{"title":"Analisa dan Perancangan Sistem Informasi Inventory Barang dengan Metode RAD (Rapid Application Development) pada CV. Agung Rejeki","authors":"A. Priyanto","doi":"10.19166/isd.v7i2.554","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"CV. Agung Rejeki merupakan sebuah perusahaan bergerak dalam bidang penyediaan barang perlengkapan bangunan. Saat ini, pencatatan laporan persediaan di CV. Agung Rejeki belum optimal sehingga menyebabkan kinerja perusahaan menjadi terhambat. Sasaran dari hasil penelitian ini nantinya adalah membuat kerangka dasar Sistem Informasi Inventory Barang berbasis komputer untuk membantu proses bisnis pada CV. Agung Rejeki dan menyediakan informasi dalam bentuk display dan laporan-laporan yang sesuai dan terintegrasi pada masing-masing unit pada CV. Agung Rejeki. RAD adalah metode pengembangan sistem informasi dengan waktu yang relatif singkat . Dalam pengembangan sistem informasi yang normal memerlukan waktu minimal 180 hari, namun dengan menggunakan metode RAD, sistem dapat diselesaikan dalam waktu 30-90 hari. Dengan penerapan model RAD (Rapid Application Development) pada sistem inventory barang yang terkomputerisasi dan juga yang dilengkapi dengan bahasa pemrograman visual basic dan laporan crystal report dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang cepat. Arsitektur pemodelan data data yang mendefinisikan 7 tabel, mendefinisikan 3 entitas yang terlibat dalam proses inventroy barang pada CV. Agung Rejeki yaitu Administrator, Pegawai, Sales. Selanjutnya pemanfaatan model RAD (Rapid Application Development) untuk mewujudkan sistem informasi inventory barang sudah dapat memberikan hasil yang optimal. Sistem sudah dapat melengkapi kepentingan transaksi dan mengelola data persediaan barang serta dapat menjawab kebutuhan konsumen untuk memperoleh informasi.","PeriodicalId":247639,"journal":{"name":"Journal Information System Development (ISD)","volume":"22 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-07-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Journal Information System Development (ISD)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.19166/isd.v7i2.554","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
CV. Agung Rejeki merupakan sebuah perusahaan bergerak dalam bidang penyediaan barang perlengkapan bangunan. Saat ini, pencatatan laporan persediaan di CV. Agung Rejeki belum optimal sehingga menyebabkan kinerja perusahaan menjadi terhambat. Sasaran dari hasil penelitian ini nantinya adalah membuat kerangka dasar Sistem Informasi Inventory Barang berbasis komputer untuk membantu proses bisnis pada CV. Agung Rejeki dan menyediakan informasi dalam bentuk display dan laporan-laporan yang sesuai dan terintegrasi pada masing-masing unit pada CV. Agung Rejeki. RAD adalah metode pengembangan sistem informasi dengan waktu yang relatif singkat . Dalam pengembangan sistem informasi yang normal memerlukan waktu minimal 180 hari, namun dengan menggunakan metode RAD, sistem dapat diselesaikan dalam waktu 30-90 hari. Dengan penerapan model RAD (Rapid Application Development) pada sistem inventory barang yang terkomputerisasi dan juga yang dilengkapi dengan bahasa pemrograman visual basic dan laporan crystal report dapat membantu dalam pengambilan keputusan yang cepat. Arsitektur pemodelan data data yang mendefinisikan 7 tabel, mendefinisikan 3 entitas yang terlibat dalam proses inventroy barang pada CV. Agung Rejeki yaitu Administrator, Pegawai, Sales. Selanjutnya pemanfaatan model RAD (Rapid Application Development) untuk mewujudkan sistem informasi inventory barang sudah dapat memberikan hasil yang optimal. Sistem sudah dapat melengkapi kepentingan transaksi dan mengelola data persediaan barang serta dapat menjawab kebutuhan konsumen untuk memperoleh informasi.