai ekosistem mangrove, akan mempunyai masa simpan yang lebih panjang dalam bentuk belanak presto. Selain itu juga dapat memberikan nilai tambah pada harga jual ikan, serta menyediakan sumber pendapatan yang berkelanjutan pada masyarakat. Mitra sasaran adalah ibu-ibu rumah tangga yang tinggal di desa Lubuk Kertang. Berdasarkan penelusuran awal ibu-ibu tersebut belum mempunyai pengetahuan dan ketrampilan membuat produk olahan belanak presto. Kegiatan yang dilaksanakan meliputi survey, penyuluhan, pemberian leaflet serta alat pendukung pengolahan belanak presto dan dilanjutkan dengan praktek pembuatan produk belanak presto. Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini adalah peningkatan pengetahuan dan keterampilan mitra pengabdian tentang bentuk olahan berbahan dasar ikan belanak yang selama ini belum dimanfaatkan secara optimal.","PeriodicalId":339972,"journal":{"name":"Talenta Conference Series: Local Wisdom, Social, and Arts (LWSA)","volume":"20 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-04-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Talenta Conference Series: Local Wisdom, Social, and Arts (LWSA)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.32734/LWSA.V4I1.1155","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Program Pengabdian Kepada Masyarakat ini merupakan kegiatan melatih masyarakat membuat produk Belanak Presto “Beluker” yang sehat, higienis serta layak dijual sebagai produk olahan ikan. Kontribusi mendasar yang diperoleh dengan adanya pelatihan ini adalah ikan belanak yang merupakan ikan hasil tangkapan di wilayah perairan muara sungai ekosistem mangrove, akan mempunyai masa simpan yang lebih panjang dalam bentuk belanak presto. Selain itu juga dapat memberikan nilai tambah pada harga jual ikan, serta menyediakan sumber pendapatan yang berkelanjutan pada masyarakat. Mitra sasaran adalah ibu-ibu rumah tangga yang tinggal di desa Lubuk Kertang. Berdasarkan penelusuran awal ibu-ibu tersebut belum mempunyai pengetahuan dan ketrampilan membuat produk olahan belanak presto. Kegiatan yang dilaksanakan meliputi survey, penyuluhan, pemberian leaflet serta alat pendukung pengolahan belanak presto dan dilanjutkan dengan praktek pembuatan produk belanak presto. Hasil yang diperoleh dari kegiatan ini adalah peningkatan pengetahuan dan keterampilan mitra pengabdian tentang bentuk olahan berbahan dasar ikan belanak yang selama ini belum dimanfaatkan secara optimal.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
通过在朗卡特偏远山谷的Belanak Presto鱼类加工培训,提高了沿海社区的技能
这种对社区的奉献计划是一种培训社区生产健康、卫生、可作为一种鱼类出售的健康“白鲸”产品的做法。这项训练所取得的一个关键贡献是,belanak鱼是mangrove生态系统河口捕获的鱼类,它将以belanak presto的形式有更长的保质期。此外,它还可以给鱼类的售价增加价值,为社区提供可持续的收入来源。目标伙伴是生活在深谷中的家庭主妇。根据初步调查,这些妇女还没有足够的知识和技能来生产一种简单的belanak presto加工产品。开展的活动包括调查、咨询、叶状叶和贝尔纳克presto加工支持工具,然后是贝尔纳克presto产品的做法。这项活动的结果是对一种尚未得到充分利用的塘鱼的精制形式的奉献知识和技能的增加。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Mind Your Language Series from the Standpoints of Applied Linguistics and Humour Studies Teenager Attitude Toward Hate Speech Phenomenon in Aceh Society Hate Speech in Songs The Impact of Humor as A Teaching And Learning Strategy in The Literacy Skills Program on Increasing The Number of Visits to The Library of Universitas Sumatera Utara Communication Cooperation Principles With Cultural Leadership Language Minangkabau
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1